Lompat ke isi

Terminal Batu: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
k →‎Referensi: clean up reflist, removed stub tag using AWB
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox station|address=Jl. Dewi Sartika No. 10, [[Temas, Batu, Batu|Kelurahan Temas]], [[Batu, Batu|Kecamatan Batu]], [[Kota Batu]], Kodepos 65315|caption=Tampak Depan Terminal Batu|connections={{Bulleted list|Angkutan Kota|Mobil Penumpang Umum (MPU)|Angkutan Antarkota Dalam Provinsi (AKDP)|Angkutan Antarkota Antarprovinsi (AKAP)}}|country=[[Indonesia]]|image=[[Berkas:Papan Penunjuk Lokasi Terminal Batu.jpg|250px]]
{{Infobox station|address=Jl. Dewi Sartika No. 10, [[Temas, Batu, Batu|Kelurahan Temas]], [[Batu, Batu|Kecamatan Batu]], [[Kota Batu]], Kodepos 65315|caption=Tampak Depan Terminal Batu|connections={{Bulleted list|Angkutan Kota|Mobil Penumpang Umum (MPU)|Angkutan Antarkota Dalam Provinsi (AKDP)|Angkutan Antarkota Antarprovinsi (AKAP)}}|country=[[Indonesia]]|image=[[Berkas:Papan Penunjuk Lokasi Terminal Batu.jpg|250px]]|name=Terminal Kota Wisata Batu|operator=[[Jawa Timur|Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur]]|owned=[[Kota Batu|Pemerintah Kota Batu]]|type=Terminal Penumpang Tipe B|bus_routes={{Bulleted list|[[Kota Malang|Malang]] - Batu - [[Jombang]]/[[Kota Kediri|Kediri]]|Batu - [[Kota Malang|Malang]] - [[Denpasar]]}}|native_name=''Terminal Batu''}}'''Terminal Kota Wisata Batu''' atau dikenal dengan nama '''Terminal Batu''' merupakan terminal penumpang tipe B dan terminal induk yang terletak di Jalan Dewi Sartika No. 10, [[Temas, Batu, Batu|Kelurahan Temas]], [[Batu, Batu|Kecamatan Batu]], [[Kota Batu]]. Lokasi terminal strategis dan ramai, berhubung terminal ini berhadapan langsung dengan Pasar Besar dan Pasar Sayur Kota Batu. Status terminal sebelumnya adalah terminal penumpang tipe C, dan mulai berpindah status menjadi tipe B sejak tahun 2017. Peningkatan status terminal menyebabkan berpindahnya penanggung jawab terminal dari [[Kota Batu|Dinas Perhubungan Kota Batu]] ke [[Jawa Timur|Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur]].
<small>
<small>
[[Berkas:Tampak Depan Terminal Batu.jpg|250px]]|name=Terminal Kota Wisata Batu|operator=[[Jawa Timur|Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur]]|owned=[[Kota Batu|Pemerintah Kota Batu]]|type=Terminal Penumpang Tipe B|bus_routes={{Bulleted list|[[Kota Malang|Malang]] - Batu - [[Jombang]]/[[Kota Kediri|Kediri]]|Batu - [[Kota Malang|Malang]] - [[Denpasar]]|[[Kota Malang|Malang]] - Batu - [[Yogyakarta (kota)|Yogyakarta]]}}|native_name=''Terminal Batu''}}'''Terminal Kota Wisata Batu''' atau dikenal dengan nama '''Terminal Batu''' merupakan terminal penumpang tipe B dan terminal induk yang terletak di Jalan Dewi Sartika No. 10, [[Temas, Batu, Batu|Kelurahan Temas]], [[Batu, Batu|Kecamatan Batu]], [[Kota Batu]]. Lokasi terminal strategis dan ramai, berhubung terminal ini berhadapan langsung dengan Pasar Besar dan Pasar Sayur Kota Batu. Status terminal sebelumnya adalah terminal penumpang tipe C, dan mulai berpindah status menjadi tipe B sejak tahun 2017. Peningkatan status terminal menyebabkan berpindahnya penanggung jawab terminal dari [[Kota Batu|Dinas Perhubungan Kota Batu]] ke [[Jawa Timur|Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur]].


