Lompat ke isi

Mazmur 10: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6: Baris 6:
* Dalam mazmur ini tidak tertulis nama pengarangnya, tetapi di [[Alkitab]] [[Septuaginta]] digabungkan dengan [[Mazmur 9]] yang digubah oleh [[Daud]].
* Dalam mazmur ini tidak tertulis nama pengarangnya, tetapi di [[Alkitab]] [[Septuaginta]] digabungkan dengan [[Mazmur 9]] yang digubah oleh [[Daud]].
* Dalam versi [[Terjemahan Baru]] dari [[Lembaga Alkitab Indonesia]], mazmur ini mengikuti judul dari [[Mazmur 9]] yaitu "Manusia hina sebagai makhluk mulia".
* Dalam versi [[Terjemahan Baru]] dari [[Lembaga Alkitab Indonesia]], mazmur ini mengikuti judul dari [[Mazmur 9]] yaitu "Manusia hina sebagai makhluk mulia".

== Ayat 16 ==
:''TUHAN adalah Raja untuk seterusnya dan selama-lamanya. Bangsa-bangsa lenyap dari tanah-Nya.''<ref>{{Alkitab|Mazmur 10:16}}</ref>

== Ayat 17 ==
:''Keinginan orang-orang yang tertindas telah Kaudengarkan, ya TUHAN; Engkau menguatkan hati mereka, Engkau memasang telinga-Mu''<ref>{{Alkitab|Mazmur 10:17}}</ref>


== Tradisi [[Yahudi]] ==
== Tradisi [[Yahudi]] ==

Revisi per 21 Maret 2013 20.41

Mazmur 10 (disingkat Maz 10 atau Mz 10) adalah sebuah mazmur dalam bagian pertama Kitab Mazmur di Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama dalam Alkitab Kristen.[1][2]

Teks

Ayat 16

TUHAN adalah Raja untuk seterusnya dan selama-lamanya. Bangsa-bangsa lenyap dari tanah-Nya.[3]

Ayat 17

Keinginan orang-orang yang tertindas telah Kaudengarkan, ya TUHAN; Engkau menguatkan hati mereka, Engkau memasang telinga-Mu[4]

Tradisi Yahudi

Referensi

  1. ^ (Indonesia) Marie C. Barth, BA Pareira, Kitab Mazmur 1-72, pembimbing dan tafsiran. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1998. 20, 21.
  2. ^ (Indonesia) WS Lasor, Pengantar Perjanjian Lama 2, sastra dan nubuatan. Jakarta: BPK Gunung Mulia. 1994.
  3. ^ Mazmur 10:16
  4. ^ Mazmur 10:17
  5. ^ The Artscroll Tehillim page 329
  6. ^ The Complete Artscroll Siddur page 67
  7. ^ The Complete Artscroll Siddur page 267
  8. ^ The Complete Artscroll Siddur page 293
  9. ^ The Complete Artscroll Machzor for Rosh Hashanah page 345

Pranala luar