Lompat ke isi

Batalyon kavaleri: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Kavaleri
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(42 revisi perantara oleh 22 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[File:LOGO KAVALERI.png|jmpl|Logo korps kavaleri [[TNI AD]]]]
[[Berkas:Pasukan tni ad sebagai pasukan 45 pada saat pengibaran bendera duplikat pusaka HUT RI.jpg|jmpl|Pasukan TNI-AD dari Batalyon Kavaleri 9/Serbu]]
'''Korps Kavaleri''' ('''KAV''') adalah [[batalyon|unit]] [[pasukan]] [[kavaleri]] [[Tentara Nasional Indonesia]] (TNI). Berbeda dengan [[Batalyon Infanteri]], Batalyon Korps Kavaleri tidak selalu terdiri dari 600-1000 personel. Ukuran Batalyon bagi Korps Kavaleri yang menggunakan [[Baret]] [[Hitam]] ini biasanya menggunakan jumlah kendaraan yang dimiliki, terdiri dari sekian tank atau sekian panser. Misalnya, pada Batalyon Kavaleri di lingkungan Kostrad, satu peleton kavaleri terdiri atas 3 tank FV 101 Scorpion dan 1 tank Stormer APC. Lebih jauh, tiga peleton membentuk satu kompi, dan akhirnya tiga kompi membentuk satu batalyon.<ref name="Korp Kavaleri">[http://indomiliter.com/2012/12/24/mengenal-korps-kavaleri-tni-ad/ Mengenal Korp Kavaleri TNI AD]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }} indomiliter.com</ref>
[[Berkas:Alutsista01_Tank Amfibi02.jpg|jmpl|Pendaratan Ranpur Tank Amphibi BTR-80 A]]
'''Batalyon Kavaleri''' ('''Yonkav''') adalah [[batalyon]] [[pasukan]] [[kavaleri]] [[Tentara Nasional Indonesia]] (TNI). Berbeda dengan [[Batalyon Infanteri]], Batalyon Kavaleri tidak selalu terdiri dari 600-1000 personel. Ukuran Batalyon bagi Korps yang menggunakan [[Baret]] [[Hitam]] ini biasanya menggunakan jumlah kendaraan yang dimiliki, terdiri dari sekian tank atau sekian panser. Misalnya, pada Batalyon Kavaleri di lingkungan Kostrad, satu peleton kavaleri terdiri atas 3 tank [[FV 101 Scorpion|Scorpion]] dan 1 tank Stormer APC. Lebih jauh, tiga peleton membentuk satu kompi, dan akhirnya tiga kompi membentuk satu batalyon.<ref name="Korp Kavaleri">[http://indomiliter.com/2012/12/24/mengenal-korps-kavaleri-tni-ad/ Mengenal Korp Kavaleri TNI AD] indomiliter.com</ref>


Kavaleri terkenal dengan kendaraan yang digunakan di dalam pertempuran yaitu [[kuda]] karena Kavaleri merupakan pasukan berkuda di dalam pertempuran aslinya. Mengikut perkembangan zaman, sekarang kavaleri dibekali oleh kendaraan tempur seperti [[Tank]], [[Panser]], dll
Kavaleri terkenal dengan kendaraan yang digunakan di dalam pertempuran yaitu [[kuda]] karena Kavaleri merupakan pasukan berkuda di dalam pertempuran aslinya. Mengikut perkembangan zaman, sekarang kavaleri dibekali oleh kendaraan tempur seperti [[Tank]], [[Panser]], dll


Pembinaan Kesatuan Kavaleri berada dalam lingkup tugas [[Pussenkav]] [[Pusat Kesenjataan Kavaleri]] [[TNI AD]] yang bertugas menyelenggarakan Pembinaan Fungsi Kesenjataan Kavaleri, Pendidikan dan Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan serta Pengembangbiakan Kuda Militer dilingkungan Angkatan Darat dalam rangka pembinaan kemampuan dan kekuatan kesenjataan Kavaleri serta pembinaan satuan Kavaleri.
Pembinaan Kesatuan Kavaleri berada dalam lingkup tugas [[Pussenkav]] [[TNI AD]] yang bertugas menyelenggarakan Pembinaan Fungsi Kesenjataan Kavaleri, Pendidikan dan Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan serta Pengembangbiakan Kuda Militer dilingkungan Angkatan Darat dalam rangka pembinaan kemampuan dan kekuatan kesenjataan Kavaleri serta pembinaan satuan Kavaleri.


