Bahasa Kalamang dikategorikan sebagai C8a Moribund menurut SIL Ethnologue, artinya bahasa ini digunakan oleh sedikit penutur ataupun bahasa ini hanya dituturkan pada wilayah yang cukup kecil
Peta ini menggunakan properti koordinat yang mewajibkan Anda untuk mengaktifkan JavaScript maupun Scribunto eksternal. Titik mungkin saja tidak tertampil di peramban Anda maupun saat Anda menekan gambar ini.
Perhatian: untuk penilai, halaman pembicaraan artikel ini telah diisi sehingga penilaian akan berkonflik dengan isi sebelumnya. Harap salin kode dibawah ini sebelum menilai.
Pada tahun 2023, bahasa Kalamang dipakai peneliti pembelajaran mesin untuk tolok ukur "Machine Translation from One Book" ("Terjemahan Mesin dari Satu Buku"). Bahasa ini dipilih karena minimnya kehadiran di internet dan karena bahan penelitian lapangan dikumpulkan Eline Visser, yang menerbitkan "A grammar of Kalamang" ("Tata Bahasa Kalamang") sebagai disertasi doktoralnya. Meski bahasa Kalamang utamanya merupakan bahasa lisan, bahasa ini bisa ditulis dalam aksara Latin seperti bahasa Indonesia. Peneliti menggunakan semua bahan yang ada (buku tata bahasa, kamus kecil, dan kumpulan kecil kalimat Kalamang-Inggris) untuk menguji seberapa besar model bahasa besar (large language model, LLM) dapat mempelajari bahasa dari satu sumber, dan menguji kualitas terjemahan. Pada tahun 2024, peneliti dari Google menunjukkan bahwa model bahasa besar terbaru mereka, Gemini 1.5, dapat menerjemahkan bahasa Kalamang selayaknya manusia dengan sumber yang sama.[9]
^Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Kalamang". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.Pemeliharaan CS1: Tampilkan editors (link)
Visser, Eline. 2021. "Kalamang dictionary". ids.clld.org."Kalamang dictionary". ids.clld.org.. In: Key, Mary Ritchie & Comrie, Bernard (eds.) The Intercontinental Dictionary Series. Leipzig: Max Planck Institute for Evolutionary Anthropology. (CLDF dataset)
1 Papua di sini hanya yang termasuk dalam teritori Indonesia. ·2 Bahasa nasional. ·3Bahasa isolat •4Bahasa Pidgin •5 Tidak diklasifikasikan6lingua franca lokal.