Lompat ke isi

Resolusi 94 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Resolusi 94
Dewan Keamanan PBB
Tanggal29 Mei 1951
Sidang no.548
KodeS/2174 (Dokumen)
TopikMahkamah Internasional
Ringkasan hasil
11 mendukung
Tidak ada menentang
Tidak ada abstain
HasilDiadopsi
Komposisi Dewan Keamanan
Anggota tetap
Anggota tidak tetap

Resolusi 94 Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa, diadopsi pada 29 Mei 1951, menyatakan rasa duka atas kematian Hakim Mahkamah Internasional José Philadelpho de Barros e Azevedo pada tanggal 7 Mei 1951 dan memutuskan bahwa pemilihan hakim baru akan dilaksanakan pada rapat keenam Majelis Umum. Dewan juga memutuskan bahwa pemilihan harus dilaksanakan sebelum pemilihan reguler pada rapat yang sama; pemilihan reguler akan mengganti lima hakim Mahkamah Internasional setelah masa jabatan mereka berakhir tanggal 5 Februari 1952.

Resolusi ini diadopsi dengan suara bulat.

Lihat pula

Referensi

}