Gempa bumi Jawa 2007: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 27: Baris 27:
|type =Intraslab
|type =Intraslab
|affected =[[DKI Jakarta]], [[Jawa Barat]], [[Banten]]
|affected =[[DKI Jakarta]], [[Jawa Barat]], [[Banten]]
|intensitas maks = {{MMI|VII}}
|casualties =Tidak ada korban
|engvar =1
|engvar =1
}}
}}

Revisi per 1 Oktober 2023 06.23

Gempa bumi Jawa 2007
Gempa bumi Jawa 2007 di Jawa
Gempa bumi Jawa 2007
Waktu UTC??
ISC
USGS-ANSS
Tanggal *8 September 2007 (2007-09-08)
Waktu awal *00:04:58 WIB
Tanggal setempat
Waktu setempat
Kekuatan7,0 Mw
Kedalaman282 km (175 mi)
Episentrum5°55′S 107°44′E / 5.92°S 107.74°E / -5.92; 107.74Koordinat: 5°55′S 107°44′E / 5.92°S 107.74°E / -5.92; 107.74
SesarSubduksi selatan Jawa
JenisIntraslab
Wilayah bencanaDKI Jakarta, Jawa Barat, Banten
Usang Lihat dokumentasi.

Gempa Bumi Jawa 2007 adalah gempa bumi dengan kekuatan 7,0 pada Skala Richter terjadi pada 9 Agustus 2007 Pukul 00.04 WIB di Laut Jawa, Indonesia. Pusat gempa terletak sekitar 75 km barat laut Kabupaten Indramayu, Jawa Barat dengan kedalaman 282 km. Karena kedalaman yang cukup dalam dan dengan magnitudo yang besar, guncangan gempa bumi dirasakan luas tetapi lemah: di seluruh wilayah pulau Jawa, sebagian kecil pulau Sumatra, Bali hingga Nusa Tenggara Barat. Gempa ini diakibatkan oleh deformasi dalam lempeng laut Indo-Australia yang tersubduksi di bawah Lempeng Eurasia.[1][2]

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-06. Diakses tanggal 2021-11-13. 
  2. ^ BMKG. "Sekilas Tentang Gempabumi Dalam Laut Jawa | BMKG". BMKG | Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-05-15. Diakses tanggal 2023-05-15. 

Pranala luar