Lompat ke isi

Kabupaten Pekalongan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
*drew (bicara | kontrib)
k {{Jateng}}
Menambahkan "kabupaten" (agar menyeragamkan dengan artikel kabupaten yang lain)
(406 revisi antara oleh lebih dari 100 100 pengguna tak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{tentang|kabupaten|kota bernama sama|Kota Pekalongan}}
'''Kabupaten Pekalongan''' adalah sebuah [[kabupaten]] di Provinsi [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 1.085,73 km² dan populasi ±1,5 juta jiwa.
{{Redirect|Pekalongan}}
{{Dati2
| settlement_type = Kabupaten
| nama = Kabupaten Pekalongan
| nama lain =
| translit_lang1_type = [[Hanacaraka]]
| translit_lang1_info = ꦥꦏꦭꦺꦴꦔꦤ꧀
| translit_lang1_type1 = [[Pegon]]
| translit_lang1_info1 = ڤاكالوڠان
| translit_lang1_type2 = [[Bahasa Jawa|Alfabet Jawa]]
| translit_lang1_info2 = Pakalongan
| lambang = Coat of arms of Pekalongan Regency.svg
| peta = [[Berkas:Locator_kabupaten_pekalongan.png]]
| foto = {{multiple image|border=infobox|total_width=290|image_style=border:1;
|perrow=1/2/2/2
|image1=Tugu Kota Kajen.jpg
|image2=Masjid Agung Al-Muhtaram Kajen.jpg
|image3=International Batik Center.jpg
}}
| caption = Dari atas searah jarum jam:<br />Tugu Kajen, ''International Batik Center'', Masjid Agung Al-Muhtaram
| koordinat =
| julukan = <!--lihat Kota Pekalongan atau Kota Kajen untuk julukan daerah ini-->
| motto =
| semboyan = Pekalongan SANTRI<br />(Sehat, Aman, Nyaman, Tertib, Rapi, Indah)
| slogan =
| provinsi = [[Jawa Tengah]]
| ibukota = [[Kajen (kota)|Kota Kajen]]
| luas = 836,13
| penduduk = 897111
| penduduktahun = [[2019]]
| pendudukref = <ref name="PEKALONGAN">{{cite web |url= https://pekalongankab.bps.go.id/publication/2020/04/27/f20814ce8485dc5adaeccec2/kabupaten-pekalongan-dalam-angka-2020.html |title= Kabupaten Pekalongan Dalam Angka 2020 |website= www.pekalongankab.bps.go.id |accessdate= 21 September 2020 |format= pdf |archive-date= 2022-03-25 |archive-url= https://web.archive.org/web/20220325060620/https://pekalongankab.bps.go.id/publication/2020/04/27/f20814ce8485dc5adaeccec2/kabupaten-pekalongan-dalam-angka-2020.html |dead-url= no }}</ref>
| kepadatan =
| kecamatan = 19
| kelurahan = 13
| desa = 272
| dasar hukum = UU No. 13/1950
| tanggal = [[25 Agustus]] [[1622]]
| hari jadi =
| kepala daerah = [[Bupati]]
| nama kepala daerah = [[Fadia A. Rafiq]]
| wakil kepala daerah = [[Wakil Bupati]]
| nama wakil kepala daerah = Riswadi
| sekretaris daerah = M. Yulian akbar
| ketua DPRD =
| kodearea = +62 285
| kodepos =
| nomor_polisi = G ''xxxx'' *B/*K/*O/*T
| apbd =
| pad =
| dau = Rp. 768.500.117.000.- (2013)<ref>{{cite web|url= http://www.djpk.depkeu.go.id/regulation/27/tahun/2013/bulan/02/tanggal/04/id/873/|title=Perpres No. 10 Tahun 2013 |date=2013-02-04 |accessdate=2013-02-15 |archive-date= 2013-02-14 |archive-url= https://web.archive.org/web/20130214064515/http://www.djpk.depkeu.go.id/regulation/27/tahun/2013/bulan/02/tanggal/04/id/873 |dead-url= yes}}</ref>
| IPM =
| bahasa = [[Bahasa Indonesia|Indonesia]] (resmi)<br/>[[Bahasa Jawa Pekalongan|Jawa Pekalongan]]<br>[[Bahasa Jawa Banyumasan|Jawa Banyumasan]]<br>
| agama = {{ublist |item_style=white-space;
|99,68% [[Islam]]
|{{Tree list}}
* 0,23% [[Kekristenan]]
** 0,14% [[Protestan]]
** 0,09% [[Katolik]]
{{Tree list/end}}
|0,02% [[Agama Buddha|Buddha]] | 0,06% [[Hindu]] |0,01% Lainnya<ref name="DUKCAPIL"/><ref name="AGAMA">{{cite web|url=https://sp2010.bps.go.id/index.php/site/tabel?search-tabel=Penduduk+Menurut+Wilayah+dan+Agama+yang+Dianut&tid=321&search-wilayah=Kabupaten+Pekalongan&wid=3326000000&lang=id|title=Penduduk Menurut Wilayah dan Agama yang Dianut di Kabupaten Pekalongan|website=www.sp2010.bps.go.id|accessdate=21 September 2020|archive-date=2023-03-06|archive-url=https://web.archive.org/web/20230306140831/https://sp2010.bps.go.id/index.php/site/tabel?search-tabel=Penduduk+Menurut+Wilayah+dan+Agama+yang+Dianut&tid=321&search-wilayah=Kabupaten+Pekalongan&wid=3326000000&lang=id|dead-url=no}}</ref><ref>{{cite web|url=https://jateng.bps.go.id/statictable/2021/04/09/2249/jumlah-penduduk-menurut-kabupaten-kota-dan-agama-yang-dianut-di-provinsi-jawa-tengah-2020.html|title=Jumlah Penduduk Menurut Kabupaten Kota dan Agama di Provinsi Jawa Tengah, 2020|publisher=Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah|date=14 April 2021|accessdate=4 Maret 2022|archive-date=2022-09-13|archive-url=https://web.archive.org/web/20220913152650/https://jateng.bps.go.id/statictable/2021/04/09/2249/jumlah-penduduk-menurut-kabupaten-kota-dan-agama-yang-dianut-di-provinsi-jawa-tengah-2020.html|dead-url=no}}</ref>}}
| flora = [[Melati|Melati gambir]]
| fauna = [[Cucak kuning|Kutilang emas]]
| zona waktu = GMT+7
| web = {{URL|http://www.pekalongankab.go.id/}}
}}
'''Kabupaten Pekalongan''' ({{lang-jv|[[Hanacaraka]]: ꦥꦏꦭꦺꦴꦔꦤ꧀, [[Pegon]]: ڤاكالوڠان|Pakalongan}}) adalah sebuah wilayah [[kabupaten]] yang terletak di [[Jawa Tengah|Provinsi Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Ibu kotanya adalah [[Kajen (kota)|Kota Kajen]], kabupaten ini berbatasan langsung dengan [[Laut Jawa]] dan [[Kota Pekalongan]] di sebelah Utara, [[Kabupaten Batang]] di sebelah Timur, [[Kabupaten Banjarnegara]] di sebelah Selatan, serta [[Kabupaten Pemalang]] di sebelah Barat. Penduduk kabupaten Pekalongan di tahun [[2019]] berjumlah 897.111 jiwa.<ref name="PEKALONGAN"/>


