Lompat ke isi

Amy Adams: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
IreneLouie (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Novan1997 (bicara | kontrib)
Penambahan pranala
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 14: Baris 14:
| awards = [[Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Amy Adams|Daftar lengkap]]
| awards = [[Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Amy Adams|Daftar lengkap]]
}}
}}
'''Amy Lou Adams''' ({{lahirmati||20|8|1974}}) adalah seorang [[aktris]] asal [[Amerika Serikat]]. Ia dikenal atas pernampilan komedi maupun dramanya, Adams juga masuk dalam daftar aktris dengan bayaran tertinggi di dunia. [[Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Amy Adams|Penghargaan]] yang ia terima mencakup dua [[Penghargaan Golden Globe]] dan lima nominasi [[Academy Award]] serta enam nominasi [[British Academy Film Awards]].
'''Amy Lou Adams''' ({{lahirmati||20|8|1974}}) adalah seorang [[aktris]] asal [[Amerika Serikat]]. Ia dikenal atas pernampilan komedi maupun dramanya, Adams juga masuk dalam daftar aktris dengan bayaran tertinggi di dunia. [[Daftar penghargaan dan nominasi yang diterima oleh Amy Adams|Penghargaan]] yang ia terima mencakup dua [[Penghargaan Golden Globe]] dan enam nominasi [[Academy Award]] serta enam nominasi [[British Academy Film Awards]].


Lahir di [[Vicenza]], [[Italia]], dan dibesarkan di [[Castle Rock, Colorado]], Adams adalah anak keempat dari tujuh bersaudara. Ia dilatih untuk menjadi ''ballerina'', tetapi pada usia 18 tahun ia lebih cocok dengan kehidupan teater musikal, dan dari 1994 hingga 1998 ia bekerja di [[teater makan malam]]. Ia membuat penampilan pertamanya di sebuah film sebagai salah satu pemeran pendukung dalam sebuah film satire berjudul ''[[Drop Dead Gorgeous (film)|Drop Dead Gorgeous]]'' pada tahun 1999. Peran besar pertamanya datang dalam film biografi karya [[Steven Spielberg]] tahun 2002, ''[[Catch Me If You Can]]'', di mana ia beradu akting dengan [[Leonardo DiCaprio]], tetapi kemudian Adams menganggur selama satu tahun sesudah film tersebut. Terobosan besar di dalam kariernya datang ketika ia berperan sebagai wanita hamil yang banyak bicara di sebuah film independen tahun 2005, ''[[Junebug (film)|Junebug]]''.
Lahir di [[Vicenza]], [[Italia]], dan dibesarkan di [[Castle Rock, Colorado]], Adams adalah anak keempat dari tujuh bersaudara. Ia dilatih untuk menjadi ''ballerina'', tetapi pada usia 18 tahun ia lebih cocok dengan kehidupan teater musikal, dan dari 1994 hingga 1998 ia bekerja di [[teater makan malam]]. Ia membuat penampilan pertamanya di sebuah film sebagai salah satu pemeran pendukung dalam sebuah film satire berjudul ''[[Drop Dead Gorgeous (film)|Drop Dead Gorgeous]]'' pada tahun 1999. Peran besar pertamanya datang dalam film biografi karya [[Steven Spielberg]] tahun 2002, ''[[Catch Me If You Can]]'', di mana ia beradu akting dengan [[Leonardo DiCaprio]], tetapi kemudian Adams menganggur selama satu tahun sesudah film tersebut. Terobosan besar di dalam kariernya datang ketika ia berperan sebagai wanita hamil yang banyak bicara di sebuah film independen tahun 2005, ''[[Junebug (film)|Junebug]]''.

Revisi per 12 Juni 2019 12.35

Amy Adams
LahirAmy Lou Adams
20 Agustus 1974 (umur 49)
Vicenza, Italia
Tempat tinggalBeverly Hills, California, Amerika Serikat
PekerjaanAktris
Tahun aktif1994–sekarang
KaryaDaftar lengkap
Suami/istri
Darren Le Gallo
(m. 2015)
Anak1
PenghargaanDaftar lengkap
IMDB: nm0010736 Allocine: 71767 Rottentomatoes: celebrity/amy_adams Allmovie: p273224 TCM: 513837 Metacritic: person/amy-adams TV.com: people/amy-adams AFI: 279085
Instagram: amyadams Souncloud: amy-adams-official Spotify: 1gkcZQArk5rV8uBwG8y5FX iTunes: 273811356 Last fm: Amy+Adams Musicbrainz: fa295ceb-f727-4387-ac01-0ebacb47090a Discogs: 705336 Allmusic: mn0000020676 Edit nilai pada Wikidata

