Lompat ke isi

Ambalika: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dinamik-bot (bicara | kontrib)
k r2.6.2) (bot Menambah: hi:अम्बालिका
terrible quality AI - no evidence that the figure looks anything like this
 
(8 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{TMH Infobox
Dalam ''[[Mahabharata]]'', '''Ambalika''' {{Sanskerta|अम्बालिका}} merupakan puteri Raja [[Kerajaan Kasi|Kasi]] dan istri dari [[Wicitrawirya]], Raja [[Hastinapura]].
| Nama = Ambalika
| Devanagari = अम्बालिका
| Image =
| Caption =
| Ejaan_Sanskerta = Ambālikā
| Asal = [[kerajaan Kashi]]
| Saudara = [[Amba]], [[Ambika]]
| Kitab = ''[[Mahabharata]]''
| Tokoh = ''Mahabharata''
| Kasta = [[kesatria]]
| Tempat = [[Hastinapura]], [[kerajaan Kuru]]
| Suami = [[Wicitrawirya]]
| Dinasti = [[Dinasti Kuru|Kuru]]
| Anak = [[Pandu]]
| Ayah = Kasya
| Nama_lain = Kausalya
}}
Dalam ''[[Mahabharata]]'', '''Ambalika''' {{Sanskerta|अम्बालिका|Ambālikā}} merupakan putri Raja Kasya dari [[Kerajaan Kasi|Kasi]]. Ia merupakan istri dari [[Wicitrawirya]], Raja [[Hastinapura]]. Kisah tidak banyak tercatat dalam ''Mahabharata''. Kisahnya terutama ada dalam bagian ''Sambhawaparwa'', pada jilid pertama ''Mahabharata'', ''[[Adiparwa]]''. Ambalika disebut juga dengan nama "Kausalya".<ref name="kausalya"/>


== Pernikahan ==
Bersama dengan saudaranya, yaitu [[Amba]] dan [[Ambika]], ia direbut oleh [[Bisma]] dalam sebuah [[sayembara]] (Bisma menantang para raja dan pangeran yang berkumpul lalu menaklukkan mereka.) Bisma mempersembahkan mereka kepada [[Satyawati]] untuk dinikahkan kepada [[Wicitrawirya]]. Namun Wicitrawirya wafat dalam usia muda sebelum memberikan keturunan kepada Ambalika.
Dalam ''[[Adiparwa]]'' diceritakan bahwa ia dan kedua saudarinya—[[Amba]] dan [[Ambika]]—menentukan pasangan hidup mereka melalui suatu [[sayembara]] yang dihadiri oleh para raja dan kesatria dari berbagai penjuru [[India]]. [[Bisma]] dari [[kerajaan Kuru]] juga hadir dalam sayembara tersebut, kemudian ia menantang para raja dan pangeran yang berkumpul di sana lalu menaklukkan mereka. Ia pun memboyong ketiga putri menuju [[Hastinapura]], ibukota kerajaan Kuru. Bisma mempersembahkan mereka kepada [[Satyawati]] untuk dinikahkan kepada [[Wicitrawirya]], penguasa kerajaan Kuru pada saat itu yang merupakan adik tiri Bisma.


Usia pernikahannya dengan Wicitrawirya hanya bertahan selama tujuh tahun, sebab Wicitrawirya wafat karena sakit dan belum memberikan keturunan kepada Ambalika.<ref>{{cite web|url=http://www.sacred-texts.com/hin/m01/m01103.htm |title=The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CII |publisher=[[Sacred-texts.com]] |access-date=2012-08-15}}</ref><ref name=B>{{cite book|title=Myths and Legends from India - Great Women|last=Bhanu|first=Sharada|publisher=Macmillan India Limited|year=1997|location=Chennai|isbn=0-333-93076-2|pages=35-6}}</ref>
Setelah kematian [[Wicitrawirya]], ibunya Bisma yaitu [[Satyawati]], mengajukan permohonan pertamanya kepada [[Byasa|Resi Weda Wyasa]] (Bagawan [[Byasa]]) untuk melanjutkan garis keturunan [[Dinasti Kuru]]. Sesuai dengan permohonan Satyawati, Sang Bagawan mengunjungi istri Wicitrawirya untuk menganugerahi mereka seorang putera. Ambalika disuruh oleh Satyawati untuk terus membuka matanya supaya jangan melahirkan putera yang buta seperti yang telah dilakukan oleh [[Ambika]] (Ambika melahirkan putera buta bernama [[Dretarastra]]). Karena taat dengan perintah mertuanya, ia terus membuka matanya namun ia menjadi pucat setelah melihat rupa Sang Bagawan yang luar biasa. Maka dari itu, [[Pandu]] (puteranya), ayah para [[Pandawa]], terlahir pucat.


