Lompat ke isi

Rekor di kabinet Indonesia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Berikut sejumlah rekor dan statistik Menteri di indonesia

Pejabat kabinet berdasarkan jumlah kabinet

Kepala negara dengan kabinet terbanyak

Soekarno (kiri) & Soeharto (kanan)

Kepala pemerintahan dengan kabinet terbanyak

Menteri pada kabinet terbanyak

Johannes Leimena

Menteri di bawah kepemimpinan lebih dari 2 presiden

Di bawah kepemimpinan 4 presiden

Juwono Sudarsono (Kanan) & Wiranto (Kiri)
  • Wiranto[2]
    • Menteri Pertahanan dan Keamanan, di bawah presiden ke-2 Soeharto, 1998
    • Menteri Pertahanan dan Keamanan di bawah presiden ke-3 Bachruddin Jusuf Habibie, 1998–1999
    • Menteri Koodinator Bidang Politik dan Keamanan di bawah presiden ke-4 Abdurrahman Wahid, 1999–2000
    • Menteri Koodinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan di bawah presiden ke-7 Joko Widodo, 2016–2019

Di bawah kepemimpinan 3 presiden

Boediono, Purnomo Yusgiantoro, Agung Laksono & Yusril Ihza Mahendra

Menteri berdasarkan durasi menjabat

Menteri terlama menjabat

1. Radius Prawiro; 2. Emil Salim; 3. JB Sumarlin
  • Radius Prawiro; 21 tahun, 311 hari
    • Menteri Pemeriksa Keuangan Agung Muda (1964–1966)
    • Menteri Departemen Bank Sentral (1966)
    • Menteri Perdagangan (1973–1983)
    • Menteri Keuangan (1983–1988)
    • Menteri Koordinator Bidang Ekonomi, Keuangan, Industri dan Pengawasan Pembangunan (1988–1993)
  • Emil Salim; 21 tahun, 180 hari
    • Menteri Negara Bidang Penyempurnaan dan Pembersihan Aparatur Negara (1971–1973)
    • Menteri Perhubungan (1973–1988)
    • Menteri Negara Pengawasan Pembangunan dan Lingkungan Hidup (1988–1993)
  • Johannes Baptista Sumarlin; 19 tahun, 348 hari
    • Menteri Negara Penertiban Aparatur Negara (1973–1983)
    • Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (1983–1988)
    • Menteri Keuangan (1988–1993)

Menteri paling singkat menjabat

1. Arcandra Tahar; 2. Soenarjo Kolopaking & 3. Sumardjo
  • Arcandra Tahar; 20 hari[7]
    • Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (27 Juli 2016 – 15 Agustus 2016)
  • Soenarjo Kolopaking; 21 hari
    • Menteri Keuangan (14 November 1945 – 5 Desember 1945)
  • Sumardjo; 22 hari[8]
    • Menteri Pendidikan Dasar dan Kebudayaan (24 Februari 1966 – 18 Maret 1966)

Menteri terlama dengan 1 jabatan menteri

  • Baharuddin Jusuf Habibie; 19 tahun 345 hari
    • Menteri Negara Riset dan Teknologi (29 Maret 1978 – 11 Maret 1998)
  • Sudharmono; 15 tahun, 344 hari
    • Menteri Sekretaris Negara (8 April 1972 – 21 Maret 1988)
  • Bustanil Arifin; 15 tahun, 49 hari
    • Menteri Koperasi (29 Maret 1978 – 17 Maret 1993)

Menteri berdasarkan umur

Menteri termuda pada saat dilantik

  • Soeprijadi; berumur 22 tahun, 142 hari
    • Lahir pada 13 April 1923
    • Menteri Keamanan Rakyat, dilantik pada 2 September 1945 di Kabinet Presidensial
  • Mohammad Rasjidi; berumur 30 tahun 178 hari
    • Lahir pada 20 Mei 1915
    • Menteri Negara Urusan Agama, dilantik pada 14 November 1945 di Kabinet Sjahrir I
  • Soepeno; berumur 31 tahun 231 hari
    • Lahir pada 12 Juni 1916
    • Menteri Pembangunan & Pemuda, dilantik pada 29 Januari 1948 di Kabinet Hatta I

Catatan: Meskipun ditunjuk sebagai menteri, Soeprijadi tidak pernah muncul.

