Lompat ke isi

Malaya Britania Raya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Malaya Britania

1826–1957
Bendera British Malaya
Dependensi Inggris di Malaya dan Singapura tahun 1888
Dependensi Inggris di Malaya dan Singapura tahun 1888
DemonimBritania, Malayan
Keanggotaan
PemerintahanImperial
• 1826–1830
George IV
• 1830–1837
William IV
• 1837–1901
Victoria
• 1901–1910
Edward VII
• 1910–1936
George V
• 1936–1936
Edward VIII
• 1936–1941
George VI
• 1941–1945
Interregnum
• 1946–1952
George VI
• 1952–1957
Elizabeth II
LegislatifParlemen
House of Lords
House of Commons
Imperium Britania
17 Maret 1824
27 November 1826
20 Januari 1874
8 Desember 1941
12 September 1945
1 April 1946
1 Februari 1948
18 Januari 1956
31 Juli 1957
31 Agustus 1957
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Malaya Britania antara 1909 hingga 1946.

Malaya Britania adalah negara di Semenanjung Malaya yang dijajah oleh Britania Raya dari abad ke-18 hingga abad ke-20. Yang sekarang wilayahnya bernama Malaysia. Sebelum pembentukan Uni Malaya tahun 1946, koloni ini tidak berada dalam satu pemerintahan yang bersatu. Malaya adalah salah satu protektorat Britania yang paling menguntungkan, menjadi produsen timah dan karet terbesar di dunia.

Referensi