Cameron Waldbauer

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Cameron Waldbauer
LahirPitt Meadows, British Columbia, Kanada
PekerjaanArtis efek visual
Tahun aktif1998–sekarang

Cameron Waldbauer adalah seorang kepala efek khusus (mekanikal dan fisikal) Kanada.

Waldbaurer dinominasikan untuk Efek Visual Terbaik di Academy Awards ke-87 atas karyanya pada film X-Men: Days of Future Past. Nominasinya berbagi dengan Tim Crosbie, Lou Pecora dan Richard Stammers.[1][2][3]

Ia meraih nominasi keduanya di Academy Awards ke-88 atas karyanya pada film The Revenant. Nominasinya berbagi dengan Richard McBride, Matt Shumway dan Jason Smith.[4]

Filmografi terpilih[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "87th Academy Awards". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diakses tanggal June 7, 2015. 
  2. ^ "Cameron Waldbauer nominated for Visual Effects Oscar for X-Men: Days of Future Past". CBC News. February 20, 2015. Diakses tanggal October 14, 2015. 
  3. ^ Smith, Charlie (February 22, 2015). "Cameron Waldbauer hopes to bring Oscar home to B.C." The Georgia Straight. Diakses tanggal October 14, 2015. 
  4. ^ "88th Academy Awards". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diakses tanggal January 19, 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]