Pekalongan berada di jalur utara [[Pulau Jawa]] yang menghubungkan [[Jakarta]]–[[Tuban, Tuban|Tuban]]–[[Kota Surabaya|Surabaya]]. Angkutan umum antar kota dilayani oleh bus dan kereta api (di [[Kota Pekalongan]]).
Kantor pusat pemerintahan Kabupaten Pekalongan kini berlokasi di [[Kajen]], ±10 km sebelah selatan [[Kota Pekalongan]].
<!--
== Asal nama ==
Kata Pekalongan berasal kata ''kalong'', yang berarti "[[kelelawar]]" dalam [[bahasa Jawa]]. Menurut [[legenda]], Raden Bahurekso (bupati Kendal I), seorang abdi dalem [[Sultan Agung]], diberi perintah oleh [[Sultan Agung]] untuk membangun sebuah daerah di sebelah barat Kota Kendal,Raden Bahu pun melakukan ''tapa ngalong'' (bertapa seperti kelelawar) di daerah ini.-->


== Geografi ==
Kabupaten Pekalongan dikenal sebagai daerah produsen tekstil, terkenal dengan [[batik]] dan kain [[sarung]] (palekat). Beberapa nama yang cukup dikenal di Pekalongan sebagai produsen batik handal adalah Batik Humas (singkatan dari Husein Mohammad Assegaff). Sedangkan untuk kain palekat beberapa mereka terkenal punya pabrik di Pekalongan. Antara lain yang terkenal adalah Gajah Duduk dan WadiMoor.
Bagian utara Kabupaten Pekalongan merupakan dataran rendah; sedang di bagian selatan berupa pegunungan, bagian dari rangkaian [[Dataran Tinggi Dieng]]. Sungai-sungai besar yang mengalir di antaranya adalah [[Kali Sragi]] dan [[Kali Sengkarang]] beserta anak-anak sungainya, yang kesemuanya bermuara ke [[Laut Jawa]]. Kajen, ibu kota Kabupaten Pekalongan, berada di bagian tengah-tengah wilayah kabupaten, sekitar 25&nbsp;km sebelah selatan Kota Pekalongan.


=== Batas Wilayah ===
Masyarakat Pekalongan menggunakan [[bahasa Jawa]] yang relatif kasar, dengan dialek yang biasanya diakhiri dengan kata "ra". Contoh: ''ojo koyo kui ra'' ('jangan seperti itu kan').
{{Batas_USBT
|utara = [[Laut Jawa]]
|selatan = [[Kabupaten Banjarnegara]]
|barat = [[Kabupaten Pemalang]]
|timur = [[Kabupaten Batang]] dan [[Kota Pekalongan]]
|tenggara = [[Kabupaten Purbalingga]]
}}


== Demografi ==
Pekalongan mempunyai makanan khas yang biasa disebut [[megono]]. Terbuat dari [[nangka]] yang dirajang dan dibumbukan sambal kelapa dan bumbu-bumbu lainnya. Rasanya gurih dan pedas dan cocok dihidangkan ketika masih panas dan menggunakan lalapan pete serta ikan goreng sebagai menu tambahan.
Hampir seluruh penduduk Kabupaten Pekalongan adalah [[Suku Jawa]] dengan mayoritas beragama [[Islam]]. Selain itu terdapat minoritas pendatang seperti Peranakan [[Tionghoa-Indonesia|Tionghoa]] dan Pendatang [[Orang Arab Indonesia|Arab]].


Masyarakat Kabupaten Pekalongan mayoritas menuturkan [[Bahasa Jawa Pekalongan]], selain Dialek Bahasa Jawa Pekalongan juga terdapat minoritas penutur [[Bahasa Jawa Banyumasan]] atau ''Jawa Ngapak'' pada beberapa kecamatan di bagian selatan yang berbatasan langsung dengan [[Kabupaten Banjarnegara]] dan [[Dataran Tinggi Dieng]] seperti [[Paninggaran, Pekalongan|Paninggaran]], [[Kandangserang, Pekalongan|Kandangserang]], [[Petungkriyono, Pekalongan|Petungkriyono]] dan [[Lebakbarang, Pekalongan|Lebakbarang]].<ref>{{Cite web|last=Hananto|first=Akhyari|title=Bahasa Jawa, dan Berbagai Variasinya yang Luar Biasa|url=https://www.goodnewsfromindonesia.id/2016/03/22/bahasa-jawa-dan-berbagai-variasianya-yang-luar-biasa|website=www.goodnewsfromindonesia.id|language=id-ID|access-date=2022-01-16}}</ref>
{{Jateng}}

== Pemerintahan ==
[[Berkas:KITLV A55 - Raden Toemenggoeng Ario Soerjo van Pekalongan met Raden Ajoe, KITLV 12814.tiff|jmpl|250px|Potret Raden Toemenggoeng Ario Soerjo beserta Raden Ajoe (istri), Bupati Pekalongan (masa jabatan 1924-1944).]]
=== Daftar Bupati ===
{{utama|Daftar Bupati Pekalongan}}
{{:Daftar Bupati Pekalongan}}

=== Dewan Perwakilan ===
{{utama|Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pekalongan}}
{{:Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pekalongan}}

=== Kecamatan ===
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Het huis van de resident in Bojong TMnr 3728-837.jpg|jmpl|300px|[[Litografi]] kediaman [[residen]] Pekalongan di [[Bojong, Pekalongan|Bojong]] (1883-1889).]]
{{utama|Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pekalongan}}
{{:Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pekalongan}}

== Pariwisata ==
Pekalongan telah lama dikenal sebagai ''kota batik'', dan salah satu pusat produksi batik berada di Kecamatan [[Buaran, Pekalongan|Buaran]] dan [[Wiradesa, Pekalongan|Wiradesa]]. Beberapa nama produsen batik yang cukup dikenal di antaranya ''Batik Humas'' (singkatan dari Husein Mohammad Assegaff). Sedangkan pabrik sarung (kain palekat) terkenal di Pekalongan antara lain ''Gajah Duduk'' dan ''WadiMoor''.
Terdapat juga pusat batik di [[Wiradesa, Pekalongan|Wiradesa]] yaitu [[International Batik Center]] atau "[[IBC]]".

