Alexandre-Théodore-Victor
Tampilan
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Alexandre-Théodore-Victor, comte de Lameth)
Alexandre-Théodore-Victor, comte Lameth (20 Oktober 1760 – 18 Maret 1829) merupakan seorang prajurit dan politikus berkebangsaan Prancis. Alexandre Lameth lahir di Paris pada tanggal 20 Oktober 1760 dan merupakan putra bungsu Marie Thérèse de Broglie. Ibundanya adalah saudari Marsekal Broglie dan favorit Marie Antoinette.[1] Kedua kakandanya adalah Théodore Lameth (1756–1854), yang melayani di dalam Perang Amerika, bekerja di majelis legislatif sebagai wakil dari departemen Jura, dan menjadi maréchal-de-camp; dan Charles Malo François Lameth, yang merupakan seorang politikus populer dan seorang pahlawan di Perang Revolusi Amerika Serikat.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Chronicle of the French Revolution, 1788-1799 1989, hlm. 35.
- ^ Chronicle of the French Revolution, 1788-1799 1989, hlm. 35–36.
- Chronicle of the French Revolution, 1788-1799. London New York, NY: Chronicle Publications Distributed in USA, Prentice Hall. 1989. ISBN 0-13-133729-7.