Lompat ke isi

CNN International

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 20 Agustus 2017 07.42 oleh Danu Widjajanto (bicara | kontrib) (←Suntingan 125.162.27.211 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Arifin.wijaya)
CNN International

CNN International adalah stasiun televisi kabel yang didirikan oleh Ted Turner & Reese Schonfeld. Saluran ini disediakan oleh seluruh stasiun televisi kabel di Indonesia. CNN International adalah stasiun televisi berita International terbesar kedua setelah pesaing globalnya BBC World News yang merupakan stasiun televisi berita Internasional terbesar di dunia. CNN International meraih audience share sebanyak 70 juta penonton. Melalui 250 juta rumah, 1,5 juta hotel, 50 Kapal pesiar, 40 maskapai penerbangan dan 29 telepon seluler (per Juni 2008).

Biro internasional CNN

Logo pertama CNN International (1985-1995)
Logo pertama CNN International (1985-1995)
Logo kedua CNN International (1995-2005)
Logo ketiga CNN International (2006-2009)
Logo ketiga CNN International (2006-2009)
Logo keempat CNN International (2009-2014)
Logo keempat CNN International (2009-2014)

Program berita

Umum

  • CNN Today
  • Anderson Cooper 360°
  • CNN Tonight

Bisnis

  • Business International
  • CNN Money
  • CNN Money view
  • Marketplace Middle East

Olahraga

  • World Sport
  • Living Golf
  • Main Sail

Debat

  • Talk Asia
  • Larry King Live
  • International Correspondents
  • Insight
  • Late Edition with Wolf Blitzer
  • CNN Connects

Hiburan

  • Art of Life
  • Business Traveller
  • Global Office
  • The Screening Room
  • The Daily Show

Fitur

  • World Report
  • Inside Africa
  • Inside the Middle East
  • Best of Quest
  • Spirit Of...
  • Revealed

Koresponden berita & pembawa berita CNN International

Pranala luar