Lompat ke isi

Jalan Tol Kanci–Pejagan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: VisualEditor menghilangkan referensi [ * ]
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan aplikasi seluler
Baris 8: Baris 8:
}}
}}
'''Jalan Tol Kanci–Pejagan''' adalah [[jalan tol]] yang menghubungkan Kanci yang berada di [[Cirebon]] hingga Pejagan di [[Brebes]]. jalan tol ini melintasi Kota dan Kabupaten [[Cirebon]] dan [[Kabupaten Brebes]]. jalan tol ini dioperatori oleh PT Semesta Marga Raya, anak usaha Bakrie Toll Road yang juga memiliki [[Esia]] dan dibangun oleh PT. Adhi Karya dengan nilai investasi Rp 2,2 Trilyun, namun sejak November 2012, jalan tol ini telah dioperatori oleh PT MNC Infrastruktur Utama, anak perusahaan [[Media Nusantara Citra|MNC Group]] yang bergerak di bidang pengelolaan jalan tol yang merupakan hasil dari kerja sama [[Indonesia Air Transport]] dan [[Bhakti Investama|Bhakti Capital Indonesia]]. Perusahaan ini didirikan oleh [[Indonesia Air Transport]], maskapai penerbangan helikopter milik MNC Media sebagai pengganti [[Citra Marga Nusaphala Persada]] yang telah dilepas sejak tahun 2009. Tol sepanjang 35 kilometer ini mulai beroperasi pada 26 Januari 2010.<ref>[http://www.kompas.com/read/2010/01/19/22432729/Jalan.Tol.Kanci-Pejagan.Beroperasi Jalan Tol Kanci-Pejagan Beroperasi Mulai 26 Januari] Diakses 19 Januari 2010, [[Kompas.com]]</ref> Ruas tol ini menghubungkan daerah Cirebon di Jawa Barat dengan Pejagan di Jawa Tengah. Akhir dari ruas tol tersebut adalah Pejagan di kilometer 248.
'''Jalan Tol Kanci–Pejagan''' adalah [[jalan tol]] yang menghubungkan Kanci yang berada di [[Cirebon]] hingga Pejagan di [[Brebes]]. jalan tol ini melintasi Kota dan Kabupaten [[Cirebon]] dan [[Kabupaten Brebes]]. jalan tol ini dioperatori oleh PT Semesta Marga Raya, anak usaha Bakrie Toll Road yang juga memiliki [[Esia]] dan dibangun oleh PT. Adhi Karya dengan nilai investasi Rp 2,2 Trilyun, namun sejak November 2012, jalan tol ini telah dioperatori oleh PT MNC Infrastruktur Utama, anak perusahaan [[Media Nusantara Citra|MNC Group]] yang bergerak di bidang pengelolaan jalan tol yang merupakan hasil dari kerja sama [[Indonesia Air Transport]] dan [[Bhakti Investama|Bhakti Capital Indonesia]]. Perusahaan ini didirikan oleh [[Indonesia Air Transport]], maskapai penerbangan helikopter milik MNC Media sebagai pengganti [[Citra Marga Nusaphala Persada]] yang telah dilepas sejak tahun 2009. Tol sepanjang 35 kilometer ini mulai beroperasi pada 26 Januari 2010.<ref>[http://www.kompas.com/read/2010/01/19/22432729/Jalan.Tol.Kanci-Pejagan.Beroperasi Jalan Tol Kanci-Pejagan Beroperasi Mulai 26 Januari] Diakses 19 Januari 2010, [[Kompas.com]]</ref> Ruas tol ini menghubungkan daerah Cirebon di Jawa Barat dengan Pejagan di Jawa Tengah. Akhir dari ruas tol tersebut adalah Pejagan di kilometer 248.

Di sisi timur jalan tol ini (sebelum [[Pejagan, Tanjung, Brebes|Pejagan]]) adalah jalur rawan banyak [[hantu]] dan daerah "''jin buang anak''" karena posisi geografis nya yang rendah dan melintasi daerah [[rawa]], [[sawah]], serta [[kebun|perkebunan]] [[jagung]] dan [[tebu]].


== Gerbang tol ==
== Gerbang tol ==

Revisi per 9 September 2016 07.40

Jalan Tol Kanci-Pejagan
Panjang35 km
Dibangun2008-2010
PengelolaPT. Waskita Karya (Persero)

Jalan Tol Kanci–Pejagan adalah jalan tol yang menghubungkan Kanci yang berada di Cirebon hingga Pejagan di Brebes. jalan tol ini melintasi Kota dan Kabupaten Cirebon dan Kabupaten Brebes. jalan tol ini dioperatori oleh PT Semesta Marga Raya, anak usaha Bakrie Toll Road yang juga memiliki Esia dan dibangun oleh PT. Adhi Karya dengan nilai investasi Rp 2,2 Trilyun, namun sejak November 2012, jalan tol ini telah dioperatori oleh PT MNC Infrastruktur Utama, anak perusahaan MNC Group yang bergerak di bidang pengelolaan jalan tol yang merupakan hasil dari kerja sama Indonesia Air Transport dan Bhakti Capital Indonesia. Perusahaan ini didirikan oleh Indonesia Air Transport, maskapai penerbangan helikopter milik MNC Media sebagai pengganti Citra Marga Nusaphala Persada yang telah dilepas sejak tahun 2009. Tol sepanjang 35 kilometer ini mulai beroperasi pada 26 Januari 2010.[1] Ruas tol ini menghubungkan daerah Cirebon di Jawa Barat dengan Pejagan di Jawa Tengah. Akhir dari ruas tol tersebut adalah Pejagan di kilometer 248.

Di sisi timur jalan tol ini (sebelum Pejagan) adalah jalur rawan banyak hantu dan daerah "jin buang anak" karena posisi geografis nya yang rendah dan melintasi daerah rawa, sawah, serta perkebunan jagung dan tebu.

Gerbang tol

Ruas utama

Gerbang tol/simpang susun KM Lokasi Destinasi
Gerbang Tol Mertapada 216 Astanajapura Cirebon

Kuningan

Losari

Brebes

Tegal

Semarang

Slawi

Prupuk

Purwokerto

Tol Pejagan-Pemalang


Batas Wilayah Provinsi Jawa Barat
Kabupaten Cirebon



Batas Wilayah Provinsi Jawa Tengah
Kabupaten Brebes
Gerbang Tol Pejagan 249 Pejagan Brebes
Tegal
Semarang
Slawi
Prupuk
Purwokerto
Jalan Tol Pejagan-Pemalang

Referensi

Ruas sebelumnya:
Jalan Tol Palimanan-Kanci
Jalan Tol Trans Jawa Ruas berikutnya:
Jalan Tol Pejagan-Pemalang