Di bagian selatan terdapat daerah wisata pegunungan ''[[Linggo Asri]]'', terletak 37&nbsp;km sebelah selatan Kota Pekalongan arah Kajen (dari jalan Jakarta-Semarang pertigaan Wiradesa ke selatan atau dari kota Pekalongan arah Buaran), dimana daerah tersebut terdapat pemandian dan taman bermain seta wisata hutan [[pinus]] milik [[Perum Perhutani]] dan juga terdapat komunitas masyarakat [[Hindu]] di Pekalongan. Di sini terdapat peninggalan berupa [[lingga]] dan [[yoni]] yang terletak sekitar 500 meter dari kompleks pemandian linggo asri.

Sebenarnya masih banyak potensi wisata yang dapat dikembangkan di Kabupaten Pekalongan, antara lain, Pantai Sunter Depok, Watu Bahan, Pantai Wonokerto, Ekowisata Petungkriyono, Wisata Air, Wisata Hutan, Wisata Budaya, [[Curug Siwatang]] [[Paninggaran]], Candi Trenggolek Paninggaran, [[Puncak Anjir]], Bukit Pawuluhan Kandangserang, dan lain-lain. Ada juga wisata alam indah tersembunyi seperti Curug Bajing yang akses jalannya masih belum memadahi.<ref name="Travelmate Kamu">{{cite web|title=Riska Apriyoga: Si Cantik dari Petungkriyono, Curug Bajing|url=http://www.travelmatekamu.com/2014/11/03/riski-apriyoga-si-cantik-dari-petungkriyono-curug-bajing/|publisher=Travelmate Kamu|accessdate=28 Maret 2015|archive-date=2015-04-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20150414190250/http://www.travelmatekamu.com/2014/11/03/riski-apriyoga-si-cantik-dari-petungkriyono-curug-bajing/|dead-url=yes}}</ref> Pekalongan masih menunggu investor yang ingin mengembangkan objek wisata ini.

Buat penikmat makanan, Pekalongan menyediakan wisata kuliner berupa Taoto dan nasi megono, Taoto adalah sejenis soto yang dibuat dengan kuah taoco dan dengan daging serta jerohan kerbau. Sedang megono adalah cacahan nangka muda yang dibumbui parutan kelapa dan dikukus yang cocok buat dinikmati saat masih panas

Bagi anda yang menyukai wisata sejarah, bisa mengunjungi pabrik gula [[PG Sragi]] yang terdapat di Kecamatan [[Sragi, Pekalongan|Sragi]]. Pabrik tersebut merupakan [[pabrik]] peninnggalan kolonial [[Belanda]].

== Pendidikan ==
=== Pendidikan Tinggi ===
* Universitas NU Pekalongan
* Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid (UIN Gus Dur) Pekalongan
* Universitas Pekalongan (UNIKAL) Pekalongan
* Akademi Komunitas Negeri (AKN) Kajen
* Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan (UMPP)
* Akademi Analisis Kesehatan (AAK) Pekalongan
* STIKAP (Sekolah Tinggi Islam Kyai Ageng Pekalongan) YMI Wonopringgo Pekalongan
* UT Kabupaten Pekalongan
* PSDKU Universitas Diponegoro (UNDIP) KAMPUS PEKALONGAN

=== Sekolah Menengah Kejuruan ===
* SMK Negeri [[Sragi, Pekalongan|Sragi]], [[Kedungwuni, Pekalongan|Kedungwuni]], [[Lebakbarang, Pekalongan|Lebakbarang]], [[Karangdadap, Pekalongan|Karangdadap]]
* SMK Yapenda 01 Kedungwuni
* SMK Yapenda 02 Wiradesa Pekalongan
* SMK Muhamadiyah Bligo
* SMK Muhamadiyah Bojong
* SMK Muhamaduyah Kesesi
* SMK Muhamadiyah Kajen
* SMK Muhamadiyah Kedungwuni
* SMK Muhamadiyah Karanganyar
* SMK Muhamadiyah Wiradesa
* SMK Muhamadiyah Talun
* SMK Muhamadiyah Doro
* SMK Muhamadiyah Pencongan
* SMK Islamiyyah Sapugarut
* SMK Islam Bojong
* SMK Islam Salakbrojo Kedungwuni
* SMK Islam 45 Wiradesa
* SMK Al-Fusha Kedungwuni
* SMK Ar Rahman Watusalam
* SMK Ma'arif NU Tirto
* SMK Ma'arif NU Kajen
* SMK Ma'arif NU Kesesi
* SMK Ma'arif NU Doro
* SMK Wira Bahari Wiradesa
* SMK Gondang
* SMK Nurul Ummah Paninggaran
* SMK Diponegoro Karanganyar
* SMK Bina Umat Siwalan
* SMK Prima Kesesi
* SMK NU Sragi
* SMK NU Kesesi

=== Sekolah Menengah Atas ===
* SMA Negeri ([[Bojong, Pekalongan|Bojong]], [[Doro, Pekalongan|Doro]], [[Kajen, Pekalongan|Kajen]], [[Kedungwuni, Pekalongan|Kedungwuni]], [[Kesesi, Pekalongan|Kesesi]], [[Kandangserang, Pekalongan|Kandangserang]], [[Kesesi, Pekalongan|Kesesi]], [[Sragi, Pekalongan|Sragi]],[[Paninggaran, Pekalongan|Paninggaran]], [[Petungkriono, Pekalongan|Petungkriono]], [[Talun, Pekalongan|Talun]], [[Wiradesa, Pekalongan|Wiradesa]])
* SMA Muhammadiyah I Pekajangan
* SMA Muhammadiyah II Pekajangan
* SMA PGRI 1 Wiradesa
* SMA PGRI 2 Kajen
* SMA Yapenda Karanganyar
* SMA Islam Doro
* SMA Islam YMI Wonopringgo
* SMA Islam Hasbullah Karanganyar
* MAN Pekalongan
* MA Ath-Thohiriyyah
* MA NU Karangdadap
* MA Salafiyah Simbangkulon Buaran
* MA Dr Ibnu Mas'ud Wiradesa
* MA Muhammadiyah Pekajangan
* MA Hasbullah Karanganyar
* MA Nahdliyah Talun
* MA Salafiyah Syafiiyah Proto
* MA Yappi Kesesi
* MA Walisongo Kedungwuni
* MA Walisongo Pekajangan
* MA YMI Wonopringgo

