Lompat ke isi

Canal Topas

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 4 Agustus 2020 18.39 oleh 36.79.31.7 (bicara)
Canal Topas
Diluncurkan1 Juli 2015 (sebagai Info TV)
23 Januari 2020 (sebagai Canal Topas)
Ditutup30 April 2020
JaringanTV Edukasi
Antara TV
Deutsche Welle
PemilikMayapada Group
Negara Indonesia
Kantor pusatMayapada Tower, Jl. Jendral Sudirman No. Kav. 28, Kuningan, Jakarta 12920
Saluran seindukMYTV
RTV
Situs webwww.topas.tv
Berkas:Info TV.png
Logo Info TV (1 Juli 2015-23 Januari 2020)

Canal Topas (sebelumnya bernama Info TV) adalah stasiun televisi nasional di Indonesia pemilik oleh perusahaan Mayapada Group. Satu-satunya program unggulan menayangkan hiburan yang menarik, liputan terhangat, dokumenter, religius, musik terkini, drama khas Oriental, film khas Hollywood untuk keluarga dan disajikan kartun aslinya, juga informasi penawaran menarik dan promo bulanan menarik dari layanan Topas TV. Canal Topas dapat bisa disaksikan melalui Topas TV di saluran nomor 1.

Pada 23 Januari 2020, Info TV berganti nama saluran menjadi Canal Topas.

Mulai 30 April 2020, Canal Topas berhenti bersiaran karena layanan Topas TV dihentikan akibat pandemi COVID-19.[1]

Program

  • Apresiasi Kidung
  • The First Lady
  • Halo Indonesia (seperti ditayangkan DAAI TV)
  • Innovator
  • Info Musik
  • Info Musik Dangdut
  • International Flavour
  • Kongkow Bareng Cak Kandar
  • Kampung Edu
  • Keluarga Senyum (sebelumnya di MQTV dan Trans7)
  • Local Delight
  • Lite & Easy
  • Manna Rohani
  • Mata Indonesia
  • Ni Hao Ma
  • Sahabat Pantai
  • Sahabat Edu
  • Zebi Si Surai Ungu

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Pasaribu, Yohanes (26 April 2020). "Efek COVID-19, Topas Eplus Nyatakan Berhenti Beroperasi". nawalakarsa.id. Diakses tanggal 28 April 2020. 

Pranala luar