== Sejarah ==
== Sejarah ==


Pertempuran di [[Surabaya]] pada bulan [[Nopember]] [[1945]] yang melibatkan beberapa pemuda Indonesia diantaranya pemuda Subiantoro yang dikemudian hari menjabat sebagai Danpussenkav. Pada saat itu para pejuang telah menggunakan beberapa Ranpur Panser hasil rampasan dari [[Jepang]], [[Belanda]] dan [[Inggris]] untuk melawan tentara Sekutu.
Pertempuran di [[Surabaya]] pada bulan [[November]] [[1945]] yang melibatkan beberapa pemuda Indonesia diantaranya pemuda Subiantoro yang dikemudian hari menjabat sebagai Danpussenkav. Pada saat itu para pejuang telah menggunakan beberapa Ranpur Panser hasil rampasan dari [[Jepang]], [[Belanda]] dan [[Inggris]] untuk melawan tentara Sekutu.


Kendaraan tempur hasil rampasan tersebut telah digunakan di beberapa daerah antara lain pada akhir Desember [[1949]] di [[Palembang]] dan awal tahun [[1950]] di [[Pulau Jawa]] dan [[Medan]]. Didorong oleh semangat, tekad dan cita-cita yang kuat untuk mempertahankan kemerdekaan, meskipun hanya menggunakan alat peralatan yang serba terbatas, para pemuda menggabungkan Ranpur hasil rampasan perang untuk membentuk organisasi satuan berlapis baja.
Kendaraan tempur hasil rampasan tersebut telah digunakan di beberapa daerah antara lain pada akhir Desember [[1949]] di [[Palembang]] dan awal tahun [[1950]] di [[Pulau Jawa]] dan [[Medan]]. Didorong oleh semangat, tekad dan cita-cita yang kuat untuk mempertahankan kemerdekaan, meskipun hanya menggunakan alat peralatan yang serba terbatas, para pemuda menggabungkan Ranpur hasil rampasan perang untuk membentuk organisasi satuan berlapis baja.


Selanjutnya pimpinan Angkatan Darat pada saat itumengeluarkan Surat Keputusan pembentukan organisasi satuan lapis baja, dengan Surat Keputusan [[Kepala Staf Angkatan Darat]] nomor: 5 / KSAD / Pntp / 50 tanggal 9 Februari 1950 tentang pembentukan satuan Berlapis Baja. Oleh karena itu maka pada tanggal [[9 Februari]] 1950 ditetapkan sebagai hari jadi Kavaleri.<ref name="Sejarah Kavaleri">[http://www.yonkav1.com/8-profil-batalyon-1-kavaleri/2-lintasan-sejarah-kavaleri-angkatan-darat Lintasan Sejarah Kavaleri Angkatan Darat] yonkav1.com</ref>
Selanjutnya pimpinan Angkatan Darat pada saat itu mengeluarkan Surat Keputusan pembentukan organisasi satuan lapis baja, dengan Surat Keputusan [[Kepala Staf Angkatan Darat]] nomor: 5/KSAD/ PNTP/50 tanggal 9 Februari 1950 tentang pembentukan satuan Berlapis Baja. Untuk pengorganisasinya Panglima Divisi Kolonel Gatot Subroto memerintahkan kepada seorang Staf Divisi atas nama Lettu [[A.S Hassan]] untuk membentuk pasukan berlapis baja di Jawa Tengah. Dengan bermodalkan 16 orang personil beserta beberapa Tank dan Panser ex Belanda pada tanggal 4 April 1950, Lettu [[A.S Hassan]] berhasil membentuk Pasukan Berlapis Baja di Jawa Tengah dan diresmikan oleh Panglima Divisi III / Diponegoro Kolonel Gatot Subroto. Oleh karena itu maka pada tanggal [[9 Februari]] 1950 ditetapkan sebagai hari jadi Kavaleri.<ref name="Sejarah Kavaleri">[http://www.yonkav1.com/8-profil-batalyon-1-kavaleri/2-lintasan-sejarah-kavaleri-angkatan-darat Lintasan Sejarah Kavaleri Angkatan Darat]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }} yonkav1.com</ref>