=== Sekolah Menengah Pertama ===
* SMP Negeri [[Bojong, Pekalongan|Bojong]], [[Buaran, Pekalongan|Buaran]], [[Doro, Pekalongan|Doro]], [[Kajen, Pekalongan|Kajen]], [[Kesesi, Pekalongan|Kesesi]], [[Karangdadap, Pekalongan|Karangdadap]], [[Kedungwuni, Pekalongan|Kedungwuni]], [[Kandangserang, Pekalongan|Kandangserang]], [[Lebakbarang, Pekalongan|Lebakbarang]], [[Wiradesa, Pekalongan|Wiradesa]], [[Tirto, Pekalongan|Tirto]], [[Paninggaran, Pekalongan|Paninggaran]], [[Petungkriono, Pekalongan|Petungkriyono]], [[Sragi, Pekalongan|Sragi]], [[Siwalan, Pekalongan|Siwalan]], [[Talun, Pekalongan|Talun]], [[Wonopringgo, Pekalongan|Wonopringgo]], [[Wonokerto, Pekalongan|Wonokerto]], (2 SMP Negeri di Setiap kecamatan)
* SMP NU Pajomblangan
* SMP NU Karangdadap
* SMP Muhammadiyah Wiradesa, Bligo, Pekajangan, Wonopringgo, Kesesi
* SMP "NU" Kesesi, Kajen,, Pajomblangan, Karangdadap
* SMP Islam YMI Wonopringgo
* SMP Islam Rembun, Simbang Wetan, Wonopringgo
* SMP Islam Walisongo Kedungwuni
* MTs Ath-Thohiriyyah
* MTs Muhammadiyah Pekajangan
* MTs Kajen Pekajangan
* MTs Gondang Wonopringgo, Pekalongan
* MTs Kalijambe Sragi
* MTs Salafiyah Simbang kulon 1, Buaran, Pekalongan
* MTs Salafiyah Simbang Kulon 2, Buaran, Pekalongan
* MTs Salafiyah Wonoyoso
* MTs YMI Wonopringgo Pekalongan
* MTs Al-hikmah Tangkil Kulon, [[Kedungwuni, Pekalongan]]
* MTs Yapik Kutosari, [[Karanganyar, Pekalongan]]
* MTs Salafiyah Kadipaten, [[Wiradesa, Pekalongan]]
* MTs Al-hikmah Proto, [[Kedungwuni, Pekalongan]]
* MTs Salafiyah [[Paninggaran]], [[Pekalongan]].
* MTs Negeri 2 Pekalongan

== Kesehatan ==
=== Fasilitas Kesehatan ===
* Rumah Sakit Islam "RSI" Pekajangan di Ambokembang, Kecamatan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan
* Rumah Sakit Umum Daerah "RSUD" Kajen di Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Pekalongan
* Rumah Sakit Umum Daerah "RSUD" Kraton di Kota Pekalongan
* Puskesmas dan Pusling (Puskesmas Keliling) sudah tersedia di seluruh kecamatan
* Klinik Pratama PKU Muhammadiyah Kajen
* Klinik Pratama Mitra Bahagia NU Simbang Wetan Buaran

== Transportasi ==
Sistem transportasi di Kabupaten Pekalongan cukup memadai, karena kabupaten tersebut terletak berada di jalan provinsi antara Comal dan Purbalingga serta lintas utara Jawa menghubungkan [[Jakarta]] dengan [[Surabaya]] melalui [[Semarang]]. Di Kecamatan [[Kajen, Pekalongan|Kajen]] terdapat sebuah [[terminal bus]] yang cukup besar yakni [[Terminal Induk Kajen]] yang melayani trayek [[Jakarta]]–[[Pekalongan]]. Bus yang melayani rute tersebut diantaranya [[Dewi Sri]], [[Dedy Jaya]], [[Sinar Jaya]], [[Kurnia Jaya]], [[Garuda Mas]], [[Laju Prima]], dll.

Ada juga satu–satunya [[stasiun kereta api]] di Kabupaten Pekalongan, yaitu [[Stasiun Sragi]] di jalur utara Jawa. Sayangnya, [[stasiun]] ini tidak melayani penumpang karena statusnya yang merupakan stasiun kecil, sehingga masyarakat harus menuju ke [[Stasiun Pekalongan]] yang berada di Kota Pekalongan untuk menaiki kereta api. Stasiun ini merupakan stasiun kelas C yang melayani seluruh perjalanan kereta api.

