Bahasa Torwali

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bahasa Torwali
توروالی
Torwali ditulis dalam aksara Arab Persia dengan gaya Nastaliq.
WilayahDistrik Swat
EtnisOrang Torwali
Penutur
130.000 (2020)[1]
Aksara Arab (khususnya Nastaliq)
Kode bahasa
ISO 639-3trw
Glottologtorw1241[2]
QIDQ2665246
Status pemertahanan
Terancam

CRSingkatan dari Critically endangered (Terancam Kritis)
SESingkatan dari Severely endangered (Terancam berat)
DESingkatan dari Devinitely endangered (Terancam)
VUSingkatan dari Vulnerable (Rentan)
Aman

NESingkatan dari Not Endangered (Tidak terancam)
ICHEL Red Book: Definitely Endangered
Torwali diklasifikasikan sebagai bahasa terancam punah (DE) pada Atlas Bahasa-Bahasa di Dunia yang Terancam Kepunahan
C10
Kategori 10
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa telah punah (Extinct)
C9
Kategori 9
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sudah ditinggalkan dan hanya segelintir yang menuturkannya (Dormant)
C8b
Kategori 8b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa hampir punah (Nearly extinct)
C8a
Kategori 8a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sangat sedikit dituturkan dan terancam berat untuk punah (Moribund)
C7
Kategori 7
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai mengalami penurunan ataupun penutur mulai berpindah menggunakan bahasa lain (Shifting)
C6b
Kategori 6b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai terancam (Threatened)
C6a
Kategori 6a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa masih cukup banyak dituturkan (Vigorous)
C5
Kategori 5
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mengalami pertumbuhan populasi penutur (Developing)
C4
Kategori 4
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan dalam institusi pendidikan (Educational)
C3
Kategori 3
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan cukup luas (Wider Communication)
C2
Kategori 2
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa yang digunakan di berbagai wilayah (Provincial)
C1
Kategori 1
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa nasional maupun bahasa resmi dari suatu negara (National)
C0
Kategori 0
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa merupakan bahasa pengantar internasional ataupun bahasa yang digunakan pada kancah antar bangsa (International)
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
EGIDS SIL EthnologueC6a Vigorous
Bahasa Torwali dikategorikan sebagai C6a Vigorous menurut SIL Ethnologue, artinya bahasa ini masih dituturkan dan digunakan oleh sebagian wilayah
Referensi: [3][4][5]
Lokasi penuturan
Torwali merupakan bahasa minoritas di Pakistan yang mayoritas dituturkan oleh bangsa Torwali di Distrik Swat Tengah, bahasa ini diberi ruang dalam peta.
PetaPerkiraan persebaran penuturan bahasa ini.
 Portal Bahasa
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B • PW
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini
Bahrain, kota utama masyarakat Torwali.

Torwali (توروالی) adalah sebuah bahasa Indo-Arya yang dituturkan oleh orang Torwali, dan terkonsentrasi di area Bahrain dan Chail, Distrik Swat, Pakistan.[6][7][8][9] Bahasa Torwali dipercaya berasal dari masyarakat pra-Muslim di Swat.[10] Bahasa ini merupakan bahasa Indo-Arya modern yang masih dituturkan yang terdekat dengan Niya, sebuah dialek dari bahasa Gandhari, sebuah bahasa Indo-Arya Tengah yang dituturkan di wilayah kuno Gandhara.[11][12]

Torwali merupakan bahasa terancam: bahasa ini dicirikan sebagai "terancam dengan pasti" oleh Atlas of Endangered Languages UNESCO,[13] dan sebagai "rentan" oleh Catalogue of Endangered Languages.[14] Ada upaya untuk merevitalisasi bahasa ini sejak 2004, dan sekolah-sekolah komunitas bahasa ibu telah didirikan oleh Idara Baraye Taleem-o-Taraqi (IBT).[15]

Rujukan[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Torwali at Ethnologue (26th ed., 2023) Akses tertutup
  2. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Torwali". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  3. ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011. 
  4. ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022. 
  5. ^ "Bahasa Torwali". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue. 
  6. ^ Kreutzmann, Hermann (2005). "Linguistic diversity in space and time: A survey in the Eastern Hindukush and Karakoram". Himalayan Linguistics. Center for Development Studies, Free University of Berlin. 4: 7. 
  7. ^ Torwali, Zubair (2016). "Reversing Language Loss through an Identity Based Educational Planning: The Case of Torwali language" (PDF). Eurasian Journal of Humanities. 1 (2): 24. 
  8. ^ Biddulph, John (1880). Tribes of the Hindoo Koosh (PDF). Graz, Austria: 1971 edition Akadmeische Druck u Verlagasasntalt. hlm. 69. 
  9. ^ Barth, Fredrik (1956). Indus and Swat Kohistan: an Ethnographic SurveyPerlu mendaftar (gratis). Oslo. hlm. 52.  The Pathans call them, and all other Muhammadans of Indian descent in the Hindu Kush valleys, Kohistanis.
  10. ^ Torwali, Zubair (4 March 2019). "Revitalization of Torwali poetry and music". We Mountains – Regional Website of North Pakistan. IBT. Diakses tanggal 5 March 2019. 
  11. ^ Burrow, T. (1936). "The Dialectical Position of the Niya Prakrit". Bulletin of the School of Oriental Studies, University of London. 8 (2/3): 419–435. ISSN 1356-1898. JSTOR 608051. ... It might be going too far to say that Torwali is the direct lineal descendant of the Niya Prakrit, but there is no doubt that out of all the modern languages it shows the closest resemblance to it. A glance at the map in the Linguistic Survey of India shows that the area at present covered by "Kohistani" is the nearest to that area round Peshawar, where, as stated above, there is most reason to believe was the original home of the Niya Prakrit. That conclusion, which was reached for other reasons, is thus confirmed by the distribution of the modern dialects. 
  12. ^ Salomon, Richard (1998-12-10). Indian Epigraphy: A Guide to the Study of Inscriptions in Sanskrit, Prakrit, and the other Indo-Aryan Languages (dalam bahasa Inggris). Oxford University Press. hlm. 79. ISBN 978-0-19-535666-3. 
  13. ^ Torwali, Zubair (2016). "Reversing Language Loss through an Identity Based Educational Planning: The Case of Torwali language" (PDF). Eurasian Journal of Humanities. 1 (2): 24. 
  14. ^ Hammarström, Harald. "Torwali". Glottolog. Diakses tanggal 17 April 2019. 
  15. ^ Liljegren, Henrik (2018). "Supporting and Sustaining Language Vitality in Northern Pakistan". The Routledge Handbook of Language Revitalization. hlm. 427–437. doi:10.4324/9781315561271-54. ISBN 978-1-315-56127-1. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Templat:Bahasa di Pakistan Templat:Rumpun bahasa Dardik