Lompat ke isi

Tarik tambang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Asfi Belpois (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Tarik Tambang (di SMP Negeri 1 Muara Kaman).jpeg|jmpl|225px|Tarik Tambang]]
[[Berkas:Tarik Tambang in bekasi.jpg|240px|jmpl|Lomba Tarik tambang]]
[[Berkas:Tarik Tambang in bekasi.jpg|240px|jmpl|Lomba Tarik tambang]]
'''Tarik Tambang''' adalah permainan tradisional yang dilakukan oleh dua regu yang saling berhadapan dalam sebuah perlombaan dengan tujuan menarik batas tengah tali kedaerah sendiri.
'''Tarik Tambang''' adalah permainan tradisional yang dilakukan oleh dua regu yang saling berhadapan dalam sebuah perlombaan dengan tujuan menarik batas tengah tali kedaerah sendiri.

Revisi per 23 April 2021 12.05

Lomba Tarik tambang

Tarik Tambang adalah permainan tradisional yang dilakukan oleh dua regu yang saling berhadapan dalam sebuah perlombaan dengan tujuan menarik batas tengah tali kedaerah sendiri.

Cara permainan

Berkas:Jumlah peserta dalam permainan Tarik Tambang.jpeg
Jumlah peserta di pertandingan Tarik tambang yaitu ada 5 orang atau lebih dalam 1 regu

Pertandingan tarik tambang melibatkan dua regu, dengan 5 atau lebih peserta. Dua regu bertanding dari dua sisi berlawanan dan semua peserta memegang erat sebuah tali tambang. Di tengah-tengah terdapat pembatas berupa garis. Masing-masing regu berupaya menarik tali tambang sekuat mungkin agar regu yang berlawanan melewati garis pembatas. Regu yang tertarik melewati garis pembatas dinyatakan kalah.

Taktik permainan terletak pada penempatan pemain, kekuatan tarik dan pertahanan tumpuan kaki di tanah. Pada umumnya pemain dengan kekuatan paling besar ditempatkan di ujung tali, untuk menahan ujung tali saat bertahan atau menghentak pada saat penarikan.