Lompat ke isi

Jalan Tol Depok–Antasari

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jalan Tol Depok–Antasari
Panjang12 km
Dibangun2014-2016
PengelolaPT Citra Waspphutowa

Jalan Tol Antasari-Depok atau Depok Antasari atau Desari adalah jalan tol penghubung Jakarta dengan Depok. Jalan tol ini melintasi Kota Jakarta Selatan dan Kota Depok. Tol ini akan dikelola oleh anak perusahaan PT Citra Marga Nusaphala (CMNP), yakni PT Citra Waspphutowa. Setelah dioperasikan, tol ini diprediksi akan mengurangi kepadatan di jalan tol Jagorawi. Tahun 2024, tol ini akan diteruskan menuju Bogor, tepatnya di Jalan Tol Lingkar Luar Bogor.

Daftar pintu keluar tol

  • Simpang Susun Antasari (JORR)
  • Andara
  • Brigif
  • Simpang Susun Krukut (JORR 2)
  • Sawangan
  • Bojonggede

Sejarah