Lompat ke isi

Mazmur 142: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 2 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q3409469
k Bot: Penggantian teks otomatis (-[[Category: +[[Kategori:)
Baris 19: Baris 19:
{{Daftar Mazmur}}
{{Daftar Mazmur}}


[[Category:Mazmur|142]]
[[Kategori:Mazmur|142]]

Revisi per 29 Juni 2013 09.34

Mazmur 142 (Penomoran Septuaginta: Mazmur 141) adalah sebuah mazmur dalam bagian ke-5 Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen. Mazmur ini digubah oleh Daud.[1][2]

Teks

Tradisi Yahudi

  • Dibacakan pada waktu kesusahan mendekati keputusasaan. Diingatkan bahwa dalam situasi apapun, Allah saja yang dapat membawa kepada kesuksesan[3].

Penomoran ayat

Dalam Alkitab Indonesia, mazmur ini terdiri dari 8 ayat, dimana ayat 1 adalah pengantar "Nyanyian pengajaran Daud, ketika ia ada di dalam gua: suatu doa." (versi Terjemahan Baru dari Lembaga Alkitab Indonesia ). Dalam Alkitab Inggris, kalimat pengantar ini tidak diberi nomor ayat, sehingga seluruhnya hanya ada 7 ayat, dimana ayat 1 bahasa Inggris sama dengan ayat 2 bahasa Indonesia dan seterusnya.

Referensi

  1. ^ (Indonesia) Marie Claire Barth, B.A. Pareira, Tafsir Alkitab: Kitab Mazmur 73-150. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1999.
  2. ^ (Indonesia) WS Lasor, Pengantar Perjanjian Lama 2, sastra dan nubuatan. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1994.
  3. ^ The Artscroll Tehillim page 306

Pranala luar