Menteri termuda pada saat lepas jabatan

  • Soeprijadi; berumur 22 tahun, 190 hari
    • Lahir pada 13 April 1923
    • Dilepaskan jabatannya sebagai Menteri Keamanan Rakyat pada 20 Oktober 1945 di Kabinet Presidensial
  • Mohammad Rasjidi; 31 tahun, 135 hari
    • Lahir pada 20 Mei 1915
    • Dilepaskan jabatannya sebagai Menteri Negara Urusan Agama di Kabinet Sjahrir II
  • Soepeno; 32 tahun, 257 hari
    • Lahir pada 12 Juni 1916
    • Meninggal pada saat menjabat sebagai Menteri Pembangunan & Pemuda pada 24 Februari 1949 di Kabinet Hatta I

Menteri tertua pada saat dilantik

Daftar menteri tertua ini dihitung pada saat pertama kali menjabat di kabinet

Menteri tertua pada saat lepas jabatan

Menteri tertua pada saat lepas jabatan dihitung yang sudah tidak memegang jabatan menteri.

  • Nafsiah Mboi; berumur 74 tahun, 98 hari
  • Fachrul Razi; berumur 73 tahun, 150 hari
    • Lahir pada 26 Juli 1947
    • Dilepaskan jabatannya sebagai Menteri Agama pada 23 Desember 2020 dari Kabinet Indonesia Maju
  • Wiranto; berumur 72 tahun, 199 hari
    • Lahir pada 4 April 1947
    • Dilepaskan jabatannya sebagai Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan pada 20 Oktober 2019 dari Kabinet Kerja

Kabinet berdasarkan durasi

Kabinet dengan durasi terlama

Kabinet dengan durasi tersingkat

  • Kabinet Susanto; 32 hari
    • Pelantikan: 20 Desember 1949
    • Pembubaran: 21 Januari 1950
  • Kabinet Presidensial; 73 hari
    • Pelantikan: 2 September 1945
    • Pembubaran: 14 November 1945

Pejabat kabinet berdasarkan jumlah jabatan

Menteri yang paling banyak memiliki jabatan yang berbeda

  • Johannes Leimena; 7 jabatan menteri, 1 jabatan menteri muda
    • Menteri Muda Kesehatan
    • Menteri Kesehatan
    • Menteri Sosial
    • Menteri Negara
    • Wakil Perdana Menteri
    • Wakil Menteri Pertama
    • Menteri Koordinator Kompartemen Distribusi
    • Menteri Pendidikan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan
  • Hamengkubuwono IX; 7 jabatan menteri
    • Menteri Negara
    • Menteri Pertahanan
    • Menteri / Ketua Badan Pemeriksa Keuangan
    • Wakil Perdana Menteri
    • Menteri Koordinator Pembangunan
    • Menteri Pariwisatan
    • Menteri Koordinator Bidang Ekonomi dan Keuangan
  • Djuanda Kartawidjaja; 7 jabatan menteri
    • Menteri Perhubungan
    • Menteri Negara
    • Menteri Pekerjaan Umum
    • Menteri Pertahanan
    • Perdana Menteri
    • Menteri Keuangan
    • Menteri Pertama

