Pintu Surga Terakhir

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Pintu Surga Terakhir
SutradaraFajar Bustomi
ProduserFrederica
Ditulis olehDani Rahman Fauzi
Pemeran
SinematograferIndra Suryadi
PenyuntingWildan M Cahyo A
Perusahaan
produksi
Distributor
Tanggal rilis
  • 11 November 2021 (2021-11-11)
Durasi81 menit
NegaraIndonesia
BahasaBahasa Indonesia
Pendapatan
kotor
Rp 1,6 miliar

Pintu Surga Terakhir adalah sebuah film Indonesia tahun 2021 disutradarai oleh Fajar Bustomi dan dibintangi oleh Cut Meyriska, Roger Danuarta dan Indro Warkop. Film tersebut dirilis pada 11 November 2021.[1]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Penayangan[sunting | sunting sumber]

Film ini merupakan film pertama Falcon Pictures yang tayang di bioskop setelah pandemi Covid-19 di Indonesia. Pintu Surga Terakhir melakukan gala premier di XXI Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan pada 7 November 2021 dan ditayangkan serentak di bioskop Indonesia pada 11 November 2021.[2]

Pemasaran[sunting | sunting sumber]

Film Pintu Surga Terakhir atas perusahaan produksi PT. Falcon merupakan salah satu dari 22 penerima bantuan pemerintah Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia untuk promosi film sebesar Rp 1,5 miliar dalam lingkup program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) akibat pandemi Covid-19 di Indonesia.[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]