Fungsi terminal ini mengakomodir penumpang dari kawasan luar kota menuju beberapa titik di penjuru kota ini. Mengingat Kota Batu saat ini menjadi salah satu tujuan wisata favorit masyarakat [[Jawa Timur]], trayek angkutan umum banyak yang melintasi beberapa spot pariwisata unggulan kota ini seperti wisata alam, buatan, edukasi, sejarah, agro maupun kuliner. Terminal yang beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB ini melayani moda transportasi umum seperti angkutan kota, mobil penumpang umum (MPU), angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) dan angkutan antarkota antarprovinsi (AKAP). <ref>{{Cite web|last=|first=|date=15 Mei 2015|title=Terminal Kota Batu|url=https://batueventguide.weebly.com/tourist-objects/terminal-kota-batu|website=|access-date=18 April 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Pemerintah Kota Batu|first=|date=|title=Peraturan Daerah Kota Batu Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Batu Tahun 2010-2030|url=http://sippa.ciptakarya.pu.go.id/sippa_online/ws_file/dokumen_usulan/amdal/030__Perda_RTRW_Kota_Batu_7-2011.pdf|website=|access-date=21 Oktober 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sandi Iswahyudi|date=2016-06-19|title=Daftar Lengkap Jalur Operasi Angkot di Kota Batu dan 4 Tips Menaikinya|url=https://sandiiswahyudi.com/angkutan-kota-batu/|website=Digital Marketing|language=id-ID|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sifak|first=Almira|date=2017-01-26|title=Melihat Dari Dekat Terminal Kota Batu|url=https://ngalam.co/2017/01/26/terminal-kota-batu/|website=Ngalam.co|language=id-ID|access-date=2020-10-21}}</ref>[[Berkas:Deret Kios, Agen Tiket Bus Malam & Kantor Organda Terminal Batu.jpg|pus|jmpl|450x450px|Tampak deret kios, agen tiket bus malam & kantor organda Terminal Batu]]
Fungsi terminal ini mengakomodir penumpang dari kawasan luar kota menuju beberapa titik di penjuru kota ini. Mengingat Kota Batu saat ini menjadi salah satu tujuan wisata favorit masyarakat [[Jawa Timur]], trayek angkutan umum banyak yang melintasi beberapa spot pariwisata unggulan kota ini seperti wisata alam, buatan, edukasi, sejarah, agro maupun kuliner. Terminal yang beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB ini melayani moda transportasi umum seperti angkutan kota, mobil penumpang umum (MPU), angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) dan angkutan antarkota antarprovinsi (AKAP). <ref>{{Cite web|last=|first=|date=15 Mei 2015|title=Terminal Kota Batu|url=https://batueventguide.weebly.com/tourist-objects/terminal-kota-batu|website=|access-date=18 April 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Pemerintah Kota Batu|first=|date=|title=Peraturan Daerah Kota Batu Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Batu Tahun 2010-2030|url=http://sippa.ciptakarya.pu.go.id/sippa_online/ws_file/dokumen_usulan/amdal/030__Perda_RTRW_Kota_Batu_7-2011.pdf|website=|access-date=21 Oktober 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sandi Iswahyudi|date=2016-06-19|title=Daftar Lengkap Jalur Operasi Angkot di Kota Batu dan 4 Tips Menaikinya|url=https://sandiiswahyudi.com/angkutan-kota-batu/|website=Digital Marketing|language=id-ID|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sifak|first=Almira|date=2017-01-26|title=Melihat Dari Dekat Terminal Kota Batu|url=https://ngalam.co/2017/01/26/terminal-kota-batu/|website=Ngalam.co|language=id-ID|access-date=2020-10-21}}</ref>
== Penataan Shelter Angkutan Umum ==
== Penataan Shelter Angkutan Umum ==
[[Berkas:Deret Shelter Pemberangkatan Angkutan Umum Terminal Batu.jpg|pus|jmpl|450x450px|Tampak belakang deret shelter pemberangkatan angkutan umum Terminal Batu]]Terminal Batu mempunyai dua belas ''shelter'' angkutan umum, yang berderet lurus dari ujung utara sampai selatan. Rincian penggunaan ''shelter-shelter'' ini antara lain, sembilan ''shelter'' digunakan untuk jalur pemberangkatan angkutan kota, satu ''shelter'' digunakan untuk jalur pemberangkatan mobil penumpang umum (MPU) dan dua ''shelter'' digunakan untuk jalur naik/turun bus antarkota. Berikut merupakan tabel rincian penataan ''shelter'' angkutan umum di Terminal Batu.
Terminal Batu mempunyai dua belas ''shelter'' angkutan umum, yang berderet lurus dari ujung utara sampai selatan. Rincian penggunaan ''shelter-shelter'' ini antara lain, sembilan ''shelter'' digunakan untuk jalur pemberangkatan angkutan kota, satu ''shelter'' digunakan untuk jalur pemberangkatan mobil penumpang umum (MPU) dan dua ''shelter'' digunakan untuk jalur naik/turun bus antarkota. Berikut merupakan tabel rincian penataan ''shelter'' angkutan umum di Terminal Batu.
{| class="wikitable"
{| class="wikitable"
| align="center" style="background:silver; color:black" |'''Jalur'''
| align="center" style="background:silver; color:black" |'''Jalur'''
Baris 46: Baris 43:
<small>'''Keterangan:''' kolom <span style="color:green">'''hijau'''</span> dilayani armada angkutan kota ''(Colt T120)'', kolom <span style="color:blue">'''biru'''</span> dilayani oleh armada mobil penumpang umum/MPU ''(Colt L300)'' dan kolom <span style="color:red">'''merah'''</span> dilayani oleh armada ''medium bus''.</small>
<small>'''Keterangan:''' kolom <span style="color:green">'''hijau'''</span> dilayani armada angkutan kota ''(Colt T120)'', kolom <span style="color:blue">'''biru'''</span> dilayani oleh armada mobil penumpang umum/MPU ''(Colt L300)'' dan kolom <span style="color:red">'''merah'''</span> dilayani oleh armada ''medium bus''.</small>