== Upaya memperoleh keturunan ==
Ambalika hidup beberapa lama di [[Hastinapura]] sampai ia memiliki cucu, yaitu para [[Pandawa]] dan [[Korawa]]. Ketika puteranya yang bernama [[Pandu]] telah wafat, perasaan Ambalika terpukul. Atas saran dari [[Satyawati]], Ambalika meninggalkan kehidupan duniawi dan pergi ke dalam hutan. Bersama dengan Ambika, mereka betiga meninggalkan para penerus [[Kuru (raja)|Dinasti Kuru]] di [[Hastinapura]].
Setelah kematian [[Wicitrawirya]], ibu tiri Bisma yaitu [[Satyawati]], mengajukan permohonan pertamanya kepada [[Byasa|Resi Weda Wyasa]] (Bagawan [[Byasa]]) untuk melanjutkan garis keturunan [[Dinasti Kuru]]. Sesuai dengan permohonan Satyawati, Sang Bagawan mengunjungi istri Wicitrawirya untuk menganugerahi mereka seorang putra. Ambalika disuruh oleh Satyawati untuk terus membuka matanya supaya jangan melahirkan putra yang buta seperti yang telah dilakukan oleh [[Ambika]] (Ambika melahirkan putra buta bernama [[Dretarastra]]). Karena taat dengan perintah mertuanya, ia terus membuka matanya tetapi wajahnya menjadi pucat setelah melihat rupa Sang Bagawan yang "luar biasa". Maka dari itu, [[Pandu]] (putranya, yang di kemudian hari menjadi ayah para [[Pandawa]]) terlahir pucat.<ref>{{cite web|url=http://www.sacred-texts.com/hin/m01/m01106.htm |title=The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CV |publisher=Sacred-texts.com |access-date=2012-08-15}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.sacred-texts.com/hin/m01/m01107.htm |title=The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CVI |publisher=Sacred-texts.com |access-date=2012-08-15}}</ref>

== Kehidupan selanjutnya ==
Ambalika hidup beberapa lama di [[Hastinapura]] sampai ia memiliki cucu, yaitu para [[Pandawa]] dan [[Korawa]]. Ketika mendengar kabar bahwa putranya telah wafat, perasaan Ambalika terpukul. Setelah [[Kunti]] (menantunya) kembali ke Hastinapura sambil membawa jenazah [[Pandu]] dan [[Madri]], beserta kelima Pandawa, seisi istana segera menyiapkan upacara pembakaran jenazah yang layak. Dalam ''Mahabharata'' dideskripsikan bahwa saat menyaksikan jenazah putranya dilebur dalam api [[kremasi]], Ambalika yang juga disebut Kausalya sangat berduka.<ref name="kausalya">PC Roy Mahabharata, Sambhava Parva, Adi Parva, Page 297 Link: http://www.holybooks.com/mahabharata-all-volumes-in-12-pdf-files/</ref>

Atas saran dari [[Satyawati]], Ambalika meninggalkan kehidupan duniawi dan pergi ke dalam hutan. Bersama dengan Ambika, mereka bertiga meninggalkan para penerus [[Kuru (raja)|Dinasti Kuru]] di [[Hastinapura]]. Setelah itu, kisah mereka tidak tercatat lagi dalam ''Mahabharata''.<ref>{{cite web|url=http://www.sacred-texts.com/hin/m01/m01129.htm |title=The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CXXVIII |publisher=Sacred-texts.com |access-date=2012-08-15}}</ref>


== Lihat pula ==
== Lihat pula ==
* [[Ambika]]
* [[Ambika]]


== Referensi ==
{{reflist}}


{{tokoh mahabharata}}
{{tokoh mahabharata}}


[[Kategori:Tokoh Mahabharata]]
[[Kategori:Tokoh Mahabharata]]

[[en:Ambalika]]
[[gu:અંબાલિકા]]
[[hi:अम्बालिका]]
[[jv:Ambalika]]
[[kn:ಅಂಬಲಿಕಾ]]
[[ml:അംബാലിക]]
[[mr:अंबालिका]]
[[pt:Ambalika]]
[[ru:Амбалика]]
[[su:Ambalika]]
[[ta:அம்பாலிகா]]
[[te:అంబాలిక]]
[[th:เจ้าหญิงอัมพาลิกา]]