== Persenjataan ==
== Persenjataan ==
Unsur persenjataan utama Yonkav ada dua macam, yaitu [[tank]] dan [[panser]]. Ada Yonkav yang persenjataannya khusus panser (Yonkav Panser) atau khusus tank saja (Yonkav Tank), atau gabungan antara keduanya (Yonkav Serbu). Contoh Yonkav yang persenjataannya hanya tank: Yonkav 1/Tank Kostrad. Sedang khusus panser, contohnya Yonkav 7/Panser Khusus Kodam Jaya. Contoh yang gabungan: Yonkav 9/Serbu (Kodam Jaya), Yonkav 4/Serbu (Kodam III/Siliwangi). Meski demikian, Yonkav yang berunsur gabungan panser dan tank adalah bentuk yang paling umum. Selain itu masih terdapat juga satuan kavaleri lain dalam bentuk [[kompi kavaleri]] yang berdiri sendiri atau juga dalam bentuk [[detasemen kavaleri]] di lingkungan TNI-AD.<ref name="Tank Scorpion">[http://indonesiaindonesia.com/f/139488-fv101-scorpion-tank-kebanggaan-batalyon-kavaleri/ Scorpion Tank Kebanggaan Batalyon Kavaleri] indonesiaindonesia.com</ref>
Unsur persenjataan utama Yonkav ada dua macam, yaitu [[tank]] dan [[panser]]. Ada Yonkav yang persenjataannya khusus panser (Yonkav Panser) atau khusus tank saja (Yonkav Tank), atau gabungan antara keduanya (Yonkav Serbu). Contoh Yonkav yang persenjataannya hanya tank: Yonkav 1/Tank Kostrad. Sedang khusus panser, contohnya Yonkav 7/Panser Khusus Kodam Jaya. Contoh yang gabungan: Yonkav 9/Serbu (Kodam Jaya), Yonkav 4/Serbu (Kodam III/Siliwangi). Meski demikian, Yonkav yang berunsur gabungan panser dan tank adalah bentuk yang paling umum. Selain itu masih terdapat juga satuan kavaleri lain dalam bentuk [[kompi kavaleri]] yang berdiri sendiri atau juga dalam bentuk [[detasemen kavaleri]] di lingkungan TNI-AD.<ref name="Tank Scorpion">[http://indonesiaindonesia.com/f/139488-fv101-scorpion-tank-kebanggaan-batalyon-kavaleri/ Scorpion Tank Kebanggaan Batalyon Kavaleri] indonesiaindonesia.com</ref>


== Organisasi batalyon ==
== Organisasi ==
Batalyon Kavaleri terdiri dari:
Batalyon Kavaleri biasanya terdiri dari 3 [[Kompi]] Pemukul, dan 1 [[Kompi]] Markas. Markas Kompi Batalyon Kavaleri biasanya tersebar di beberapa kota. Misal: [[Batalyon Kavaleri 2/Turangga Ceta]] yang bermarkas di [[Ambarawa]] memiliki kompi yang bermarkas di [[Yogyakarta]].
* 1 Kompi Markas (Ton Angkutan, Ton Kesehatan, Ton Perhubungan)
* 3 Kompi Kavaleri (Masing-masing kompi terdiri dari 3 Tonkav)
* 1 Kompi Pemeliharaan.
Dengan dilaksanakannya pengadaan Ranpur MBT, maka Orgas Yonkav akan dibedakan menjadi Orgas Yonkav bagi Satkav yang dilengkapi Ranpur kelas berat/
heavy armoured vehicle/Main Battle Tank (Berat > 40 ton) dengan awak Ranpur Kanon terdiri dari 4 orang personel dan Orgas Yonkav yang dilengkapi dengan Ranpur kelas kelas sedang/medium armoured vehicle (Berat >15 ton sampai <40 ton) dengan awak Ranpur Kanon terdiri dari 3 orang personel
Contoh untuk [[Batalyon Kavaleri 1/Badak Ceta Cakti]] milik Divisi 1/Kostrad merupakan salah satu yonkav yang dilengkapi Ranpur kelas berat berupa MBT jenis Leopard 2A4 & Leopard 2RI. Contoh lain [[Batalyon Kavaleri 2/Turangga Ceta]] milik Kodam IV/Diponegoro merupakan salah satu yonkav yang dilengkapi ranpur kelas medium-ringan berupa Tank AMX-13 76 & Tank AMX-13 105 Modernization.
Adapula batalyon kavaleri yang hanya dilengkapi ranpur jenis panser yaitu Batalyon Kavaleri 7/Pragosa Satya milik Kodam Jaya/Jayakarta.
Perbedaan yonkav tipe berat & medium-ringan selain berat ranpur yaitu penggunaan kaliber pada meriam ranpur. Ranpur dengan kaliber meriam 120mm keatas di katagorikan sebagai meriam untuk ranpur kelas berat. Sedangkan kaliber meriam dibawah 120mm (76mm & 105mm) dikatagorikan sebagai meriam untuk ranpur kelas medium-ringan.