== Kuliner Daerah ==
Pekalongan memiliki banyak makanan khas yang sangat unik dan enak, antara lain:
* [[Megono]] ''(Nangka Muda)''
yakni irisan nangka muda dengan bumbu sambal kelapa. Rasanya gurih dan pedas, biasanya dihidangkan ketika masih panas dengan menu tambahan lalapan pete serta ikan goreng. Di [Kabupaten Pekalongan] bagian selatan biasanya makanan ini dibuat ketika sedang hajatan yang kemudian diberikan untuk oleh-oleh para tamu undangan. Kebiasaan ini telah dilakukan turun temurun dari zaman dahulu kala. Nasi ini dibungkus dengan daun jati atau juga bisa dengan daun pisang, dan mereka biasa menyebutnya dengan nama "Sego Gori"(Nama lain dari Megono).
[[Berkas:Tauto Pekalongan IMG 20220607 192811 75.jpg|250 px|thumb|right|Tauto dan nasi]]
* [[Tauto Pekalongan]] ''(Sotonya Pekalongan)''
Sejenis sup daging kuah kental khas pekalongan dengan bumbu khas Taoco yaitu kedelai yang dibusukan hingga kental.
* [[Pindang Tetel]]
Sebetulnya makanan ini sejenis dengan soto juga, namun perbedaanya adalah pada bumbu kuahnya yang diolah dengan menggunakan buah pucung yang sudah masak.
* [[Iwak Panggang]]
Ikan ini adalah ikan laut yang kemudian diolah dengan proses pengasapan, sehingga ikan tersebut akan berubah warna, rasa dan aroma. Bau ikan panggang ini sangat khas dan banyak kita jumpai di pasar-pasar tradisional [Kabupaten Pekalongan]. Biasanya ikan panggang ini diolah dengan disambal, dipecak, disayur dan digoreng.
* [[Wajik Kletik]]
adalah jenis wajik terbuat dari beras ketan ditambah gula merah dan parutan kelapa dincampur jadi satu dan dicetak, makanan ini sangat cocok buat oleh oleh.
* [[Kopi Tahlil]]
adalah terbuat dari campuran kopi murni dengan rempah-rempah seperti jahe, kapulaga, cengkih, kayu manis, pandan, batang serai, dan pala.
* [[Apem Kesesi]]
terbuat dari tepung beras dan gula jawa/merah, makanan ini sudah cukup melegenda khususnya di pekalongan bagian barat sampai ke comal, oleh karena tempat pemasarannya juga sampai juga di pasar comal maka banyak yang menyebut makanan ini sebagai 'apem comal'
* [[Kluban]]
Sejenis makanan khas kesukaan masyarakat umum Pekalongan yaitu "urapan sayur kangkung" bercampur parutan kelapa dibumbui garam. Biasanya dicampur adukan dengan "tempe goreng" yang dipotong-potong, "botok" ("oncom rebus"), dan sentuhan akhir adalah disiram "sambal khusus". Pada saat memesan penyebutannya menjadi panjang, seperti “Kluban kerupuk tempe sambal”, hal ini terjadi dikarenakan selera masyarakat setempat yang berbeda, juga kesukaan masing-masing yang tidak sama.
* [[Usek Krenyes]]
Adalah makanan khas [[Paninggaran, Pekalongan|Paninggaran]] sejenis kerupuk yang terbuat dari tepung tapioka dan digoreng menggunakan pasir kali yang tentunya juga sudah dibersihkan. "Krenyes" dalam [[bahasa indonesia]] adalah pembumbuan pada [[usek]] tersebut. Terdapat dua varian rasa, yaitu pedas dan manis.
* [[Ondhol]]
Yaitu sejenis makanan khas dari [[Paninggaran, Pekalongan|Paninggaran]] yang terbuat dari parutan [[singkong]].

== Tokoh ==
* [[Abdul Rahman Saleh]], advokat, aktor, mantan hakim agung, mantan Jaksa Agung, mantan Duta Besar RI untuk Kerajaan Denmark
* [[Adi Kurdi]], aktor (pemain film Keluarga Cemara)
* [[Hartono Rekso Dharsono]], Sekjen ASEAN 1
* [[Abdul Hakim Garuda Nusantara]], pengacara, aktivis HAM
* [[Zainal Abidin Domba]], aktor
* [[Rudy Hadisuwarno]], penata rambut profesional
* [[Fadia A. Rafiq]], penyanyi dan wakil bupati Kabupaten Pekalongan
* [[Beb Bakhuys]], mantan pemain [[sepak bola]] dan [[pelatih]] asal [[Belanda]]
* [[Joe Hin Tjio]], penemu kromosom manusia berjumlah 23

== Referensi ==
{{reflist}}

== Pranala luar ==
{{Commonscat}}

{{Kabupaten Pekalongan}}
{{Pekanpetang}}
{{Jateng}}
{{Authority control}}


[[Kategori:Kabupaten Pekalongan| ]]
[[Kategori:Kabupaten Pekalongan| ]]
[[Kategori:Kabupaten di Jawa Tengah|Pekalongan]]
[[Kategori:Kabupaten di Jawa Tengah|Pekalongan]]
[[Kategori:Kabupaten di Indonesia|Pekalongan]]

Revisi per 14 Juli 2024 13.01

Kabupaten Pekalongan
Transkripsi bahasa daerah
 • Hanacarakaꦥꦏꦭꦺꦴꦔꦤ꧀
 • Pegonڤاكالوڠان
 • Alfabet JawaPakalongan
Dari atas searah jarum jam:
Tugu Kajen, International Batik Center, Masjid Agung Al-Muhtaram
Lambang resmi Kabupaten Pekalongan
Peta
Peta
Kabupaten Pekalongan di Jawa
Kabupaten Pekalongan
Kabupaten Pekalongan
Peta
Kabupaten Pekalongan di Indonesia
Kabupaten Pekalongan
Kabupaten Pekalongan
Kabupaten Pekalongan (Indonesia)
Koordinat: 6°52′57″S 109°40′12″E / 6.8825°S 109.67°E / -6.8825; 109.67
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
Tanggal berdiri25 Agustus 1622
Dasar hukumUU No. 13/1950
Ibu kotaKota Kajen
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 19
  • Kelurahan: 13
  • Desa: 272
Pemerintahan
 • BupatiFadia A. Rafiq
 • Wakil BupatiRiswadi
 • Sekretaris DaerahM. Yulian akbar
Luas
 • Total836,13 km2 (322,83 sq mi)
Populasi
 • Total897.111
 • Kepadatan1,100/km2 (2,800/sq mi)
Demografi
 • Agama
  • 99,68% Islam
  • 0,02% Buddha
  • 0,06% Hindu
  • 0,01% Lainnya[2][3][4]
 • BahasaIndonesia (resmi)
Jawa Pekalongan
Jawa Banyumasan
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
3326 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon+62 285
Pelat kendaraanG xxxx *B/*K/*O/*T
Kode Kemendagri33.26 Edit nilai pada Wikidata
DAURp. 768.500.117.000.- (2013)[5]
Semboyan daerahPekalongan SANTRI
(Sehat, Aman, Nyaman, Tertib, Rapi, Indah)
Flora resmiMelati gambir
Fauna resmiKutilang emas
Situs webwww.pekalongankab.go.id

Kabupaten Pekalongan (bahasa Jawa: Hanacaraka: ꦥꦏꦭꦺꦴꦔꦤ꧀, Pegon: ڤاكالوڠان, translit. Pakalongan) adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kota Kajen, kabupaten ini berbatasan langsung dengan Laut Jawa dan Kota Pekalongan di sebelah Utara, Kabupaten Batang di sebelah Timur, Kabupaten Banjarnegara di sebelah Selatan, serta Kabupaten Pemalang di sebelah Barat. Penduduk kabupaten Pekalongan di tahun 2019 berjumlah 897.111 jiwa.[1]

Pekalongan berada di jalur utara Pulau Jawa yang menghubungkan JakartaTubanSurabaya. Angkutan umum antar kota dilayani oleh bus dan kereta api (di Kota Pekalongan).