== Rute Angkutan Kota & MPU ==
== Rute Angkutan Kota ==
Angkutan kota di Terminal Batu rata-rata beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB, menyesuaikan dengan jadwal kedatangan bus antarkota di terminal ini. Sedangkan untuk lintasan Batu ke Landungsari angkutan kota masih beroperasi di atas pukul 19.00 s.d. 21.00 WIB. Tarif umum angkutan kota untuk sebagian besar trayek adalah Rp 5.000,- untuk rute jauh/dekat. Sedangkan untuk trayek angkutan kota yang mempunyai lintasan yang panjang mempunyai tarif lebih dari Rp 5.000,-, dengan tarif menyesuaikan jarak yang ditempuh. <ref>{{Cite web|last=PPID Kota Batu|first=|date=|title=Jaringan Trayek dan Sarana Angkutan di Wilayah Kota Wisata Batu (MPU/Mikrolet)|url=https://ppid.batukota.go.id/e-ppid//berkas_ppid/dinas/jaringan-trayek-dan-sarana-angkutan-di-wilayah-kota-wisata-batu-mpumikrolet_tahun-2018_dinas-perhubungan.pdf?|website=|access-date=21 Oktober 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sifak|first=Almira|date=2017-01-26|title=Inilah Jalur Angkutan Kota di Terminal Kota Batu|url=https://ngalam.co/2017/01/26/inilah-jalur-angkutan-kota-terminal-kota-batu/|website=Ngalam.co|language=id-ID|access-date=2020-04-17}}</ref>
Terdapat lima trayek angkutan kota yang mempunyai titik awal dan akhir dari Terminal Batu. Angkutan kota menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di kawasan dalam kota Batu, seperti [[Gunungsari, Bumiaji, Batu|Gunungsari]], [[Songgokerto, Batu, Batu|Songgoriti]], [[Bumiaji, Bumiaji, Batu|Bumiaji]] dan [[Sumber Brantas, Bumiaji, Batu|Sumber Brantas]]. Terdapat lima trayek angkutan kota yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan kota (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu. <ref>{{Cite web|last=PPID Kota Batu|first=|date=|title=Jaringan Trayek dan Sarana Angkutan di Wilayah Kota Wisata Batu (MPU/Mikrolet)|url=https://ppid.batukota.go.id/e-ppid//berkas_ppid/dinas/jaringan-trayek-dan-sarana-angkutan-di-wilayah-kota-wisata-batu-mpumikrolet_tahun-2018_dinas-perhubungan.pdf?|website=|access-date=21 Oktober 2020}}</ref><ref>{{Cite web|last=Sifak|first=Almira|date=2017-01-26|title=Inilah Jalur Angkutan Kota di Terminal Kota Batu|url=https://ngalam.co/2017/01/26/inilah-jalur-angkutan-kota-terminal-kota-batu/|website=Ngalam.co|language=id-ID|access-date=2020-04-17}}</ref>

