Licin, Cimalaka, Sumedang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Licin
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenSumedang
KecamatanCimalaka
Kode Kemendagri32.11.22.2010
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-

Licin adalah desa di kecamatan Cimalaka, Sumedang, Jawa Barat, Indonesia. Merupakan desa terbesar dan paling luas wilayahnya di kabupaten Sumedang, terdiri dari dua dusun yaitu: Dusun Cipanteneun dan Margamukti. dan juga licin asli yang tidak termasuk ke area administasi kedua dusun diatas.

Geografi[sunting | sunting sumber]

Juga ada yang disebut Licin asli daerah desa yang terpisahkan jalan raya Cimalaka - Tanjungkerta yang memisahkannya dengan wilayah dusun Cipanteneun, disini terdapat mata air bening juga merupakan daerah persawahan yang luas, menunjang sektor pangan Sumedang.

Pendidikan[sunting | sunting sumber]

Berikut ini adala sekolah yang berada di desa ini

  • SMAN 1 Cimalaka (ex-SMAN 2 Sumedang)
  • SMAN 2 Cimalaka (ex-SMAN 4 Sumedang)
  • MAN 1 Sumedang
  • SPP SPMA
  • MTsN Sumedang
  • Akper Sumedang
  • SLB B Jawa Barat

Pranala luar[sunting | sunting sumber]