Amy Lou Adams (lahir 20 Agustus 1974) adalah seorang aktris asal Amerika Serikat. Ia dikenal atas pernampilan komedi maupun dramanya, Adams juga masuk dalam daftar aktris dengan bayaran tertinggi di dunia. Penghargaan yang ia terima mencakup dua Penghargaan Golden Globe dan enam nominasi Academy Award serta enam nominasi British Academy Film Awards.

Lahir di Vicenza, Italia, dan dibesarkan di Castle Rock, Colorado, Adams adalah anak keempat dari tujuh bersaudara. Ia dilatih untuk menjadi ballerina, tetapi pada usia 18 tahun ia lebih cocok dengan kehidupan teater musikal, dan dari 1994 hingga 1998 ia bekerja di teater makan malam. Ia membuat penampilan pertamanya di sebuah film sebagai salah satu pemeran pendukung dalam sebuah film satire berjudul Drop Dead Gorgeous pada tahun 1999. Peran besar pertamanya datang dalam film biografi karya Steven Spielberg tahun 2002, Catch Me If You Can, di mana ia beradu akting dengan Leonardo DiCaprio, tetapi kemudian Adams menganggur selama satu tahun sesudah film tersebut. Terobosan besar di dalam kariernya datang ketika ia berperan sebagai wanita hamil yang banyak bicara di sebuah film independen tahun 2005, Junebug.

Film musikal Enchanted (2007), di mana ia bermain sebagai seorang putri yang ceria, adalah kesuksesan besar pertama Adams sebagai pemeran utama wanita. Ia kemudian bermain sebagai wanita yang naif dan optimis dalam serangkaian film, termasuk dalam film drama Doubt. Ia kemudian memainkan peran-peran yang lebih kuat dan mendapat ulasan positif, seperti dalam film olahraga The Fighter (2010) dan drama psikologis The Master (2012). Pada tahun 2013 ia mulai berperan sebagai Lois Lane dalam film-film pahlawan super yang berlatar DC Extended Universe. Ia memenangkan dua Penghargaan Golden Globe secara berturut-turut untuk kategori Aktris Terbaik karena memainkan peran sebagai penipu dalam film kejahatan American Hustle (2013) dan pelukis yang bermasalah Margaret Keane dalam film biografi Big Eyes (2014). Kesuksesan lebih lanjut bagi dirinya datang setelah bermain sebagai ahli bahasa dalam film fiksi ilmiah Arrival (2016) dan reporter yang mencelakakan diri sendiri dalam miniseri berjudul Sharp Objects (2018).

Peran panggung teater bagi Adams termasuk ikut tampil dalam revival drama musikal Into the Woods pada tahun 2012 yang digagas oleh The Public Theater, di mana ia bermain sebagai istri si pembuat roti. Pada tahun 2014, ia dinobatkan sebagai salah satu dari 100 orang paling berpengaruh di dunia oleh majalah Time dan tampil dalam daftar Forbes Celebrity 100. Adams menikah dengan aktor Darren Le Gallo, dengannya ia memiliki seorang anak perempuan.