Terdapat sepuluh trayek angkutan kota dan MPU yang mempunyai titik awal dan akhir dari Terminal Batu. Secara umum kesepuluh trayek ini dikategorikan menjadi dua jenis, yakni Angkutan Kota Batu (dalam kota) dan Angkutan Kota Batu - Lintas Malang Raya. Angkutan Kota Batu menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di kawasan dalam kota Batu, seperti [[Gunungsari, Bumiaji, Batu|Gunungsari]], [[Songgokerto, Batu, Batu|Songgoriti]], [[Bumiaji, Bumiaji, Batu|Bumiaji]] dan [[Sumber Brantas, Bumiaji, Batu|Sumber Brantas]]. Terdapat lima trayek angkutan kota Batu (dalam kota) yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan kota (dalam kota) (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu.


#[[Berkas:Kode Angkot BG.png|nirbing|40x40px]] Batu - Sumberrejo - Gunungsari (BG)
#[[Berkas:Kode Angkot BG.png|nirbing|40x40px]] Batu - Sumberrejo - Gunungsari (BG)
Baris 56: Baris 51:
#[[Berkas:Kode Angkot BB.png|nirbing|40x40px]] Batu - Pandanrejo - Bumiaji (BB)
#[[Berkas:Kode Angkot BB.png|nirbing|40x40px]] Batu - Pandanrejo - Bumiaji (BB)
#[[Berkas:Kode Angkot BSS.png|nirbing|40x40px]] Batu - Selecta - Sumber Brantas
#[[Berkas:Kode Angkot BSS.png|nirbing|40x40px]] Batu - Selecta - Sumber Brantas

Angkutan Kota Batu - Lintas Malang Raya menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di luar kawasan kota Batu ([[Kawasan Malang Raya|Malang Raya]]), seperti [[Kota Malang]] ([[Landungsari, Dau, Malang|Landungsari]]) dan [[Kabupaten Malang]] ([[Karangploso, Malang|Karangploso]], [[Pujon, Malang|Pujon]], [[Ngantang, Malang|Ngantang]], [[Kasembon, Malang|Kasembon]]). Terdapat lima trayek angkutan kota Batu - lintas Malang Raya yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan kota Batu - lintas Malang Raya (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu.
== Rute Angkutan Pedesaan & MPU ==
Angkutan kota di Terminal Batu rata-rata beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB, menyesuaikan dengan jadwal kedatangan bus antarkota di terminal ini. Sedangkan untuk lintasan Batu ke Landungsari angkutan kota masih beroperasi di atas pukul 19.00 s.d. 21.00 WIB. Tarif umum angkutan kota untuk sebagian besar trayek adalah Rp 5.000,- untuk rute jauh/dekat. Sedangkan untuk trayek angkutan kota yang mempunyai lintasan yang panjang mempunyai tarif lebih dari Rp 5.000,-, dengan tarif menyesuaikan jarak yang ditempuh.
Angkutan pedesaan Kota Batu menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di luar kawasan kota Batu ([[Kawasan Malang Raya|Malang Raya]]), seperti [[Kota Malang]] ([[Landungsari, Dau, Malang|Landungsari]]) dan [[Kabupaten Malang]] ([[Karangploso, Malang|Karangploso]], [[Pujon, Malang|Pujon]], [[Ngantang, Malang|Ngantang]], [[Kasembon, Malang|Kasembon]]). Terdapat lima trayek angkutan pedesaan yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan pedesaan dan mobil penumpang umum (MPU) (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu.
# [[Berkas:Kode Angkot BL.png|nirbing|40x40px]] Batu - Beji - Landungsari
# [[Berkas:Kode Angkot BL.png|nirbing|40x40px]] Batu - Beji - Landungsari
# [[Berkas:Kode Angkot BTL.png|nirbing|40x40px]] Batu - Torongrejo - Landungsari
# [[Berkas:Kode Angkot BTL.png|nirbing|40x40px]] Batu - Torongrejo - Landungsari
Baris 64: Baris 62:


