Lompat ke isi

Yohanes: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler pranala ke halaman disambiguasi
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 26: Baris 26:
}}
}}


'''Yohanes''' ([[bahasa Yunani]] ''Ιωάννης'' - ''Ioannes''; "Tuhan adalah baik/pemurah"), atau disebut juga '''Yohanes Rasul''', '''Rasul Yohanes''', atau '''Yohanes sang Rasul''' untuk membedakannya dengan [[Yohanes Pembaptis]], adalah salah satu dari [[Kedua belas Rasul|kedua belas rasul]] [[Yesus]] [[Kristus]]. Ia adalah putra dari [[zakharia]]. Ibunya diyakini bernama [[Elizabet (murid Yesus)|Salome]]. Yohanes adalah saudara dari rasul [[Yakobus]] yang juga termasuk keduabelas rasul. Dalam Injil, Yohanes dan Yakobus disebut [[Bahasa Aram Yesus#Boanerges|Boanerges]] yang berarti "anak-anak guruh". Tradisi mempercayai dia adalah penulis dari beberapa buku dalam [[Alkitab]]: [[Injil Yohanes]], tiga surat ([[Surat 1 Yohanes]], [[Surat 2 Yohanes]], [[Surat 3 Yohanes]]) dan [[Wahyu kepada Yohanes]].
'''Yohanes''' ([[bahasa Yunani]] ''Ιωάννης'' - ''Ioannes''; "Tuhan adalah baik/pemurah"), atau disebut juga '''Yohanes Rasul''', '''Rasul Yohanes''', atau '''Yohanes sang Rasul''' untuk membedakannya dengan [[Yohanes Pembaptis]], adalah salah satu dari [[Kedua belas Rasul|kedua belas rasul]] [[Yesus]] [[Kristus]]. Ia adalah putra dari [[zakharia]]. Ibunya diyakini bernama [[Elizabet]]. Yohanes adalah saudara dari rasul [[Yakobus]] yang juga termasuk keduabelas rasul. Dalam Injil, Yohanes dan Yakobus disebut [[Bahasa Aram Yesus#Boanerges|Boanerges]] yang berarti "anak-anak guruh". Tradisi mempercayai dia adalah penulis dari beberapa buku dalam [[Alkitab]]: [[Injil Yohanes]], tiga surat ([[Surat 1 Yohanes]], [[Surat 2 Yohanes]], [[Surat 3 Yohanes]]) dan [[Wahyu kepada Yohanes]].


== Masa tua Yohanes ==
== Masa tua Yohanes ==

Revisi per 12 Juni 2022 14.32


Yohanes Rasul
sang Penginjil
Lahirc. 6 M
Galilea, di Tanah Suci[1]
Meninggalc. 101
Efesus, Asia Minor
Dihormati diSemua denominasi Kekristenan
Pesta27 Desember (Kristen ritus Barat)
26 September & 8 Mei (Kristen ritus Timur)
Atributbuku, ular di cawan, kuali, elang
Pelindungpengarang, teolog, penerbit, penjual buku, penyunting, pelukis.

Yohanes (bahasa Yunani Ιωάννης - Ioannes; "Tuhan adalah baik/pemurah"), atau disebut juga Yohanes Rasul, Rasul Yohanes, atau Yohanes sang Rasul untuk membedakannya dengan Yohanes Pembaptis, adalah salah satu dari kedua belas rasul Yesus Kristus. Ia adalah putra dari zakharia. Ibunya diyakini bernama Elizabet. Yohanes adalah saudara dari rasul Yakobus yang juga termasuk keduabelas rasul. Dalam Injil, Yohanes dan Yakobus disebut Boanerges yang berarti "anak-anak guruh". Tradisi mempercayai dia adalah penulis dari beberapa buku dalam Alkitab: Injil Yohanes, tiga surat (Surat 1 Yohanes, Surat 2 Yohanes, Surat 3 Yohanes) dan Wahyu kepada Yohanes.

Masa tua Yohanes

Yohanes digoreng di dalam bak minyak mendidih di Roma, tetapi karena Tuhan masih ingin memakai Yohanes lebih lanjut, maka keajaiban terjadi sehingga walaupun ia telah di goreng hidup-hidup, ia masih bisa hidup terus. Tetapi akhirnya ia dibuang dan diasingkan ke pulau Patmos untuk kerja paksa di tambang batubara. Pada saat ia berada di sana, ia mendapatkan wahyu dari Allah sehingga ia bisa menulis kitab Wahyu. Kemudian ia dibebaskan dan akhirnya kembali menjadi uskup di Edessa (sekarang di wilayah Turki). Ia adalah satu-satunya Rasul yang mencapai usia lanjut dan meninggal dengan tenang.[butuh rujukan]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Rabenstein, Katherine (December 1997). "John the Divine, Apostle and Evangelist (RM)". Saints O' the Day for December 27. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-06-08. Diakses tanggal 2007-05-14. 

Pranala luar