Ciparigi, Sukadana, Ciamis

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ciparigi
Sebuah jalan di Desa Ciparigi
Sebuah jalan di Desa Ciparigi
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KabupatenCiamis
KecamatanSukadana
Kode pos
46272
Kode Kemendagri32.07.14.2006
Luas9,39 km2 (3,63 sq mi) [1]
Jumlah penduduk2.744 jiwa[1]
Kepadatan292,23/km2 (756,9/sq mi) [1]
Jumlah RT39 [2]
Jumlah RW12 [2]
Jumlah KK1.116 [1]
Situs webciparigi.desa.id

Ciparigi adalah desa di kecamatan Sukadana, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Indonesia.[3][4] Desa ini terdiri dari 6 dusun, 39 RT, dan 12 RW.[2]

Alamat Kantor Desa Ciparigi terletak di Jalan Dipakusumah Nomor 79, Desa Ciparigi, Kecamatan Sukadana, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Kode Pos 46272, Indonesia.

Geografi[sunting | sunting sumber]

Batas wilayah[sunting | sunting sumber]

Utara Desa Salakaria
Timur laut Desa Sukadana
Timur Desa Bunter
Tenggara Kecamatan Cisaga (Desa Danasari)
Selatan Kecamatan Cisaga (Desa Danasari)
Barat daya Kecamatan Cijeungjing (Desa Karanganyar)
Barat Kecamatan Cijeungjing (Desa Karanganyar) dan Kecamatan Baregbeg (Desa Karang Ampel)
Barat laut Kecamatan Baregbeg (Desa Karang Ampel)

Pemerintahan[sunting | sunting sumber]

Daftar kepala desa[sunting | sunting sumber]

Kepala desa pertahana adalah Bapak Warjo Sugiarto yang menjabat pada periode 2022-2028.[5] Berikut adalah Daftar Kepala Desa Ciparigi dari masa ke masa:

No. Nama Periode Ket.
Awal Akhir
1. Encum 2012 2016 [butuh rujukan]
2. Kalsum Kusmana 2016 2022
3. Warjo Sugiarto 2022 2028 [5]

Pembagian administratif[sunting | sunting sumber]

Desa Ciparigi terdiri dari 6 dusun, yang dibagi menjadi 39 RT dari 12 RW, yakni:[2][6][7]

  1. Cigaleuh Kulon
    RW: 3, 4
    RT: 6
  2. Cigaleuh Wetan
    RW: 1, 2
    RT: 6
  3. Citamiang Kulon
    RW: 5, 6
    RT: 9
  4. Citamiang Wetan
    RW: 7, 8
    RT: 6
  5. Ciparay
    RW: 11, 12
    RT: 6
  6. Salegok
    RW: 9, 10
    RT: 6

Galeri[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c d "Visualisasi Data Kependudukan - Kementerian Dalam Negeri 2022" (Visual). www.dukcapil.kemendagri.go.id. Diakses tanggal 23 Desember 2022. 
  2. ^ a b c d Kecamatan Sukadana Dalam Angka 2022 (PDF). Badan Pusat Statistik Kabupaten Ciamis. 26 September 2022. Diakses tanggal 5 Maret 2023. 
  3. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Desember 2018. Diakses tanggal 5 Maret 2023. 
  4. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Permendagri nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 25 Oktober 2019. Diakses tanggal 5 Maret 2023. 
  5. ^ a b "Serah Terima Jabatan Kepala Desa Masa Jabatan 2022-2028". Pemerintah Desa Ciparigi. 24 Mei 2022. Diakses tanggal 5 Maret 2023. 
  6. ^ "Data Demografi Berdasar Populasi Per Wilayah". Pemerintah Desa Ciparigi. Diakses tanggal 23 Desember 2022. 
  7. ^ "Peta Wilkerstat 2019". Badan Pusat Statistik. Diakses tanggal 4 Agustus 2023. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]