Lompat ke isi

Kerajaan Palembang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kerajaan Palembang

Ibu kotaKota Palembang
Bahasa yang umum digunakanBahasa Melayu Kuno
Agama
Buddha, Hindu
PemerintahanMonarki
Era SejarahKerajaan Hindu-Buddha
• Berdiri
1025
• Berganti menjadi Kesultanan Palembang
1659
Didahului oleh
Digantikan oleh
Kedatuan Sriwijaya
kslKesultanan
Palembang
Sekarang bagian dariSumatra Selatan, Indonesia
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Kerajaan Palembang adalah kerajaan bercorak Buddha yang berdiri antara tahun 1025 dan 1659 dan berpusat di Kota Palembang. Kerajaan ini merupakan sisa dari Kedatuan Sriwijaya yang runtuh setelah adanya Invasi Chola. Kerajaan ini lalu berganti menjadi Kesultanan Palembang setelah salah-satu penguasanya yang beragama Islam yaitu Susuhunan Abdurrahman memegang pemerintahan.