Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2002
Tampilan
Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2002 | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1997 11 September 2002 | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Kandidat | ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
|
Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2002 diselenggarakan pada 11 September 2002. Pemilihan ini dilakukan oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi DKI Jakarta.[1] Dalam pemilihan yang menggunakan sistem menulis nama calon itu, pasangan Sutiyoso-Fauzi Bowo menang mutlak dengan perolehan 47 suara dari 84 anggota Dewan yang hadir.
Kandidat
[sunting | sunting sumber]Kandidat | Fraksi Pendukung | Hasil | Hasil |
---|---|---|---|
Calon Gubernur: Sutiyoso Calon Wakil Gubernur: Fauzi Bowo |
PDI-P | 47 | Dilantik |
Golkar | |||
PKPI | |||
Calon Gubernur: Edy Waluyo Calon Wakil Gubernur: Ahmad Suaidy |
PPP | 13 | Dikalahkan |
PBB | |||
Calon Gubernur: Tarmidi Suhardjo Calon Wakil Gubernur: Abdillah Toha |
PAN | 11 | Dikalahkan |
Calon Gubernur: Marzuki Usman Calon Wakil Gubernur: Halim Asyhari |
PKB | 4 | Dikalahkan |
Calon Gubernur: Mahfudz Jaelani Calon Wakil Gubernur: Dolly Diafari |
Persatuan | 3 | Dikalahkan |
Calon Gubernur: Ahmad Heryawan Calon Wakil Gubernur: Igo Ilham |
Keadilan | 3 | Dikalahkan |
Calon Gubernur: Endang Darmawan Calon Wakil Gubernur : Dadang Hamdani |
PBI | 3 | Dikalahkan |
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ PIN (12 September 2002). "Sutiyoso Kembali Menjabat Gubernur DKI". Liputan6.com. Diakses tanggal 5 November 2017.