Setelah adanya reorganisasi satuan kavaleri, maka dibentuk juga Kompi Kavaleri(Kikav) berdiri sendiri dibawah komando langsung panglima kotama. Contoh Kikav 2/JRTR yang dahulu berada dibawah Yonkav 2/Serbu sekarang langsung dibawah Kodam IV/Diponegoro dikarenakan saat ini kompi kavaleri yang sifatnya berdiri sendiri dilengkapi Ranpur berjenis panser hal ini untuk memudahkan dalam perawatan dan pengorganisasian satuan.
Selain Kesatuan Batalyon Kavaleri yang berada dibawah struktur komando [[TNI-AD]], terdapat juga Kesatuan [[Resimen Kavaleri]] yang berada di bawah [[Korps Marinir]] [[TNI-AL]].


== Perbedaan Kavaleri Korps Marinir dan Kavaleri TNI AD ==
== Perbedaan ==
Kavaleri pada [[Korps Marinir]] [[TNI AL]] mempunyai ciri khas yang berbeda dari Kavaleri [[TNI AD]]. Yang mudah dilihat langsung adalah unsur Kavaleri Korps Marinir TNI AL mengunakan Baret Ungu, menyatu dengan unsur [[Infanteri]], [[Artileri]], [[Zeni]] yang mengunakan warna baret serupa. Dalam struktur [[Korps Marinir]] [[TNI AL]], hinga kini dibagi menjadi 2 Resimen Kavaleri (Menkav). Setiap Resimen Kavaleri terdiri dari 3 Batalyon, yakni Batalyon Tank Amfibi (Tankfib), Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi (Ranratfib), Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri (Kapa).
Kavaleri pada [[Korps Marinir]] [[TNI AL]] mempunyai ciri khas yang berbeda dari Kavaleri [[TNI AD]]. Yang mudah dilihat langsung adalah unsur Kavaleri Korps Marinir TNI AL mengunakan Baret Ungu, menyatu dengan unsur [[Infanteri]], [[Artileri]], [[Zeni]] dan Bantuan Tempur (Banpur) yang mengunakan warna baret serupa. Dalam struktur [[Korps Marinir]] [[TNI AL]], hinga kini dibagi menjadi 2 Resimen Kavaleri (Menkav). Setiap Resimen Kavaleri terdiri dari 3 Batalyon, yakni Batalyon Tank Amfibi (Tankfib), Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi (Ranratfib), dan Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri (Kapa).