== Rute Bus Antarkota ==
== Rute Bus Antarkota ==
[[Berkas:Shelter Bus Antar Kota Terminal Batu.jpg|pus|jmpl|450x450px|Tampak bus Bagong jurusan Malang - Jombang menunggu jadwal keberangkatan dari Terminal Batu]]
Lokasi Kota Batu terdapat di lintasan Jalan Provinsi [[Kota Malang|Malang]] - [[Kabupaten Jombang|Jombang]], yang notabene mempunyai kontur jalan yang sempit dan menanjak. Hal ini menyebabkan trayek bus yang terdapat di terminal ini menggunakan armada medium bus (kecuali jurusan [[Kota Denpasar|Denpasar]]). Berikut ini adalah trayek bus antarkota beserta perusahaan otobus (PO) operator yang dilayani di Terminal Batu.
Lokasi Kota Batu terdapat di lintasan Jalan Provinsi [[Kota Malang|Malang]] - [[Kabupaten Jombang|Jombang]], yang notabene mempunyai kontur jalan yang sempit dan menanjak. Hal ini menyebabkan trayek bus yang terdapat di terminal ini menggunakan armada medium bus (kecuali jurusan [[Kota Denpasar|Denpasar]]). Berikut ini adalah trayek bus antarkota beserta perusahaan otobus (PO) operator yang dilayani di Terminal Batu.


