Wikipedia:Arsip halaman utama/2020/10/17

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Selamat datang di Wikipedia,
Sebuah ensiklopedia bebas yang dibangun oleh sukarelawan.

Artikel pilihan

Erwin Arnada

Erwin Arnada adalah seorang wartawan, sutradara, dan produser film Indonesia. Terlahir dari keluarga Muslim yang taat di Jakarta, Arnada mulai tertarik pada dunia jurnalistik pada tahun 1984, dan setelah bekerja sebentar sebagai fotografer, ia diterima magang di surat kabar mingguan Editor. Sejak tahun 1990, ia bekerja sebagai editor di berbagai media cetak, termasuk dalam tabloid kontroversial Monitor. Arnada memasuki dunia perfilman Indonesia pada tahun 2000, memproduseri sejumlah film yang diproduksi oleh Rexinema. (Selengkapnya...)

Artikel pilihan sebelumnya: Giovanni VillaniBantengPemberontakan Trunajaya

Tahukah Anda

  • "... bahwa Manusia Tollund, mumi alami yang berasal dari Denmark abad ke-4 S.M., sangat terawetkan sehingga disangka sebagai korban pembunuhan yang baru saja terjadi ketika ditemukan pada tahun 1950?"
  • "... bahwa Pemimpin Agung Iran lebih berkuasa daripada Presiden Iran serta berhak menunjuk kepala militer, pemerintah sipil, dan yudikatif?"
  • "... bahwa kutukan pengetahuan adalah bias kognitif ketika orang-orang yang lebih tahu mengenai suatu hal merasa sangat sulit memikirkan masalah dari sudut pandang orang-orang yang belum tahu?"
  • "... bahwa saat Banjir Bir London terjadi pada tahun 1814, lebih dari 1,47 juta liter bir bocor dan mengalir deras ke jalanan, menghancurkan dua rumah serta menewaskan delapan orang?"

Hari ini dalam sejarah

17 Oktober: Hari Dessalines di Haiti (1806)

Tanggal lain: 16 Oktober 17 Oktober 18 Oktober

Hari ini tanggal 17 Oktober 2020 (UTC) – Muat ulang

Gambar pilihan

Para mama papua sedang membuat tas noken
Para mama papua sedang membuat tas noken
(ukuran asli: 2.000 × 1.521 piksel, 2 MB)

Oleh: Keenan63
Lisensi: CC BY-SA 4.0