== Satuan ==
== Batalyon Kavaleri di Indonesia ==
{| class="wikitable sortable"
{| class="wikitable sortable"
|+'''Batalyon Kavaleri di Indonesia'''
|+Batalyon Kavaleri
!No!!Nama!!Markas!!Komando!!Tipe
|-
|-
| 1. ||[[Batalyon Kavaleri 1]]/Badak Ceta Cakti|| [[Cijantung, Pasar Rebo|Cijantung]], [[Jakarta Timur]] || [[Divif 1/Kostrad]] || Tank
!No!!Nama!!Markas!!Keterangan!!Senjata
|-
| 1 || [[Batalyon Kavaleri 1|Yonkav 1/Tank Badak Ceta Cakti]] || [[Cijantung, Pasar Rebo|Cijantung]], [[Jakarta Timur]] || [[Divif 1/Kostrad]] || Tank
|-
|-
| 2 || [[Batalyon Kavaleri 2|Yonkav 2/Tank Turangga Ceta]] || [[Ambarawa, Semarang]] || [[Kodam IV/Diponegoro]] || Tank & Panser
| 2. ||[[Batalyon Kavaleri 2]]/Turangga Ceta|| [[Ambarawa, Semarang]] || [[Kodam IV/Diponegoro]] || Tank
|-
|-
| 3 || [[Batalyon Kavaleri 3|Yonkav 3/Tank Andhaka Cakti]] || [[Singosari, Malang]] || [[Kodam V/Brawijaya]] || Tank
| 3. ||[[Batalyon Kavaleri 3]]/Andhaka Cakti|| [[Singosari, Malang]] || [[Kodam V/Brawijaya]] || Tank
|-
|-
| 4 || [[Batalyon Kavaleri 4|Yonkav 4/Tank Kijang Cakti]] || [[Bandung]] || [[Kodam III/Siliwangi]] || Tank
| 4. ||[[Batalyon Kavaleri 4]]/Kijang Cakti|| [[Bandung]] || [[Kodam III/Siliwangi]] || Tank
|-
|-
| 5 || [[Batalyon Kavaleri 5|Yonkav 5/Serbu Dwi Pangga Ceta]] || [[Muara Enim]], [[Sumatera Selatan]] || [[Kodam II/Sriwijaya]] || Tank dan Panser
| 5. ||[[Batalyon Kavaleri 5]]/Dwipangga Ceta|| [[Kabupaten Muara Enim]] || [[Kodam II/Sriwijaya]] || Tank
|-
|-
| 6 || [[Batalyon Kavaleri 6|Yonkav 6/Serbu Naga Karimata]] || [[Medan]] || [[Kodam I/Bukit Barisan]] || Tank & Panser
| 6. ||[[Batalyon Kavaleri 6]]/Naga Karimata|| [[Kota Medan]] || [[Kodam I/Bukit Barisan]] || Tank
|-
|-
| 7 || [[Batalyon Kavaleri 7|Yonkav 7/Panser Khusus Pragosa Satya]] || [[Cijantung, Pasar Rebo|Cijantung]], [[Jakarta Timur]] || [[Kodam Jaya]] || Panser
| 7. ||[[Batalyon Kavaleri 7]]/Pragosa Satya|| [[Cijantung, Pasar Rebo|Cijantung]], [[Jakarta Timur]] || [[Brigade Kavaleri 1|Brigkav 1/Limpung Alugoro]] || Panser Khusus
|-
|-
| 8 || [[Batalyon Kavaleri 8|Yonkav 8/Tank Narasinga Wiratama]] || [[Beji, Pasuruan]] || [[Divif 2/Kostrad]] || Tank
| 8. ||[[Batalyon Kavaleri 8]]/Narasinga Wiratama|| [[Beji, Pasuruan]] || [[Divif 2/Kostrad]] || Tank
|-
|-
| 9 || [[Batalyon Kavaleri 9|Yonkav 9/Serbu Cobra]] || [[Serpong]], [[Tangerang Selatan]] || [[Kodam Jaya]] || Tank dan Panser
| 9. ||[[Batalyon Kavaleri 9]]/Satya Dharma Kala|| [[Serpong]], [[Tangerang Selatan]] || [[Brigade Kavaleri 1|Brigkav 1/Limpung Alugoro]] || Tank dan Panser
|-
|-
| 10 || [[Batalyon Kavaleri 10|Yonkav 10/Serbu Mendagiri]] || [[Makassar]] || [[Kodam XIV/Hasanuddin]] || Tank dan Panser
| 10. ||[[Batalyon Kavaleri 10]]/Mendagiri|| [[Kota Makassar]] || [[Kodam XIV/Hasanuddin]] || Tank dan Panser
|-
|-
| 11 || [[Batalyon Kavaleri 11|Yonkav 11/Serbu Macan Setia Cakti]] || [[Jantho, Aceh Besar]] || [[Kodam Iskandar Muda]] || Tank dan Panser
| 11. ||[[Batalyon Kavaleri 11]]/Macan Setia Cakti|| [[Jantho, Aceh Besar]] || [[Kodam Iskandar Muda]] || Tank dan Panser
|-
|-
| 12 || [[Batalyon Kavaleri 12|Yonkav 12/Serbu Beruang Cakti]] || [[Kabupaten Mempawah]] || [[Kodam XII/Tanjungpura]] || Tank dan Panser
| 12. ||[[Batalyon Kavaleri 12]]/Beruang Cakti|| [[Kabupaten Mempawah]] || [[Kodam XII/Tanjungpura]] || Tank dan Panser
|-
| 13. ||[[Batalyon Kavaleri 13]]/Satya Lembuswana|| [[Kabupaten Kutai Kartanegara]], [[Kalimantan Timur]] || [[Kodam VI/Mulawarman]] || Tank dan Panser
|-
|-
| 12 || [[Batalyon Kavaleri 13|Yonkav 13/Satya Lembuswana]] || [[Kutai Kartanegara]], [[Kalimantan Timur]] || [[Kodam VI/Mulawarman]] || Tank dan Panser
|}
|}

