Revolusioner
Revolusioner adalah orang yang berpartisipasi atau mendukung revolusi.[1] Selain itu, ketika digunakan sebagai kata sifat, istilah revolusioner merujuk pada sesuatu yang memiliki pengaruh besar dan tiba-tiba pada masyarakat, atau pada suatu aspek dalam usaha manusia.
Definisi
[sunting | sunting sumber]Istilah ini, baik sebagai kata benda atau kata sifat, biasanya digunakan pada bidang politik, dan terkadang digunakan dalam konteks sains, penemuan atau seni. Dalam politik, revolusioner adalah seseorang yang mendukung perubahan yang tiba-tiba, cepat, dan drastis, yang biasanya mengganti status quo. Sementara reformis adalah seseorang yang mendukung perubahan yang gradual dan bertahap, yang sering kali bekerja di dalam sistem. Dalam hal ini, revolusioner dapat dianggap radikal, sementara reformis dianggap moderat. Momen yang terlihat revolusioner di permukaan dapat berakhir dengan penguatan institusi yang sudah mapan. Sebaliknya, perubahan kecil terbukti dapat menuju pada konsekuensi revolusioner dalam jangka panjang. Oleh karenanya, kejelasan dalam perbedaan antara revolusi dan reformasi lebih bersifat konseptual dibanding empiris.
Seorang konservatif adalah seseorang yang secara umum menentang perubahan semacam itu. Seorang reaksioner adalah seseorang yang ingin segala sesuatunya kembali ke keadaan sebelum perubahan itu terjadi. Meski begitu, seorang reaksioner mungkin mendukung revolusi kerakyatan sebagai cara untuk mendirikan kembali institusi terdahulu (seperti kudeta Bierkeller Putsch Hitler yang gagal). Istilah revolusioner dalam praktiknya jarang diterapkan pada tokoh politik kanan. Revolusi juga tidak sama dengan kudeta. Kudeta biasanya melibatkan sekelompok kecil konspirator yang secara paksa merebut kendali pemerintahan, sementara revolusi menyiratkan partisipasi massa dan legitimasi kerakyatan. Sekali lagi, perbedaannya sering lebih jelas secara konseptual dibanding empiris.
Lihat pula
[sunting | sunting sumber]- Revolusi Indonesia
- Revolusi Amerika
- Revolusioner kursi tangan
- Kontrarevolusioner
- Kontrabudaya 1960-an
- Revolusi Kuba
- Revolusi Kebudayaan
- Revolusi Prancis
- Revolusi Jerman 1918–19
- Revolusi Iran
- Revolusi Irlandia
- Revolusi Meksiko
- Revolusi Oktober
- Revolusi permanen
- Gerakan revolusioner
- Gerakan revolusioner untuk kemerdekaan India
- Sosialisme revolusioner
- Lagu revolusioner
- Teror revolusioner
- Gelombang revolusioner
- Revolusi Rusia
- Revolusi Spanyol 1936
- Revolusi dunia
- Revolusi Xinhai
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "ARD Diarsipkan 2011-06-07 di Wikiwix
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Castro: Revolutionary as Celebrity Diarsipkan 2009-08-07 di Wayback Machine. - slideshow oleh Majalah LIFE
Sejarah |
Kolonisasi · Benggala Belanda · Perusahaan Dagang India Timur · India Prancis · India Portugal · Plassey · Buxar · Perang Inggris-Mughal · Perang Inggris-Mysore (Pertama · Kedua · Ketiga · Keempat) · Perang Inggris-Maratha (Pertama · Kedua · Ketiga) · Perang Inggris-Sikh Pertama · Perang Inggris-Sikh Kedua · Kemaharajaan Britania · Garis Radcliffe · lebih lanjut | |
---|---|---|
Filosofi dan ideologi | ||
Peristiwa dan gerakan |
Perang Polygar · Pemberontakan Vellore · Pemberontakan 1857 · Pembagian Bengal · Revolusi · Konspirasi Delhi-Lahore · The Indian Sociologist · Konspirasi Sedetis · Champaran dan Kheda · Komite Rowlatt · UU Rowlatt · Pembantaian Jallianwala Bagh · Non-Kerjasama · Pembantaian Qissa Khwani Bazaar · Flag Satyagraha · Pemisahan Benggala (1905) · Dahagi Vellore · Bardoli · Protes 1928 · Laporan Nehru · Purna Swaraj · Salt Satyagraha · Konferensi meja bundar · UU 1935 · Legion Freies Indien · Misi Cripps · Pemisahan Benggala (1947) · Bebaskan India · Pasukan Nasional India · Tiger Legion · Pemberontakan Bombay · Coup d'État de Yanaon · Pemerintah Sementara India | |
Organisasi | ||
Reformis sosial | ||
Pemimpin dan aktivis India | Puli Thevar · Yashwantrao Holkar · Veerapandiya Kattabomman · Sangolli Rayanna · Baba Ram Singh · Mangal Pandey · Veer Kunwar Singh · Rae Ahmed Nawaz Khan Kharal · Rani dari Jhansi · Bahadur Shah Zafar · Bal Gangadhar Tilak · Gopal Krishna Gokhale · Dadabhai Naoroji · Bhikaiji Cama · Shyamji Krishna Varma · Annie Besant · Har Dayal · Subramanya Bharathi · Lala Lajpat Rai · Bipin Chandra Pal · Rash Behari Bose · Chittaranjan Das · Khan Abdul Ghaffar Khan · Maulana Azad · Chandrasekhar Azad · Rajaji · Bhagat Singh · Sarojini Naidu · Purushottam Das Tandon · Alluri Sitaramaraju · M. Ali Jinnah · Sardar Patel · Vakkom Majeed · Subhash Chandra Bose · Jawaharlal Nehru · Mahatma Gandhi · Allama Mashriqi · Akkamma Cherian · Swadeshabhimani Ramakrishna Pillai · lebih lanjut | |
Pemimpin Britania Raya |
Robert Clive · James Outram · Dalhousie · Irwin · Linlithgow · Wavell · Stafford Cripps · Mountbatten · lebih lanjut | |
Kemerdekaan |
| |
Terkait: Daftar ideologi politik |
Umum | |
---|---|
Perpustakaan nasional |
- Templat webarchive arsip lain
- Templat webarchive tautan wayback
- Artikel mengandung aksara Prancis
- Artikel Wikipedia dengan penanda GND
- Artikel Wikipedia dengan penanda BNE
- Artikel Wikipedia dengan penanda BNF
- Artikel Wikipedia dengan penanda LCCN
- Artikel Wikipedia dengan penanda NDL
- Artikel Wikipedia dengan penanda NKC
- Artikel Wikipedia dengan penanda ganda