Geografi

Bagian utara Kabupaten Pekalongan merupakan dataran rendah; sedang di bagian selatan berupa pegunungan, bagian dari rangkaian Dataran Tinggi Dieng. Sungai-sungai besar yang mengalir di antaranya adalah Kali Sragi dan Kali Sengkarang beserta anak-anak sungainya, yang kesemuanya bermuara ke Laut Jawa. Kajen, ibu kota Kabupaten Pekalongan, berada di bagian tengah-tengah wilayah kabupaten, sekitar 25 km sebelah selatan Kota Pekalongan.

Batas Wilayah

Utara Laut Jawa
Timur Kabupaten Batang dan Kota Pekalongan
Tenggara Kabupaten Purbalingga
Selatan Kabupaten Banjarnegara
Barat Kabupaten Pemalang

Demografi

Hampir seluruh penduduk Kabupaten Pekalongan adalah Suku Jawa dengan mayoritas beragama Islam. Selain itu terdapat minoritas pendatang seperti Peranakan Tionghoa dan Pendatang Arab.

Masyarakat Kabupaten Pekalongan mayoritas menuturkan Bahasa Jawa Pekalongan, selain Dialek Bahasa Jawa Pekalongan juga terdapat minoritas penutur Bahasa Jawa Banyumasan atau Jawa Ngapak pada beberapa kecamatan di bagian selatan yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Banjarnegara dan Dataran Tinggi Dieng seperti Paninggaran, Kandangserang, Petungkriyono dan Lebakbarang.[6]

Pemerintahan

Potret Raden Toemenggoeng Ario Soerjo beserta Raden Ajoe (istri), Bupati Pekalongan (masa jabatan 1924-1944).

Daftar Bupati

No Foto Bupati Wakil Bupati Awal Jabatan Akhir Jabatan Keterangan Ref.
1 Tan Kwee Djan 1741 1823
2 Raden Toemenggoeng Wirjo Adi Negoro 1823 1825
3 Raden Adipati Wirjo Adi Negoro 1825 1848
4 Raden Toemenggoeng Arjo Wirjo Adi Negoro 1848 1856
5 Raden Toemenggoeng Arjo Wirjo Adi Negoro 1856 1872
6 Raden Toemenggoeng Ario Atmodjo Negoro 1872 1878
7 Raden Toemenggoeng Ario Koesoemo Di Negoro 1878 1879
8 Raden Adipati Noto Dirdjo 1879 1920
9 Soemadi 1920 1924 Pj Regent
10 R. M. T. Ario Soerjo 1924 1944
11 M. Rawoeh 1944 1946
Masa Pemerintahan Indonesia
12 M. Soerodjo 1946 1957
13 M. Kisworo 1957 1962
14 R. Moch. Oesman 1962 1967
15 R. Soetedjo Mangoenhardjo 1967 1972
16 R.M. Hardjo Probo Dirdjo 1972 1975
17 Karsono 1975 1981
18 Letkol. Soepardi 1981 1986
19 Kolonel Soepardi 1986 1991
20 Kolonel H. Khairul Aini. HS 1991 1996
21 Kolonel Harsono 1996 2001
22 Drs. H. Amat Antono, M.Si. Hj. Dra. Siti Qomariyah, M.A. 2001 2006
23 Hj. Dra. Siti Qomariyah, M.A. Ir. H. Wahyudi Pontjo Nugroho, M.T. 2006 2011
22 Drs. H. Amat Antono, M.Si. Laila Fadia Elfouz Rafiq, S.E., M.M. 2011 2016
23 H. Asip Kholbihi, S.H., M.Si. Ir. Hj. Arini Harimurti 2016 2021
24 Laila Fadia Elfouz Rafiq, S.E., M.M. H. Riswadi, S.H. 2021 2026


Dewan Perwakilan

Berikut ini adalah komposisi anggota DPRD Kabupaten Pekalongan dalam empat periode terakhir.

Partai Politik Jumlah Kursi dalam Periode
2009–2014[7] 2014–2019[8] 2019–2024[9] 2024–2029
PKB 11 Kenaikan 12 Kenaikan 15 Penurunan 14
Gerindra (baru) 0 Kenaikan 5 Steady 5 Penurunan 4
PDI-P 11 Steady 11 Steady 11 Penurunan 8
Golkar 6 Penurunan 5 Penurunan 4 Kenaikan 9
PKS 0 Kenaikan 1 Steady 1 Kenaikan 2
Hanura (baru) 3 Penurunan 1 Penurunan 0 Steady 0
PAN 6 Penurunan 4 Steady 4 Steady 4
Demokrat 3 Penurunan 2 Penurunan 0 Steady 0
PPP 3 Kenaikan 4 Kenaikan 5 Penurunan 4
PPNU 2
Jumlah Anggota 45 Steady 45 Steady 45 Steady 45
Jumlah Partai 8 Kenaikan 9 Penurunan 7 Steady 7

Kecamatan

Litografi kediaman residen Pekalongan di Bojong (1883-1889).

Kabupaten Pekalongan terdiri dari 19 kecamatan, 13 kelurahan, dan 272 desa. Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 934.929 jiwa dengan luas wilayah 837,00 km² dan sebaran penduduk 1.117 jiwa/km².[10][11] Pusat pemerintahan berada di Kecamatan Kajen. Kajen, dulunya merupakan kota kecamatan yang telah dikembangkan menjadi ibu kota kabupaten yang baru, menggantikan Pusat Pemerintahan Kabupaten Pekalongan yang berlokasi di Jl. Nusantara Nomor 1 Kota Pekalongan. Kepindahan Ibu kota Kabupaten Pekalongan ke Kajen, dilaksanakan pada tanggal 25 Agustus 2001, walaupun SK Mendagri sudah diterbitkan pada tahun 1996. Hal ini terkait dengan pembangunan sarana dan prasarana fasilitas pemerintah di Kota Kajen yang dilaksanakan secara bertahap.

