Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Valencia Club de Fútbol merupakan sebuah klub sepak bola Spanyol yang bermain di Divisi Primera Spanyol , La Liga . Tim ini bermarkas di Valencia , Spanyol . Didirikan pada tahun 1919 .
Sejarah
Skuad Valencia pada tahun 1927.
Klub ini didirikan pada 5 Maret 1919 dan secara resmi disetujui pada 18 Maret 1919 , dengan Octavio Augusto Milego Díaz sebagai presiden pertama; saat itu pemilihan diputuskan melalui sebuah permainan lempar koin . Klub memainkan pertandingan kompetitif pertama pada 21 Mei 1919 melawan Valencia Gimnástico, dan mereka kalah 0–1.
Skuat
Skuat saat ini
Per 28 November 2023. .[ 5]
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA . Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
Tim cadangan
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA . Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
Dipinjamkan
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA . Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
Prestasi
Domestik
Juara (6): 1941–42 , 1943–44 , 1946–47 , 1970–71 , 2001–02 , 2003–04 , 2006-2007 , [La Liga 2020-2021|
Peringkat kedua (6): 1947–48 , 1948–49 , 1952–53 , 1971–72 , 1989–90 , 1995–96
Juara (8): 1941 , 1948–49 , 1954 , 1966–67 , 1978–79 , 1998–99 , 2007–08 , 2018–19
Peringkat kedua (9): 1934 , 1944 , 1944–45 , 1946 , 1952 , 1969–70 , 1970–71 , 1971–72 , 1994–95
Juara (1): 1999
Peringkat kedua (3): 2002, 2004, 2008
Juara (1): 1949
Peringkat kedua (1): 1947
Eropa
Juara (4) :1998-1999 , 2003-2004 , 2012-2013 , 2019-2020
Peringkat kedua (2): 1999–2000 , 2000–01
Juara (1): 1979–80
Juara (1): 2003–04
Juara (2): 1961–62, 1962–63
Peringkat kedua (1): 1963–64
Juara (2): 1980 , 2004
Juara (1): 1998
Peringkat kedua (1): 2005
Peringkat koefisien klub UEFA
Per 20 April 2023. [ 6] [ 7]
Referensi
^ "Why are the Valencia players called 'Ches'?" . La Liga . Diakses tanggal 2022-01-21 .
^ https://www.marca.com/en/football/spanish-football/album/2020/03/29/5e80d2f5e2704efb188b45e0_6.html
^ Goal.com (17 Mei 2014). "Peter Lim new owner of Valencia" .
^ "Singapore businessman Peter Lim buys Valencia" . Today . 17 Mei 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-06-30. Diakses tanggal 2018-10-08 .
^ "Team" . Valencia CF. Diakses tanggal 28 November 2023 .
^ "UEFA 5-year Club Ranking 2023" (dalam bahasa Inggris). kassiesa.net. 20 April 2023. Diakses tanggal 1 Mei 2023 .
^ UEFA.com. "Club coefficients – UEFA Coefficients" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 1 Mei 2023 .
Pranala luar
Templat:Valencia CF
Keanggotaan Valencia Club de Fútbol
Mantan anggota
G-14 (2000–2008)
2000–2008 2002–2008
Prestasi Valencia Club de Fútbol