Revisi terkini sejak 15 Januari 2024 11.06

Ambalika
अम्बालिका
Tokoh Mahabharata
NamaAmbalika
Ejaan Dewanagariअम्बालिका
Ejaan IASTAmbālikā
Nama lainKausalya
Kitab referensiMahabharata
Asalkerajaan Kashi
KediamanHastinapura, kerajaan Kuru
Kastakesatria
DinastiKuru
AyahKasya
SaudaraAmba, Ambika
SuamiWicitrawirya
AnakPandu

Dalam Mahabharata, Ambalika (Dewanagari: अम्बालिका; ,IASTAmbālikā, अम्बालिका) merupakan putri Raja Kasya dari Kasi. Ia merupakan istri dari Wicitrawirya, Raja Hastinapura. Kisah tidak banyak tercatat dalam Mahabharata. Kisahnya terutama ada dalam bagian Sambhawaparwa, pada jilid pertama Mahabharata, Adiparwa. Ambalika disebut juga dengan nama "Kausalya".[1]

Pernikahan

[sunting | sunting sumber]

Dalam Adiparwa diceritakan bahwa ia dan kedua saudarinya—Amba dan Ambika—menentukan pasangan hidup mereka melalui suatu sayembara yang dihadiri oleh para raja dan kesatria dari berbagai penjuru India. Bisma dari kerajaan Kuru juga hadir dalam sayembara tersebut, kemudian ia menantang para raja dan pangeran yang berkumpul di sana lalu menaklukkan mereka. Ia pun memboyong ketiga putri menuju Hastinapura, ibukota kerajaan Kuru. Bisma mempersembahkan mereka kepada Satyawati untuk dinikahkan kepada Wicitrawirya, penguasa kerajaan Kuru pada saat itu yang merupakan adik tiri Bisma.

Usia pernikahannya dengan Wicitrawirya hanya bertahan selama tujuh tahun, sebab Wicitrawirya wafat karena sakit dan belum memberikan keturunan kepada Ambalika.[2][3]

Upaya memperoleh keturunan

[sunting | sunting sumber]

Setelah kematian Wicitrawirya, ibu tiri Bisma yaitu Satyawati, mengajukan permohonan pertamanya kepada Resi Weda Wyasa (Bagawan Byasa) untuk melanjutkan garis keturunan Dinasti Kuru. Sesuai dengan permohonan Satyawati, Sang Bagawan mengunjungi istri Wicitrawirya untuk menganugerahi mereka seorang putra. Ambalika disuruh oleh Satyawati untuk terus membuka matanya supaya jangan melahirkan putra yang buta seperti yang telah dilakukan oleh Ambika (Ambika melahirkan putra buta bernama Dretarastra). Karena taat dengan perintah mertuanya, ia terus membuka matanya tetapi wajahnya menjadi pucat setelah melihat rupa Sang Bagawan yang "luar biasa". Maka dari itu, Pandu (putranya, yang di kemudian hari menjadi ayah para Pandawa) terlahir pucat.[4][5]

Kehidupan selanjutnya

[sunting | sunting sumber]

Ambalika hidup beberapa lama di Hastinapura sampai ia memiliki cucu, yaitu para Pandawa dan Korawa. Ketika mendengar kabar bahwa putranya telah wafat, perasaan Ambalika terpukul. Setelah Kunti (menantunya) kembali ke Hastinapura sambil membawa jenazah Pandu dan Madri, beserta kelima Pandawa, seisi istana segera menyiapkan upacara pembakaran jenazah yang layak. Dalam Mahabharata dideskripsikan bahwa saat menyaksikan jenazah putranya dilebur dalam api kremasi, Ambalika yang juga disebut Kausalya sangat berduka.[1]

Atas saran dari Satyawati, Ambalika meninggalkan kehidupan duniawi dan pergi ke dalam hutan. Bersama dengan Ambika, mereka bertiga meninggalkan para penerus Dinasti Kuru di Hastinapura. Setelah itu, kisah mereka tidak tercatat lagi dalam Mahabharata.[6]

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b PC Roy Mahabharata, Sambhava Parva, Adi Parva, Page 297 Link: http://www.holybooks.com/mahabharata-all-volumes-in-12-pdf-files/
  2. ^ "The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CII". Sacred-texts.com. Diakses tanggal 2012-08-15. 
  3. ^ Bhanu, Sharada (1997). Myths and Legends from India - Great Women. Chennai: Macmillan India Limited. hlm. 35–6. ISBN 0-333-93076-2. 
  4. ^ "The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CV". Sacred-texts.com. Diakses tanggal 2012-08-15. 
  5. ^ "The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CVI". Sacred-texts.com. Diakses tanggal 2012-08-15. 
  6. ^ "The Mahabharata, Book 1: Adi Parva: Sambhava Parva: Section CXXVIII". Sacred-texts.com. Diakses tanggal 2012-08-15.