Daftar kecamatan dan kelurahan di Kabupaten Pekalongan, adalah sebagai berikut:

Kode
Kemendagri
Kecamatan Jumlah
Kelurahan
Jumlah
Desa
Kodepos[12] Status Daftar
Desa/Kelurahan
33.26.11 Bojong 22 51156 Desa
33.26.14 Buaran 3 7 51171 Desa
Kelurahan
33.26.06 Doro 14 51191 Desa
33.26.08 Kajen 1 24 51161 Desa
Kelurahan
33.26.01 Kandangserang 14 51163 Desa
33.26.07 Karanganyar 15 51182 Desa
33.26.18 Karangdadap 11 51174 Desa
33.26.13 Kedungwuni 3 16 51173 Desa
Kelurahan
33.26.09 Kesesi 23 51162 Desa
33.26.03 Lebakbarang 11 51183 Desa
33.26.02 Paninggaran 15 51164 Desa
33.26.04 Petungkriyono 9 51193 Desa
33.26.17 Siwalan 13 51154 Desa
33.26.10 Sragi 1 16 51155 Desa
Kelurahan
33.26.05 Talun 10 51192 Desa
33.26.15 Tirto 16 51151 Desa
33.26.16 Wiradesa 5 11 51152 Desa
Kelurahan
33.26.19 Wonokerto 11 51153 Desa
33.26.12 Wonopringgo 14 51181 Desa
TOTAL 13 272

Pariwisata

Pekalongan telah lama dikenal sebagai kota batik, dan salah satu pusat produksi batik berada di Kecamatan Buaran dan Wiradesa. Beberapa nama produsen batik yang cukup dikenal di antaranya Batik Humas (singkatan dari Husein Mohammad Assegaff). Sedangkan pabrik sarung (kain palekat) terkenal di Pekalongan antara lain Gajah Duduk dan WadiMoor. Terdapat juga pusat batik di Wiradesa yaitu International Batik Center atau "IBC".

Di bagian selatan terdapat daerah wisata pegunungan Linggo Asri, terletak 37 km sebelah selatan Kota Pekalongan arah Kajen (dari jalan Jakarta-Semarang pertigaan Wiradesa ke selatan atau dari kota Pekalongan arah Buaran), dimana daerah tersebut terdapat pemandian dan taman bermain seta wisata hutan pinus milik Perum Perhutani dan juga terdapat komunitas masyarakat Hindu di Pekalongan. Di sini terdapat peninggalan berupa lingga dan yoni yang terletak sekitar 500 meter dari kompleks pemandian linggo asri.

Sebenarnya masih banyak potensi wisata yang dapat dikembangkan di Kabupaten Pekalongan, antara lain, Pantai Sunter Depok, Watu Bahan, Pantai Wonokerto, Ekowisata Petungkriyono, Wisata Air, Wisata Hutan, Wisata Budaya, Curug Siwatang Paninggaran, Candi Trenggolek Paninggaran, Puncak Anjir, Bukit Pawuluhan Kandangserang, dan lain-lain. Ada juga wisata alam indah tersembunyi seperti Curug Bajing yang akses jalannya masih belum memadahi.[13] Pekalongan masih menunggu investor yang ingin mengembangkan objek wisata ini.

Buat penikmat makanan, Pekalongan menyediakan wisata kuliner berupa Taoto dan nasi megono, Taoto adalah sejenis soto yang dibuat dengan kuah taoco dan dengan daging serta jerohan kerbau. Sedang megono adalah cacahan nangka muda yang dibumbui parutan kelapa dan dikukus yang cocok buat dinikmati saat masih panas

Bagi anda yang menyukai wisata sejarah, bisa mengunjungi pabrik gula PG Sragi yang terdapat di Kecamatan Sragi. Pabrik tersebut merupakan pabrik peninnggalan kolonial Belanda.

Pendidikan

Pendidikan Tinggi

  • Universitas NU Pekalongan
  • Universitas Islam Negeri K.H. Abdurrahman Wahid (UIN Gus Dur) Pekalongan
  • Universitas Pekalongan (UNIKAL) Pekalongan
  • Akademi Komunitas Negeri (AKN) Kajen
  • Universitas Muhammadiyah Pekajangan Pekalongan (UMPP)
  • Akademi Analisis Kesehatan (AAK) Pekalongan
  • STIKAP (Sekolah Tinggi Islam Kyai Ageng Pekalongan) YMI Wonopringgo Pekalongan
  • UT Kabupaten Pekalongan
  • PSDKU Universitas Diponegoro (UNDIP) KAMPUS PEKALONGAN

Sekolah Menengah Kejuruan

  • SMK Negeri Sragi, Kedungwuni, Lebakbarang, Karangdadap
  • SMK Yapenda 01 Kedungwuni
  • SMK Yapenda 02 Wiradesa Pekalongan
  • SMK Muhamadiyah Bligo
  • SMK Muhamadiyah Bojong
  • SMK Muhamaduyah Kesesi
  • SMK Muhamadiyah Kajen
  • SMK Muhamadiyah Kedungwuni
  • SMK Muhamadiyah Karanganyar
  • SMK Muhamadiyah Wiradesa
  • SMK Muhamadiyah Talun
  • SMK Muhamadiyah Doro
  • SMK Muhamadiyah Pencongan
  • SMK Islamiyyah Sapugarut
  • SMK Islam Bojong
  • SMK Islam Salakbrojo Kedungwuni
  • SMK Islam 45 Wiradesa
  • SMK Al-Fusha Kedungwuni
  • SMK Ar Rahman Watusalam
  • SMK Ma'arif NU Tirto
  • SMK Ma'arif NU Kajen
  • SMK Ma'arif NU Kesesi
  • SMK Ma'arif NU Doro
  • SMK Wira Bahari Wiradesa
  • SMK Gondang
  • SMK Nurul Ummah Paninggaran
  • SMK Diponegoro Karanganyar
  • SMK Bina Umat Siwalan
  • SMK Prima Kesesi
  • SMK NU Sragi
  • SMK NU Kesesi

Sekolah Menengah Atas

  • SMA Negeri (Bojong, Doro, Kajen, Kedungwuni, Kesesi, Kandangserang, Kesesi, Sragi,Paninggaran, Petungkriono, Talun, Wiradesa)
  • SMA Muhammadiyah I Pekajangan
  • SMA Muhammadiyah II Pekajangan
  • SMA PGRI 1 Wiradesa
  • SMA PGRI 2 Kajen
  • SMA Yapenda Karanganyar
  • SMA Islam Doro
  • SMA Islam YMI Wonopringgo
  • SMA Islam Hasbullah Karanganyar
  • MAN Pekalongan
  • MA Ath-Thohiriyyah
  • MA NU Karangdadap
  • MA Salafiyah Simbangkulon Buaran
  • MA Dr Ibnu Mas'ud Wiradesa
  • MA Muhammadiyah Pekajangan
  • MA Hasbullah Karanganyar
  • MA Nahdliyah Talun
  • MA Salafiyah Syafiiyah Proto
  • MA Yappi Kesesi
  • MA Walisongo Kedungwuni
  • MA Walisongo Pekajangan
  • MA YMI Wonopringgo

