Fisika klasik: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Dikembalikan ke revisi 7038583 oleh Hysocc (bicara): Perubahan tanpa rujukan.
Tag: Pembatalan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 13: Baris 13:


Dibandingkan dengan fisika klasik, ''[[fisika modern]]'' adalah istilah yang lebih longgar, yang dapat merujuk hanya pada [[fisika kuantum]] atau secara umum pada fisika [[abad ke-20]] dan [[abad ke-21|ke-21]] dan karenanya selalu mengikutsertakan teori kuantum dan juga dapat termasuk [[teori relativitas|relativitas]].
Dibandingkan dengan fisika klasik, ''[[fisika modern]]'' adalah istilah yang lebih longgar, yang dapat merujuk hanya pada [[fisika kuantum]] atau secara umum pada fisika [[abad ke-20]] dan [[abad ke-21|ke-21]] dan karenanya selalu mengikutsertakan teori kuantum dan juga dapat termasuk [[teori relativitas|relativitas]].
{{Cabang-fisika}}


{{fisika-stub}}
{{fisika-stub}}

Revisi per 25 Desember 2018 02.18

Fisika klasik adalah fisika yang didasari prinsip-prinsip yang dikembangkan sebelum bangkitnya teori kuantum, biasanya termasuk teori relativitas khusus dan teori relativitas umum.

Cabang-cabang yang termasuk fisika klasik antara lain adalah:

Dibandingkan dengan fisika klasik, fisika modern adalah istilah yang lebih longgar, yang dapat merujuk hanya pada fisika kuantum atau secara umum pada fisika abad ke-20 dan ke-21 dan karenanya selalu mengikutsertakan teori kuantum dan juga dapat termasuk relativitas.