# Batu - Cukir - Jombang: '''<small><span style="color:#800080"> PO Bagong, </span> <span style="color:#006400"> PO Bagong, PO Puspa Indah </span></small>'''
# Batu - Cukir - Jombang: PO Bagong, PO Puspa Indah
# Batu - Pare - Kediri: '''<small><span style="color:#006400"> PO Bagong, PO Puspa Indah </span></small>'''
# Batu - Pare - Kediri: PO Bagong, PO Puspa Indah
# Batu - Malang - Denpasar: '''<small><span style="color:#800080"> PO Medali Mas, PO Midas Nusantara, PO Purnayasa Trans </span></small>''' <ref>{{Cite web|url=https://suryamalang.tribunnews.com/2016/06/06/kini-berwisata-ke-batu-makin-mudah-ada-tiga-trayek-bus-yang-layani-langsung-ke-kota-batu|title=Kini Berwisata ke Batu Makin Mudah, Ada Tiga Trayek Bus yang Layani Langsung ke Kota Batu|website=Surya Malang|language=id-ID|access-date=2020-04-17}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://malangvoice.com/horee-tahun-ini-bus-malam-mulai-beroperasi-di-batu/|title=Horee... Tahun Ini Bus Malam Mulai Beroperasi di Batu|last=Qorib|first=Fathul|date=2016-06-06|website=MalangVoice|language=en-US|access-date=2020-04-17}}</ref>
# Batu - Malang - Denpasar: PO Medali Mas, PO Midas Nusantara, PO Purnayasa Trans <ref>{{Cite web|title=Kini Berwisata ke Batu Makin Mudah, Ada Tiga Trayek Bus yang Layani Langsung ke Kota Batu|url=https://suryamalang.tribunnews.com/2016/06/06/kini-berwisata-ke-batu-makin-mudah-ada-tiga-trayek-bus-yang-layani-langsung-ke-kota-batu|website=Surya Malang|language=id-ID|access-date=2020-04-17}}</ref><ref>{{Cite web|last=Qorib|first=Fathul|date=2016-06-06|title=Horee... Tahun Ini Bus Malam Mulai Beroperasi di Batu|url=https://malangvoice.com/horee-tahun-ini-bus-malam-mulai-beroperasi-di-batu/|website=MalangVoice|language=en-US|access-date=2020-04-17}}</ref>
# Batu - Solo - Yogyakarta: '''<small><span style="color:#800080"> PO Rosalia Indah </span></small>'''
# Batu - Solo - Yogyakarta: PO Rosalia Indah
# Batu - Malang - Gunung Bromo (Wonokitri): '''<small><span style="color:#800080"> Perum DAMRI </span></small>''' <ref>{{Cite web|last=Perum DAMRI|first=|date=18 Oktober 2020|title=Dukung KSPN, DAMRI Resmi Operasikan Angkutan Wisata Batu – Bromo, Malang|url=https://damri.co.id/artikel/dukung-kspn-damri-resmi-operasikan-angkutan-wisata-batu--bromo-malang.html|website=|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=S|first=Hendarmono Al|date=2020-10-18|title=Dihadiahi 2 Bus DAMRI, Buka Rute Wisata dari Batu ke Bromo dan Tuban|url=https://radarmalang.jawapos.com/malang-raya/kota-batu/18/10/2020/dihadiahi-2-bus-damri-buka-rute-dari-batu-ke-bromo-dan-tuban/|website=Radar Malang Online|language=id|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=guestgesang|title=Dua Mini Bus DAMRI Jalur Batu-Bromo Gratis Seminggu|url=https://newmalangpos.id/2020/10/19/dua-mini-bus-damri-jalur-batu-bromo-gratis-seminggu/|language=en-US|access-date=2020-10-21}}</ref>
# Batu - Malang - Gunung Bromo (Wonokitri): Perum DAMRI <ref>{{Cite web|last=Perum DAMRI|first=|date=18 Oktober 2020|title=Dukung KSPN, DAMRI Resmi Operasikan Angkutan Wisata Batu – Bromo, Malang|url=https://damri.co.id/artikel/dukung-kspn-damri-resmi-operasikan-angkutan-wisata-batu--bromo-malang.html|website=|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=S|first=Hendarmono Al|date=2020-10-18|title=Dihadiahi 2 Bus DAMRI, Buka Rute Wisata dari Batu ke Bromo dan Tuban|url=https://radarmalang.jawapos.com/malang-raya/kota-batu/18/10/2020/dihadiahi-2-bus-damri-buka-rute-dari-batu-ke-bromo-dan-tuban/|website=Radar Malang Online|language=id|access-date=2020-10-21}}</ref><ref>{{Cite web|last=guestgesang|title=Dua Mini Bus DAMRI Jalur Batu-Bromo Gratis Seminggu|url=https://newmalangpos.id/2020/10/19/dua-mini-bus-damri-jalur-batu-bromo-gratis-seminggu/|language=en-US|access-date=2020-10-21}}</ref>
# <s>Batu - Kediri - Ponorogo/Magetan</s>: '''<small><span style="color:#800080"> PO Citra Trans </span></small>''' <ref name=":0">{{Cite web|title=Bis Patas jurusan Malang – Magetan|url=https://ochimkediri.wordpress.com/tag/bis-patas-jurusan-malang-magetan/|website=Ochim Personal Blog|language=id-ID|access-date=2020-04-15}}</ref>
# Batu - Kediri - Ponorogo/Magetan: PO Citra Trans <ref name=":0">{{Cite web|title=Bis Patas jurusan Malang – Magetan|url=https://ochimkediri.wordpress.com/tag/bis-patas-jurusan-malang-magetan/|website=Ochim Personal Blog|language=id-ID|access-date=2020-04-15}}</ref>

== Galeri ==
<gallery mode="packed-hover">

Berkas:Tampak Depan Terminal Batu.jpg|Tampak depan terminal

Berkas:View Terminal Batu dari Pasar Besar Batu.jpg|Kenampakan terminal dari Pasar Besar Batu

Berkas:Deret Kios, Agen Tiket Bus Malam & Kantor Organda Terminal Batu.jpg| Deret kios, agen tiket bus malam & kantor organda

Berkas:Deret Shelter Pemberangkatan Angkutan Umum Terminal Batu.jpg| Deret "shelter" pemberangkatan angkutan umum

Berkas:Shelter Bus Antar Kota Terminal Batu.jpg|"Shelter" bus antarkota

Berkas:Shelter MPU Terminal Batu.jpg|"Shelter" bus MPU

Berkas:View shelter angkot Terminal Batu malam hari.jpg| View "shelter" angkutan umum pada malam hari

Berkas:Aktivitas pagi Terminal Batu yang digunakan sebagai lahan parkir pedagang Pasar Batu.jpg| Lahan terminal digunakan sebagai lahan parkir pedagang Pasar Batu di pagi hari


</gallery>
<small>'''Keterangan''': font <span style="color:#006400">'''hijau'''</span> dilayani bus kelas ekonomi, font <span style="color:#800080">'''ungu'''</span> dilayani bus kelas patas atau eksekutif.</small>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 6 November 2020 11.48