Sekolah Menengah Pertama

Kesehatan

Fasilitas Kesehatan

  • Rumah Sakit Islam "RSI" Pekajangan di Ambokembang, Kecamatan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan
  • Rumah Sakit Umum Daerah "RSUD" Kajen di Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Pekalongan
  • Rumah Sakit Umum Daerah "RSUD" Kraton di Kota Pekalongan
  • Puskesmas dan Pusling (Puskesmas Keliling) sudah tersedia di seluruh kecamatan
  • Klinik Pratama PKU Muhammadiyah Kajen
  • Klinik Pratama Mitra Bahagia NU Simbang Wetan Buaran

Transportasi

Sistem transportasi di Kabupaten Pekalongan cukup memadai, karena kabupaten tersebut terletak berada di jalan provinsi antara Comal dan Purbalingga serta lintas utara Jawa menghubungkan Jakarta dengan Surabaya melalui Semarang. Di Kecamatan Kajen terdapat sebuah terminal bus yang cukup besar yakni Terminal Induk Kajen yang melayani trayek JakartaPekalongan. Bus yang melayani rute tersebut diantaranya Dewi Sri, Dedy Jaya, Sinar Jaya, Kurnia Jaya, Garuda Mas, Laju Prima, dll.

Ada juga satu–satunya stasiun kereta api di Kabupaten Pekalongan, yaitu Stasiun Sragi di jalur utara Jawa. Sayangnya, stasiun ini tidak melayani penumpang karena statusnya yang merupakan stasiun kecil, sehingga masyarakat harus menuju ke Stasiun Pekalongan yang berada di Kota Pekalongan untuk menaiki kereta api. Stasiun ini merupakan stasiun kelas C yang melayani seluruh perjalanan kereta api.

Kuliner Daerah

Pekalongan memiliki banyak makanan khas yang sangat unik dan enak, antara lain:

yakni irisan nangka muda dengan bumbu sambal kelapa. Rasanya gurih dan pedas, biasanya dihidangkan ketika masih panas dengan menu tambahan lalapan pete serta ikan goreng. Di [Kabupaten Pekalongan] bagian selatan biasanya makanan ini dibuat ketika sedang hajatan yang kemudian diberikan untuk oleh-oleh para tamu undangan. Kebiasaan ini telah dilakukan turun temurun dari zaman dahulu kala. Nasi ini dibungkus dengan daun jati atau juga bisa dengan daun pisang, dan mereka biasa menyebutnya dengan nama "Sego Gori"(Nama lain dari Megono).

Tauto dan nasi

Sejenis sup daging kuah kental khas pekalongan dengan bumbu khas Taoco yaitu kedelai yang dibusukan hingga kental.

Sebetulnya makanan ini sejenis dengan soto juga, namun perbedaanya adalah pada bumbu kuahnya yang diolah dengan menggunakan buah pucung yang sudah masak.

Ikan ini adalah ikan laut yang kemudian diolah dengan proses pengasapan, sehingga ikan tersebut akan berubah warna, rasa dan aroma. Bau ikan panggang ini sangat khas dan banyak kita jumpai di pasar-pasar tradisional [Kabupaten Pekalongan]. Biasanya ikan panggang ini diolah dengan disambal, dipecak, disayur dan digoreng.

adalah jenis wajik terbuat dari beras ketan ditambah gula merah dan parutan kelapa dincampur jadi satu dan dicetak, makanan ini sangat cocok buat oleh oleh.

adalah terbuat dari campuran kopi murni dengan rempah-rempah seperti jahe, kapulaga, cengkih, kayu manis, pandan, batang serai, dan pala.

terbuat dari tepung beras dan gula jawa/merah, makanan ini sudah cukup melegenda khususnya di pekalongan bagian barat sampai ke comal, oleh karena tempat pemasarannya juga sampai juga di pasar comal maka banyak yang menyebut makanan ini sebagai 'apem comal'

Sejenis makanan khas kesukaan masyarakat umum Pekalongan yaitu "urapan sayur kangkung" bercampur parutan kelapa dibumbui garam. Biasanya dicampur adukan dengan "tempe goreng" yang dipotong-potong, "botok" ("oncom rebus"), dan sentuhan akhir adalah disiram "sambal khusus". Pada saat memesan penyebutannya menjadi panjang, seperti “Kluban kerupuk tempe sambal”, hal ini terjadi dikarenakan selera masyarakat setempat yang berbeda, juga kesukaan masing-masing yang tidak sama.

Adalah makanan khas Paninggaran sejenis kerupuk yang terbuat dari tepung tapioka dan digoreng menggunakan pasir kali yang tentunya juga sudah dibersihkan. "Krenyes" dalam bahasa indonesia adalah pembumbuan pada usek tersebut. Terdapat dua varian rasa, yaitu pedas dan manis.

Yaitu sejenis makanan khas dari Paninggaran yang terbuat dari parutan singkong.

Tokoh

Referensi

  1. ^ a b "Kabupaten Pekalongan Dalam Angka 2020" (pdf). www.pekalongankab.bps.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-03-25. Diakses tanggal 21 September 2020. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama DUKCAPIL
  3. ^ "Penduduk Menurut Wilayah dan Agama yang Dianut di Kabupaten Pekalongan". www.sp2010.bps.go.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-06. Diakses tanggal 21 September 2020. 
  4. ^ "Jumlah Penduduk Menurut Kabupaten Kota dan Agama di Provinsi Jawa Tengah, 2020". Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah. 14 April 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-13. Diakses tanggal 4 Maret 2022. 
  5. ^ "Perpres No. 10 Tahun 2013". 2013-02-04. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-02-14. Diakses tanggal 2013-02-15. 
  6. ^ Hananto, Akhyari. "Bahasa Jawa, dan Berbagai Variasinya yang Luar Biasa". www.goodnewsfromindonesia.id. Diakses tanggal 2022-01-16. 
  7. ^ "Pekalongan Dalam Angka 2013". Badan Pusat Statistik Kabupaten Pekalongan. 09-08-2013. Diakses tanggal 29-04-2023. 
  8. ^ Perolehan Kursi DPRD Kabupaten Pekalongan 2014-2019
  9. ^ Perolehan Kursi DPRD Kabupaten Pekalongan 2019-2024
  10. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 Desember 2018. Diakses tanggal 3 Oktober 2019. 
  11. ^ "Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 72 Tahun 2019 tentang Perubahan atas Permendagri nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan". Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 25 Oktober 2019. Diakses tanggal 15 Januari 2020. 
  12. ^ Kode Pos Kabupaten Pekalongan
  13. ^ "Riska Apriyoga: Si Cantik dari Petungkriyono, Curug Bajing". Travelmate Kamu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-04-14. Diakses tanggal 28 Maret 2015. 

Pranala luar