== Batalyon Kavaleri Korps Marinir ==
{| class="wikitable sortable"
{| class="wikitable sortable"
|+'''Batalyon Kavaleri di Indonesia'''
|+Batalyon Kavaleri Marinir
!No!!Nama!!Markas!!Komando!!Tipe
|-
!No!!Nama!!Markas!!Keterangan!!Senjata
|-
|-
| 1 || [[Batalyon Tank Amfibi 1/Marinir|Yontankfib 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir]] || Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
| 1. || [[Batalyon Tank Amfibi 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir|Menkav 1/Marinir]] || Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
|-
|-
| 2 || [[Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 1/Marinir|Yonranratfib 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir]] || Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
| 2. || [[Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir|Menkav 1/Marinir]] || Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
|-
|-
| 3 || [[Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 1/Marinir|Yonkapa 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir]] || KAPA/K-61, KAPA/PTS-10
| 3. || [[Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 1/Marinir]] || [[Surabaya]], [[Jawa Timur]] || [[Resimen Kavaleri 1/Marinir|Menkav 1/Marinir]] || KAPA/K-61, KAPA/PTS-10
|-
|-
| 4 || [[Batalyon Tank Amfibi 2/Marinir|Yontankfib 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir]] || Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
| 4. || [[Yontankfib 2/Marinir|Batalyon Tank Amfibi 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir|Menkav 2/Marinir]] || Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
|-
|-
| 5 || [[Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2/Marinir|Yonranratfib 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir]] || Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
| 5. || [[Yonranratfib 2/Marinir|Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir|Menkav 2/Marinir]] || Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
|-
|-
| 6 || [[Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 2/Marinir|Yonkapa 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir]] || KAPA/K-61, KAPA/PTS-10
| 6. || [[Yonkapa 2/Marinir|Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 2/Marinir]] || [[Pasar Minggu]], [[Jakarta Selatan]] || [[Resimen Kavaleri 2/Marinir|Menkav 2/Marinir]] || KAPA/K-61, KAPA/PTS-10
|-
|-
|}
|}

== Referensi ==
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Reflist}}


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://www.korps96.com/p/batalyon.html Batalyon Kavaleri]
* [http://www.korps96.com/p/batalyon.html Batalyon Kavaleri]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}


{{Batalyon|tipe=kavaleri}}
{{Batalyon|tipe=kavaleri}}
{{tni-stub}}


{{DEFAULTSORT:Kavaleri}}
{{DEFAULTSORT:Kavaleri}}
[[Kategori:Batalion Kavaleri Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat| ]]



[[Kategori:Batalyon Kavaleri| ]]
{{tni-stub}}

Revisi terkini sejak 29 Agustus 2024 21.53

Logo korps kavaleri TNI AD

Korps Kavaleri (KAV) adalah unit pasukan kavaleri Tentara Nasional Indonesia (TNI). Berbeda dengan Batalyon Infanteri, Batalyon Korps Kavaleri tidak selalu terdiri dari 600-1000 personel. Ukuran Batalyon bagi Korps Kavaleri yang menggunakan Baret Hitam ini biasanya menggunakan jumlah kendaraan yang dimiliki, terdiri dari sekian tank atau sekian panser. Misalnya, pada Batalyon Kavaleri di lingkungan Kostrad, satu peleton kavaleri terdiri atas 3 tank FV 101 Scorpion dan 1 tank Stormer APC. Lebih jauh, tiga peleton membentuk satu kompi, dan akhirnya tiga kompi membentuk satu batalyon.[1]

Kavaleri terkenal dengan kendaraan yang digunakan di dalam pertempuran yaitu kuda karena Kavaleri merupakan pasukan berkuda di dalam pertempuran aslinya. Mengikut perkembangan zaman, sekarang kavaleri dibekali oleh kendaraan tempur seperti Tank, Panser, dll

Pembinaan Kesatuan Kavaleri berada dalam lingkup tugas Pussenkav TNI AD yang bertugas menyelenggarakan Pembinaan Fungsi Kesenjataan Kavaleri, Pendidikan dan Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan serta Pengembangbiakan Kuda Militer dilingkungan Angkatan Darat dalam rangka pembinaan kemampuan dan kekuatan kesenjataan Kavaleri serta pembinaan satuan Kavaleri.

Pertempuran di Surabaya pada bulan November 1945 yang melibatkan beberapa pemuda Indonesia diantaranya pemuda Subiantoro yang dikemudian hari menjabat sebagai Danpussenkav. Pada saat itu para pejuang telah menggunakan beberapa Ranpur Panser hasil rampasan dari Jepang, Belanda dan Inggris untuk melawan tentara Sekutu.