Terminal Kota Wisata Batu

Terminal Batu
Terminal Penumpang Tipe B
Tampak Depan Terminal Batu
Lokasi
PemilikPemerintah Kota Batu
OperatorDinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur
Rute bus
Layanan
  • Angkutan Kota
  • Mobil Penumpang Umum (MPU)
  • Angkutan Antarkota Dalam Provinsi (AKDP)
  • Angkutan Antarkota Antarprovinsi (AKAP)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Terminal Kota Wisata Batu atau dikenal dengan nama Terminal Batu merupakan terminal penumpang tipe B dan terminal induk yang terletak di Jalan Dewi Sartika No. 10, Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu. Lokasi terminal strategis dan ramai, berhubung terminal ini berhadapan langsung dengan Pasar Besar dan Pasar Sayur Kota Batu. Status terminal sebelumnya adalah terminal penumpang tipe C, dan mulai berpindah status menjadi tipe B sejak tahun 2017. Peningkatan status terminal menyebabkan berpindahnya penanggung jawab terminal dari Dinas Perhubungan Kota Batu ke Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Timur.

Fungsi terminal ini mengakomodir penumpang dari kawasan luar kota menuju beberapa titik di penjuru kota ini. Mengingat Kota Batu saat ini menjadi salah satu tujuan wisata favorit masyarakat Jawa Timur, trayek angkutan umum banyak yang melintasi beberapa spot pariwisata unggulan kota ini seperti wisata alam, buatan, edukasi, sejarah, agro maupun kuliner. Terminal yang beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB ini melayani moda transportasi umum seperti angkutan kota, mobil penumpang umum (MPU), angkutan antarkota dalam provinsi (AKDP) dan angkutan antarkota antarprovinsi (AKAP). [1][2][3][4]

Penataan Shelter Angkutan Umum

Terminal Batu mempunyai dua belas shelter angkutan umum, yang berderet lurus dari ujung utara sampai selatan. Rincian penggunaan shelter-shelter ini antara lain, sembilan shelter digunakan untuk jalur pemberangkatan angkutan kota, satu shelter digunakan untuk jalur pemberangkatan mobil penumpang umum (MPU) dan dua shelter digunakan untuk jalur naik/turun bus antarkota. Berikut merupakan tabel rincian penataan shelter angkutan umum di Terminal Batu.

Jalur Rute Jalur Rute
1 Kediri/Jombang 7 Karangploso (BNK)
2 Jalur Penurunan Penumpang 8 Landungsari (BTL)
3 Landungsari (BL) 9 Gunungsari (BG)
4 Sumber Brantas (BSS) 10 Landungsari (BJL)
5 Songgoriti (BS.B) 11 Bumiaji (BB)
6 Songgoriti (BS.A) 12 Kasembon (BNK)

Keterangan: kolom hijau dilayani armada angkutan kota (Colt T120), kolom biru dilayani oleh armada mobil penumpang umum/MPU (Colt L300) dan kolom merah dilayani oleh armada medium bus.

Rute Angkutan Kota

Terdapat lima trayek angkutan kota yang mempunyai titik awal dan akhir dari Terminal Batu. Angkutan kota menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di kawasan dalam kota Batu, seperti Gunungsari, Songgoriti, Bumiaji dan Sumber Brantas. Terdapat lima trayek angkutan kota yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan kota (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu. [5][6]

  1. Batu - Sumberrejo - Gunungsari (BG)
  2. Batu - Jl. Untung Suropati - Songgoriti
  3. Batu - Jl. Panglima Sudirman - Songgoriti
  4. Batu - Pandanrejo - Bumiaji (BB)
  5. Batu - Selecta - Sumber Brantas