Menteri dengan jabatan pelaksana tugas / ad-interim terbanyak

  • Syarif Thayeb; 3 jabatan menteri ad-interim
    • Menteri Pendidikan Dasar dan Kebudayaan ad-interim (1966)
    • Menteri Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan ad-interim (1966)
    • Menteri Luar Negeri ad-interim (1977–1978)
  • Luhut Binsar Panjaitan; 2 jabatan menteri ad-interim, 1 jabatan pelaksana tugas
    • Pelaksana Tugas Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (2016)
    • Menteri Perhubungan ad-interim (2020)
    • Menteri Kelautan dan Perikanan ad-interim (2020)

Wakil Menteri yang paling banyak memiliki jabatan yang berbeda

Mahendra Siregar
  • Mahendra Siregar, 3 jabatan wakil menteri
    • Wakil Menteri Perdagangan (2010–2011)
    • Wakil Menteri Keuangan (2011–2013)
    • Wakil Menteri Luar Negeri (2019–sekarang)

Menteri yang memiliki hubungan keluarga dengan menteri lain

Menteri yang memiliki hubungan kakak-beradik

Menteri yang memiliki hubungan perkawinan

Farid Anfasa Moeloek & Nila Moeloek ; Rachmat Witoelar & Erna Witoelar ; Agum Gumelar & Linda Amalia Sari ; Sjarifuddin Baharsjah & Justika Baharsjah ; Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga & I Gusti Ayu Bintang Darmawati

Menteri yang memiliki hubungan orangtua-anak

Soeharto & Siti Hardijanti Rukmana ; Soemitro Djojohadikusumo & Prabowo Subianto ; Saifuddin Zuhri & Lukman Hakim Saifuddin ; Sumantri Brodjonegoro & Bambang Brodjonegoro ; Ginandjar Kartasasmita & Agus Gumiwang Kartasasmita ; Mochtar Kusumaatmadja & Armida Alisjahbana ; Ida Anak Agung Gde Agung & Anak Agung Gde Agung ; Soemarno & Rini Soemarno Soewandi ; Hartarto Sastrosoenarto & Airlangga Hartarto

Jabatan menteri berdasarkan pergantian nama

Jabatan menteri yang mengalami pergantian nama paling banyak

  • Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan; 10 kali pergantian
    • Menteri Negara Urusan Kesejahteraan Negara (1953–1955)
    • Menteri Kesejahteraan Sosial (1960–1962)
    • Wakil Menteri Pertama/ Koordinator Kesejahteraan Rakyat (1962–1963)
    • Menteri Koordinator Kompartemen Kesejahteraan (1963–1964)
    • Menteri Koordinator Kesejahteraan (1964–1966)
    • Menteri Utama bidang Kesejahteraan Rakyat (1966–1968)
    • Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (1968–1971)
    • Menteri Negara Kesejahteraan Rakyat (1973–1978)
    • Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (1978–1999)
    • Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat dan Pengentasan Kemiskinan (1999–2000)
    • Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat (2001–2014)
    • Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (2014–)

Referensi

  1. ^ "Profil Pejabat Menteri: Juwono Sudarsono". Kepustakaan Presiden Republik Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  2. ^ "Profil Pejabat Menteri: Wiranto". Kepustakaan Presiden Republik Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  3. ^ "Profil Menteri-Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Boediono". Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  4. ^ "Profil Pejabat Menteri: Purnomo Yusgiantoro". Kepustakaan Presiden Republik Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  5. ^ "Profil Pejabat Menteri: Agung Laksono". Kepustakaan Presiden Republik Indonesia. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  6. ^ "Biografi Yusril Ihza Mahendra". Biografi.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-01-25. Diakses tanggal 6 Februari 2021. 
  7. ^ Khabibi, Ikhwanul (15 Agustus 2016). "Cuma 20 Hari, Arcandra Tahar Menteri dengan Masa Kerja Terpendek dalam Sejarah". detikNews. Diakses tanggal 10 Februari 2021. 
  8. ^ Firdausi, Fadrik Aziz (18 Maret 2019). "Ketika Soeharto Menangkapi Menteri-Menteri Loyalis Soekarno". Tirto.id. Diakses tanggal 10 Februari 2021.