Para rasul
Bagian dari seri tentang |
Kekristenan |
---|
Portal Kristen |
Keduabelas Rasul (Bahasa Yunani: Ἀπόστολος, apostolos) adalah para pria yang, menurut Injil-Injil Sinoptik dan tradisi-tradisi Kristiani, dipilih dari antara murid-murid Yesus untuk suatu misi. Menurut Bauer lexicon, Kamus Alkitab Perjanjian Baru Yunani-Ingris Walter Bauer: "...Yudaisme mempunyai jabatan yang dikenal sebagai rasul (שליח)". Dalam Islam, Al-Qur'an menyebut Keduabelas Rasul sebagai "الحواريون".
Injil Markus menyebutkan bahwa Yesus pertama-tama mengutus keduabelas orang tersebut pergi berdua-dua (Markus 6:7-13, bdk. Matius 10:5-42, Lukas 9:1-6), ke kota-kota di Galilea. Menurut Injil, awalnya mereka ditugasi menyembuhkan orang sakit, dan mengusir roh-roh jahat, serta dalam Injil Matius membangkitkan orang mati, namun menurut beberapa sarjana "membangkitkan orang mati" adalah metafora dari menyembuhkan orang-orang yang sakit secara siritual dan dengan demikian menyingkirkan perilaku yang buruk. Mereka juga diperintahkan untuk: "tidak membawa apa-apa dalam perjalanan mereka, kecuali sebatang tongkat — tanpa roti, tanpa pundi-pundi, tanpa uang dalam ikat pinggang mereka — namun mengenakan kasut; dan Yesus menambahkan, "Janganlah mengenakan dua helai jubah."
Keduabelas Rasul
Perekrutan
Para penjala manusia
Rasul Bangsa-Bangsa Lain
Paulus dari Tarsus
Rasul-rasul lain
Matias
Yesus sendiri
Barnabas
Yakobus Sang Orang Benar
Andronikus dan Yunia
Konstantinus Agung
Keduabelas Rasul Kristus dalam Kitab Mormon
Sekolah Kristianitas Persatuan/Keduabelas Kekuatan Manusia
Para rasul saat ini
Rasul-rasul kristianisasi
Etimologi
Kata rasul berasal dari Bahasa Arab yang artinya utusan, kata rasul digunakan dalam Alkitab Bahasa Indonesia sebagai padanan kata ἀπόστολος (apostolos) dari Bahasa Yunani.
Lihat pula
Referensi
Pranala luar
- Catholic Encyclopedia: Para Rasul
- Jewish Encyclopedia: Rasul dan Kerasulan
- Apostles.com: Biografi Rasul-Rasul Kristus
- Penangkapan ikan pada abad pertama di Yudea
- Ekonomi penangkapan ikan di Galilea
- OrthodoxWiki: Rasul
- Rasul dalam Encyclopædia Britannica tahun 1911
- Schaff-Herzog Encyclopedia of Religious Knowledge: Rasul
- Liddell & Scott
- Strong's G652