Kendaraan tempur hasil rampasan tersebut telah digunakan di beberapa daerah antara lain pada akhir Desember 1949 di Palembang dan awal tahun 1950 di Pulau Jawa dan Medan. Didorong oleh semangat, tekad dan cita-cita yang kuat untuk mempertahankan kemerdekaan, meskipun hanya menggunakan alat peralatan yang serba terbatas, para pemuda menggabungkan Ranpur hasil rampasan perang untuk membentuk organisasi satuan berlapis baja.

Selanjutnya pimpinan Angkatan Darat pada saat itu mengeluarkan Surat Keputusan pembentukan organisasi satuan lapis baja, dengan Surat Keputusan Kepala Staf Angkatan Darat nomor: 5/KSAD/ PNTP/50 tanggal 9 Februari 1950 tentang pembentukan satuan Berlapis Baja. Untuk pengorganisasinya Panglima Divisi Kolonel Gatot Subroto memerintahkan kepada seorang Staf Divisi atas nama Lettu A.S Hassan untuk membentuk pasukan berlapis baja di Jawa Tengah. Dengan bermodalkan 16 orang personil beserta beberapa Tank dan Panser ex Belanda pada tanggal 4 April 1950, Lettu A.S Hassan berhasil membentuk Pasukan Berlapis Baja di Jawa Tengah dan diresmikan oleh Panglima Divisi III / Diponegoro Kolonel Gatot Subroto. Oleh karena itu maka pada tanggal 9 Februari 1950 ditetapkan sebagai hari jadi Kavaleri.[2]

Persenjataan

[sunting | sunting sumber]

Unsur persenjataan utama Yonkav ada dua macam, yaitu tank dan panser. Ada Yonkav yang persenjataannya khusus panser (Yonkav Panser) atau khusus tank saja (Yonkav Tank), atau gabungan antara keduanya (Yonkav Serbu). Contoh Yonkav yang persenjataannya hanya tank: Yonkav 1/Tank Kostrad. Sedang khusus panser, contohnya Yonkav 7/Panser Khusus Kodam Jaya. Contoh yang gabungan: Yonkav 9/Serbu (Kodam Jaya), Yonkav 4/Serbu (Kodam III/Siliwangi). Meski demikian, Yonkav yang berunsur gabungan panser dan tank adalah bentuk yang paling umum. Selain itu masih terdapat juga satuan kavaleri lain dalam bentuk kompi kavaleri yang berdiri sendiri atau juga dalam bentuk detasemen kavaleri di lingkungan TNI-AD.[3]

Organisasi

[sunting | sunting sumber]

Batalyon Kavaleri terdiri dari:

  • 1 Kompi Markas (Ton Angkutan, Ton Kesehatan, Ton Perhubungan)
  • 3 Kompi Kavaleri (Masing-masing kompi terdiri dari 3 Tonkav)
  • 1 Kompi Pemeliharaan.

Dengan dilaksanakannya pengadaan Ranpur MBT, maka Orgas Yonkav akan dibedakan menjadi Orgas Yonkav bagi Satkav yang dilengkapi Ranpur kelas berat/ heavy armoured vehicle/Main Battle Tank (Berat > 40 ton) dengan awak Ranpur Kanon terdiri dari 4 orang personel dan Orgas Yonkav yang dilengkapi dengan Ranpur kelas kelas sedang/medium armoured vehicle (Berat >15 ton sampai <40 ton) dengan awak Ranpur Kanon terdiri dari 3 orang personel Contoh untuk Batalyon Kavaleri 1/Badak Ceta Cakti milik Divisi 1/Kostrad merupakan salah satu yonkav yang dilengkapi Ranpur kelas berat berupa MBT jenis Leopard 2A4 & Leopard 2RI. Contoh lain Batalyon Kavaleri 2/Turangga Ceta milik Kodam IV/Diponegoro merupakan salah satu yonkav yang dilengkapi ranpur kelas medium-ringan berupa Tank AMX-13 76 & Tank AMX-13 105 Modernization. Adapula batalyon kavaleri yang hanya dilengkapi ranpur jenis panser yaitu Batalyon Kavaleri 7/Pragosa Satya milik Kodam Jaya/Jayakarta. Perbedaan yonkav tipe berat & medium-ringan selain berat ranpur yaitu penggunaan kaliber pada meriam ranpur. Ranpur dengan kaliber meriam 120mm keatas di katagorikan sebagai meriam untuk ranpur kelas berat. Sedangkan kaliber meriam dibawah 120mm (76mm & 105mm) dikatagorikan sebagai meriam untuk ranpur kelas medium-ringan.

