Lompat ke isi

Kabupaten Bekasi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Untuk artikel kota dengan nama sama, lihat Kota Bekasi.


Kabupaten Bekasi
Daerah tingkat II
Motto: 
-
Peta
Peta
Kabupaten Bekasi di Jawa
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bekasi
Peta
Kabupaten Bekasi di Indonesia
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bekasi
Kabupaten Bekasi (Indonesia)
Koordinat: 6°21′57″S 107°10′23″E / 6.3659088°S 107.1730863°E / -6.3659088; 107.1730863
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
Tanggal berdiri-
Dasar hukum-
Ibu kotaBekasi
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 23
  • Kelurahan: -
Pemerintahan
 • Bupati-
Luas
 • Total1,484,37 km² km2 (Formatting error: invalid input when rounding sq mi)
Populasi
 • Total1,917,000 (2.003)
 • Kepadatan1,292/km2 (3,350/sq mi)
Demografi
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
3216 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon021
Kode Kemendagri32.16 Edit nilai pada Wikidata
DAURp. -
Situs web-


Kabupaten Bekasi, adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Ibukotanya adalah Bekasi. Kabupaten ini berada tepat di sebelah timur Jakarta, berbatasan dengan Kota Bekasi dan Provinsi DKI Jakarta di barat, Laut Jawa di barat dan utara, Kabupaten Karawang di timur, serta Kabupaten Bogor di selatan. Kabupaten Bandung terdiri atas 23 kecamatan, yang dibagi lagi atas sejumlah desa dan kelurahan.

Topografi

Sebagian besar wilayah Bekasi adalah dataran rendah.

Kecamatan

Kecamatan Medan Satria Kantor Kecamatan Medan Satria bisa dijangkau melalui 2 arah. Pertama, dari Pulogadung, Jakarta Timur menuju Bekasi. Setelah sampai di pintu gerbang Perumahan Harapan Indah, masuk. Ikuti jalan, letaknya seitar 300 meter, adanya di sebelah kanan. Persis di tikungan. Kedua, dari Bekasi menuju Pulogadung, Jakarta Timur. Setelah sampai di lampu merah Pondok Ungu, maju 100 meter, belok kanan dan masuk pintu gerbang Perumahan Harapan Indah. Selanjutnya, sama dengan cara pertama.

Transportasi

Bekasi merupakan kawasan pertumbuhan Jakarta, dan menjadi bagian dari kawasan Jabotabek (belakangan menjadi Jabodetabek). Bekasi dilintasi ruas jalan tol Jakarta-Cikampek.

Perekonomian

Banyak industri manufaktur yang terdapat di Bekasi, diantaranya kawasan industri Jababeka Cikarang, MM2100, dan sebagainya.