Lompat ke isi

Ekonomi Marxian: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Widjojoongko12 (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Menambahkan tag <references /> yang hilang
Baris 7: Baris 7:
== Respon Marx terhadap ekonomi klasik ==
== Respon Marx terhadap ekonomi klasik ==
Ekonomi Marx bertitik tolak dari karya para ekonom paling terkenal pada zamannya, yaitu para ekonom klasik Inggris. Di antara para ekonom tersebut adalah [[Adam Smith]], [[Thomas Malthus]], dan [[David Ricardo]]
Ekonomi Marx bertitik tolak dari karya para ekonom paling terkenal pada zamannya, yaitu para ekonom klasik Inggris. Di antara para ekonom tersebut adalah [[Adam Smith]], [[Thomas Malthus]], dan [[David Ricardo]]

== Referensi ==
{{reflist}}


[[Kategori:Ideologi]]
[[Kategori:Ideologi]]

Revisi per 13 September 2018 11.55

Ekonomi Marxis mengacu pada teori ekonomi pada fungsi kapitalisme yang didasarkan pada karya-karya Karl Marx. Para penganut ekonomi Marxis, khususnya akademisi, membedakannya dari Marxisme sebagai ideologi politik dan teori sosiologi, dengan alasan bahwa pendekatan Marx untuk memahami ekonomi secara intelektual terbebas dari anjurannya atas sosialisme revolusioner atau dukungannya terhadap revolusi proletar.[1][2] Para penganut ekonomi Marxis menganggap teori ekonomi Marx adalah dasar kerangka analitis yang sangat baik, dan alternatif untuk ekonomi neo-klasik yang lebih konvensional. Ekonom Marxis tidak hanya bersandar sepenuhnya pada karya-karya Marx dan Marxis lain yang telah dikenal secara luas saja, mereka menarik teori dari berbagai sumber, baik Marxis maupun non-Marxis.

Karya terbesar Marx tentang ekonomi politik adalah Capital: A Critique of Political Economy (yang lebih dikenal dalam judul berbahasa Jerman Das Kapital), yang terdiri dari tiga jilid, dan hanya jilid pertama yang diterbitkan ketika Marx masih hidup (jilid yang yang lain diterbitkan oleh Friedrich Engels dari catatan-catatan Marx yang lain). Salah satu karya awal Marx, Critique of Political Economy, sebagian besar dimasukkan ke dalam Das Kapital, terutama pada bagian awal dari jilid I. Catatan-catatan Marx yang lain, yang ditulis sebagai bahan mentah untuk menulis Das Kapital, diterbitkan beberapa tahun kemudian dengan judul Grundrisse.

Respon Marx terhadap ekonomi klasik

Ekonomi Marx bertitik tolak dari karya para ekonom paling terkenal pada zamannya, yaitu para ekonom klasik Inggris. Di antara para ekonom tersebut adalah Adam Smith, Thomas Malthus, dan David Ricardo

Referensi

  1. ^ "The Neo-Marxian blood Schools". The New School. Diakses tanggal 2007-08-23. 
  2. ^ Munro, John. "Some Basic Principles of Marxian Economics" (PDF). University of Toronto. Diakses tanggal 2007-08-23.