Setelah adanya reorganisasi satuan kavaleri, maka dibentuk juga Kompi Kavaleri(Kikav) berdiri sendiri dibawah komando langsung panglima kotama. Contoh Kikav 2/JRTR yang dahulu berada dibawah Yonkav 2/Serbu sekarang langsung dibawah Kodam IV/Diponegoro dikarenakan saat ini kompi kavaleri yang sifatnya berdiri sendiri dilengkapi Ranpur berjenis panser hal ini untuk memudahkan dalam perawatan dan pengorganisasian satuan.

Perbedaan

[sunting | sunting sumber]

Kavaleri pada Korps Marinir TNI AL mempunyai ciri khas yang berbeda dari Kavaleri TNI AD. Yang mudah dilihat langsung adalah unsur Kavaleri Korps Marinir TNI AL mengunakan Baret Ungu, menyatu dengan unsur Infanteri, Artileri, Zeni dan Bantuan Tempur (Banpur) yang mengunakan warna baret serupa. Dalam struktur Korps Marinir TNI AL, hinga kini dibagi menjadi 2 Resimen Kavaleri (Menkav). Setiap Resimen Kavaleri terdiri dari 3 Batalyon, yakni Batalyon Tank Amfibi (Tankfib), Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi (Ranratfib), dan Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri (Kapa).

Batalyon Kavaleri
No Nama Markas Komando Tipe
1. Batalyon Kavaleri 1/Badak Ceta Cakti Cijantung, Jakarta Timur Divif 1/Kostrad Tank
2. Batalyon Kavaleri 2/Turangga Ceta Ambarawa, Semarang Kodam IV/Diponegoro Tank
3. Batalyon Kavaleri 3/Andhaka Cakti Singosari, Malang Kodam V/Brawijaya Tank
4. Batalyon Kavaleri 4/Kijang Cakti Bandung Kodam III/Siliwangi Tank
5. Batalyon Kavaleri 5/Dwipangga Ceta Kabupaten Muara Enim Kodam II/Sriwijaya Tank
6. Batalyon Kavaleri 6/Naga Karimata Kota Medan Kodam I/Bukit Barisan Tank
7. Batalyon Kavaleri 7/Pragosa Satya Cijantung, Jakarta Timur Brigkav 1/Limpung Alugoro Panser Khusus
8. Batalyon Kavaleri 8/Narasinga Wiratama Beji, Pasuruan Divif 2/Kostrad Tank
9. Batalyon Kavaleri 9/Satya Dharma Kala Serpong, Tangerang Selatan Brigkav 1/Limpung Alugoro Tank dan Panser
10. Batalyon Kavaleri 10/Mendagiri Kota Makassar Kodam XIV/Hasanuddin Tank dan Panser
11. Batalyon Kavaleri 11/Macan Setia Cakti Jantho, Aceh Besar Kodam Iskandar Muda Tank dan Panser
12. Batalyon Kavaleri 12/Beruang Cakti Kabupaten Mempawah Kodam XII/Tanjungpura Tank dan Panser
13. Batalyon Kavaleri 13/Satya Lembuswana Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur Kodam VI/Mulawarman Tank dan Panser
Batalyon Kavaleri Marinir
No Nama Markas Komando Tipe
1. Batalyon Tank Amfibi 1/Marinir Surabaya, Jawa Timur Menkav 1/Marinir Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
2. Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 1/Marinir Surabaya, Jawa Timur Menkav 1/Marinir Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
3. Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 1/Marinir Surabaya, Jawa Timur Menkav 1/Marinir KAPA/K-61, KAPA/PTS-10
4. Batalyon Tank Amfibi 2/Marinir Pasar Minggu, Jakarta Selatan Menkav 2/Marinir Tank PT 76, Tank PT 76 (M), AMX 10 PAC 90, BTR 80 A, Dan BMP-3F
5. Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 2/Marinir Pasar Minggu, Jakarta Selatan Menkav 2/Marinir Ranpur Rec, BTR 50PM, BTR 50PK, AMX 10PM, AMX 10PH, BTR 50P, LVT7-A1
6. Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 2/Marinir Pasar Minggu, Jakarta Selatan Menkav 2/Marinir KAPA/K-61, KAPA/PTS-10

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]