Rute Angkutan Pedesaan & MPU

Angkutan kota di Terminal Batu rata-rata beroperasi dari pukul 05.00 s.d. 19.00 WIB, menyesuaikan dengan jadwal kedatangan bus antarkota di terminal ini. Sedangkan untuk lintasan Batu ke Landungsari angkutan kota masih beroperasi di atas pukul 19.00 s.d. 21.00 WIB. Tarif umum angkutan kota untuk sebagian besar trayek adalah Rp 5.000,- untuk rute jauh/dekat. Sedangkan untuk trayek angkutan kota yang mempunyai lintasan yang panjang mempunyai tarif lebih dari Rp 5.000,-, dengan tarif menyesuaikan jarak yang ditempuh. Angkutan pedesaan Kota Batu menghubungkan terminal ini dengan beberapa tujuan akhir di luar kawasan kota Batu (Malang Raya), seperti Kota Malang (Landungsari) dan Kabupaten Malang (Karangploso, Pujon, Ngantang, Kasembon). Terdapat lima trayek angkutan pedesaan yang dilayani di terminal ini. Berikut adalah trayek angkutan pedesaan dan mobil penumpang umum (MPU) (disertai keterangan kode trayek dan warna kendaraan) yang beroperasi di Terminal Batu.

  1. Batu - Beji - Landungsari
  2. Batu - Torongrejo - Landungsari
  3. Batu - Junrejo - Landungsari
  4. Batu - Giripurno - Karangploso
  5. Batu - Ngantang - Kasembon (MPU)

Rute Bus Antarkota

Lokasi Kota Batu terdapat di lintasan Jalan Provinsi Malang - Jombang, yang notabene mempunyai kontur jalan yang sempit dan menanjak. Hal ini menyebabkan trayek bus yang terdapat di terminal ini menggunakan armada medium bus (kecuali jurusan Denpasar). Berikut ini adalah trayek bus antarkota beserta perusahaan otobus (PO) operator yang dilayani di Terminal Batu.

  1. Batu - Cukir - Jombang: PO Bagong, PO Puspa Indah
  2. Batu - Pare - Kediri: PO Bagong, PO Puspa Indah
  3. Batu - Malang - Denpasar: PO Medali Mas, PO Midas Nusantara, PO Purnayasa Trans [7][8]
  4. Batu - Solo - Yogyakarta: PO Rosalia Indah
  5. Batu - Malang - Gunung Bromo (Wonokitri): Perum DAMRI [9][10][11]
  6. Batu - Kediri - Ponorogo/Magetan: PO Citra Trans [12]

Galeri

Referensi

  1. ^ "Terminal Kota Batu". 15 Mei 2015. Diakses tanggal 18 April 2020. 
  2. ^ Pemerintah Kota Batu. "Peraturan Daerah Kota Batu Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Batu Tahun 2010-2030" (PDF). Diakses tanggal 21 Oktober 2020. 
  3. ^ Sandi Iswahyudi (2016-06-19). "Daftar Lengkap Jalur Operasi Angkot di Kota Batu dan 4 Tips Menaikinya". Digital Marketing. Diakses tanggal 2020-10-21. 
  4. ^ Sifak, Almira (2017-01-26). "Melihat Dari Dekat Terminal Kota Batu". Ngalam.co. Diakses tanggal 2020-10-21. 
  5. ^ PPID Kota Batu. "Jaringan Trayek dan Sarana Angkutan di Wilayah Kota Wisata Batu (MPU/Mikrolet)" (PDF). Diakses tanggal 21 Oktober 2020. 
  6. ^ Sifak, Almira (2017-01-26). "Inilah Jalur Angkutan Kota di Terminal Kota Batu". Ngalam.co. Diakses tanggal 2020-04-17. 
  7. ^ "Kini Berwisata ke Batu Makin Mudah, Ada Tiga Trayek Bus yang Layani Langsung ke Kota Batu". Surya Malang. Diakses tanggal 2020-04-17. 
  8. ^ Qorib, Fathul (2016-06-06). "Horee... Tahun Ini Bus Malam Mulai Beroperasi di Batu". MalangVoice (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-04-17. 
  9. ^ Perum DAMRI (18 Oktober 2020). "Dukung KSPN, DAMRI Resmi Operasikan Angkutan Wisata Batu – Bromo, Malang". Diakses tanggal 2020-10-21. 
  10. ^ S, Hendarmono Al (2020-10-18). "Dihadiahi 2 Bus DAMRI, Buka Rute Wisata dari Batu ke Bromo dan Tuban". Radar Malang Online. Diakses tanggal 2020-10-21. 
  11. ^ guestgesang. "Dua Mini Bus DAMRI Jalur Batu-Bromo Gratis Seminggu" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-10-21. 
  12. ^ "Bis Patas jurusan Malang – Magetan". Ochim Personal Blog. Diakses tanggal 2020-04-15.