Filmografi

Feature films
Tahun Film Peran Catatan
1999 Drop Dead Gorgeous Leslie Miller
2000 Psycho Beach Party Marvel Ann
2000 The Chromium Hook Jill Royaltuber Short film (as Amy Lou Adams)
2000 Cruel Intentions 2 Kathryn Merteuil
2002 The Slaughter Rule Doreen
2002 Pumpkin Alex
2002 Serving Sara Kate
2002 Catch Me If You Can Brenda Strong
2004 The Last Run Alexis
2005 The Wedding Date Amy
2005 Junebug Ashley Johnsten Broadcast Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Florida Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress
Gotham Award for Breakthrough Performance
Independent Spirit Award for Best Supporting Female
National Society of Film Critics Award for Best Supporting Actress
San Francisco Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress
Southeastern Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Sundance Film Festival Special Jury Prize for Acting
Vancouver Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress
Washington D.C. Area Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Academy Award for Best Supporting Actress
Nominated—Central Ohio Film Critics Association Award for Best Supporting Performance
Nominated—Chicago Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Online Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Satellite Award for Best Supporting Actress - Motion Picture
Nominated—Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Supporting Role
Nominated—St. Louis Gateway Film Critics Association for Best Supporting Actress
Nominated—Washington D.C. Area Film Critics Association Award for Best Breakthrough Performance
2005 Standing Still Elise
2006 Pennies Charlotte Brown Short film
2006 Talladega Nights: The Ballad of Ricky Bobby Susan
2006 Tenacious D in The Pick of Destiny Gorgeous Woman Cameo
2007 The Ex Abby March
2007 Underdog 'Sweet' Polly Purebred (voice)
2007 Enchanted Giselle Saturn Award for Best Actress
Nominated—Broadcast Film Critics Association Award for Best Actress
Nominated—Central Ohio Film Critics Association Award for Best Actress
Nominated—Detroit Film Critics Society Award for Best Actress
Nominated—Golden Globe Award for Best Actress – Motion Picture Musical or Comedy
Nominated—Houston Film Critics Society Award for Best Actress
Nominated—MTV Movie Award for Best Comedic Performance
Nominated—MTV Movie Award for Best Female Performance
Nominated—MTV Movie Award for Best Kiss
Nominated—National Movie Award for Best Performance - Female
Nominated—Satellite Award for Best Actress - Motion Picture Musical or Comedy
Nominated—Teen Choice Award for Choice Movie Actress: Comedy
2007 Charlie Wilson's War Bonnie Bach
2008 Miss Pettigrew Lives for a Day Delysia Lafosse / Sarah Grubb
2008 Doubt Sister James National Board of Review Award for Best Cast
North Texas Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Academy Award for Best Supporting Actress
Nominated—BAFTA Award for Best Actress in a Supporting Role
Nominated—Broadcast Film Critics Association Award for Best Cast
Nominated—Chicago Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Detroit Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Golden Globe Award for Best Supporting Actress – Motion Picture
Nominated—Houston Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Online Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Supporting Role
Nominated—Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Cast in a Motion Picture
2009 Sunshine Cleaning Rose Lorkowski
2009 Night at the Museum: Battle of the Smithsonian Amelia Earhart / Tess Nominated—Teen Choice Award for Choice Movie Actress: Comedy
2009 Julie & Julia Julie Powell
2009 Moonlight Serenade Chloe
2010 Leap Year Anna
2010 The Fighter Charlene Fleming Boston Society of Film Critics Award for Best Ensemble
Broadcast Film Critics Association Award for Best Acting Ensemble
Central Ohio Film Critics Association Award for Best Ensemble
Detroit Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Las Vegas Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Academy Award for Best Supporting Actress
Nominated—Alliance of Women Film Journalists for Best Supporting Actress
Nominated—BAFTA Award for Best Actress in a Supporting Role
Nominated—Broadcast Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Central Ohio Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Chicago Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Denver Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—Golden Globe Award for Best Supporting Actress – Motion Picture
Nominated—Online Film Critics Society Award for Best Supporting Actress
Nominated—San Diego Film Critics Society Award for Best Ensemble
Nominated—Satellite Award for Best Supporting Actress – Motion Picture
Nominated—Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Cast in a Motion Picture
Nominated—Screen Actors Guild Award for Outstanding Performance by a Female Actor in a Supporting Role
Nominated—St. Louis Gateway Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Toronto Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Utah Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Vancouver Film Critics Circle Award for Best Supporting Actress
Nominated—Washington D.C. Area Film Critics Association Award for Best Supporting Actress
Nominated—Washington D.C. Area Film Critics Association Award for Best Ensemble
2011 The Muppets Mary Nominated - Nickelodeon Kids' Choice Award for Favorite Movie Actress
2012 On the Road Jane Lee
2012 The Master Mary Sue Dodd
2012 Trouble with the Curve Mickey
2013 Man of Steel Lois Lane
2013 Her Amy
2013 American Hustle Sydney Prosser
2014 Lullaby Emily
2014 Big Eyes Margaret Keane
2016 Batman v Superman: Dawn of Justice Lois Lane
2016 Arrival Dr. Louise Banks
2016 Nocturnal Animals Susan Morrow
2017 Justice League Lois Lane
2018 Vice Lynne Cheney
2019 The Woman in the Window Dr. Anna Fox

Referensi

Bacaan lebih lanjut

Pranala luar