Lompat ke isi

Salat Wudu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 14.38 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 3 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q4115857)

Salat Tahiyat Wudu adalah salat sunah yang dilakukan seusai berwudu. Jumlah rakaat salat Tahiyat Wudu adalah dua rakaat.

Niat Salat

Niat salat ini, sebagaimana juga salat-salat yang lain cukup diucapkan di dalam hati.

Lihat pula

Referensi